Beranda AKTUALITA Bantah Tudingan Sepihak Dari Warga Terkait Konflik Tanah di Kecamatan Bua, PT...

Bantah Tudingan Sepihak Dari Warga Terkait Konflik Tanah di Kecamatan Bua, PT SEI Akan Tempuh Jalur Hukum

LiputanTimur.com, Makassar–
Konflik pertanahan yang terjadi di Desa Bukit Harapan dan Desa Karang karangan Kecamatan Bua Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan antara beberapa orang warga dengan PT Seven Energy Indonesia kini memasuki babak baru.

Pihak perusahaan PT Seven Energy Indonesia yang merasa dirugikan dengan pemberitaan di salah satu media online yang rilis pada 27 Maret 2023 memberi sanggahan terkait fakta sebenarnya yang terjadi.

Melalui pendamping PT Seven Energy Indonesia, Abd Rahman mengatakan bahwa apa yang telah diberitakan tersebut tidak benar serta tidak sesuai fakta, Ia pun merasa heran dengan adanya pemberitaan yang menyudutkan perusahaannya.

“Kami heran dengan adanya pemberitaan di media bahwa PT Seven telah berbohong dan menipu masyarakat terkait pembebasan lahan tersebut, karena fakta sebenarnya adalah mulai dari tahun pembebasan sampai pada inti yang diberitakan, sangat tidak sesuai kenyataan,” ucap Rahman melalui siaran pers yang dikirim lewat WhatsApp pada Senin (1/5/2023).

Ia pun sangat menyayangkan oknum jurnalis dan pihak media yang sebelumnya tidak pernah melakukan konfirmasi kepihak PT Seven Energy Indonesia sebelum menaikkan suatu berita guna menyajikan berita yang berimbang ke masyarakat.

“PT Seven Energy Indonesia mulai membebaskan lahan di 2 Desa tersebut pada tahun 2007 dan bukan tahun 2005 seperti yang telah diberitakan sebelumnya ,” lanjutnya memberikan klarifikasi.

Rahman juga menepis adanya informasi yang beredar tentang ketidak sesuain harga pembebasan lahan milik warga pada saat itu.

“Kemudian dari segi harga, itu merupakan harga yang pantas pada saat itu, bukan karena adanya janji atau kesepakatan lain sehingga warga bersedia menjual lahannya, kalau ini (harga/red) jelas harga tanah pada saat transaksi itu (2007) sangat jauh berbeda dengan harga tanah pada saat sekarang ini,” ujarnya.

Untuk itu pihak PT Seven Energy Indonesia pun akan mengambil berbagai langkah hukum guna menyelesaikan konflik yang saat ini terjadi.

“Kami akan mencari tau siapa pelaku yang telah memprovokasi warga dengan mengedar tanda tangan serta menggunakan nama salah satu Lembaga yang notabene Lembaga yang di maksud sebelumnya belum pernah melakukan koordinasi kepada kami,” ujarnya melalui pesan WhatsApp.

“Hal lain yang akan kami lakukan adalah melaporkan oknum yang mengatasnamakan warga kepada yang berwajib atas langkah penyerobotan dengan memasang papan bicara, mematok dan menanam pohon pisang berdasarkan beberapa bukti yang ada antara lain foto yang kami terima dari rekan kami dari Makassar yang sengaja datang memantau di lokasi dan mencari bukti-bukti,” tutup Rahman.

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Orang Tua Wali SDI Wae Ko’ol Mempertanyakan Dana PIP, Kepala Sekolah Malah Bungkam

Liputantimur.com | Matim - SDI waekool salah satu lembag pendidikan yg terletak di waekool Desa Nangmbaling kecamatan sambirapas kabupaten Manggarai Timur. kini menjadi sorotan dari...

Polemik Oli Palsu Yamalube, Konsumen Tuntut Pertanggungjawaban

Liputantimur.com | Surabaya – Polemik peredaran oli palsu merek Yamalube kembali mencuat di Surabaya, memicu aksi protes dari konsumen dan aktivis. Kamis (13/03/2025). Dalam aksi...

Proyek Renovasi Aset Gubeng Diduga Bermasalah, Transparansi Dipertanyakan

Proyek renovasi aset di Gubeng, Surabaya, yang dikerjakan oleh CV Barokah Adhi Jaya dengan nomor kontrak PRJ-61/PPK/LMAN.23/2024, kini menjadi sorotan.

Ahli Waris Abdurrabbie Meminta PT. Vale Indonesia untuk Taat Hukum!

Liputantimur.com | Morowali - PT. Vale Indonesia Sorowako diduga melakukan penyerobotan dan menambang secara Ilegal dan atau tidak sesuai prosedur pertambangan yang benar di...

Effendi Pudjihartono Membantah Tuduhan Kongkalikong Dengan Notaris Ferry Gunawan

Liputantimur.com | Surabaya - Dalam perkembangan terbaru dari kasus pengelolaan restoran Sangria by Pianoza, terdakwa Effendi Pudjihartono dengan tegas membantah  tuduhan adanya "kongkalikong" antara...

Lagi, Polemik Sengketa Tanah Ulayat di Kelurahan Tiwu Kondo Belum Juga Usai!

Liputantimur.com | Matim - Polemik sengketa Tanah Kelurahan Tiwu Kondo Kecamatan Elar Kabupaten Manggarai Timur Belum juga usai. Pasalnya kejadian ini berbuntut Pengkelaiman Ulayat oleh kelompok...

Hipmata Gelar Audiens dengan Pemda Mamuju, Dua Bangunan Diduga Ilegal

Liputantimur.com I Mamuju - Himpunan Mahasiswa Tapalang (Hipmata) menggelar audiensi dengan Pemerintah Kabupaten Mamuju, terkait masalah izin dua bangunan yang diduga ilegal, yakni Ipal...

KPK Ultimatum Polda Sulbar, Minta Instruksikan Seluruh Kapolres Perketat Pengawasan Peredaran Rokok Ilegal

Liputantimur.com I Sulbar - Presiden Kesatuan Pemuda dan Kerakyatan (KPK) mengeluarkan ultimatum kepada Kapolda Sulawesi Barat agar segera menginstruksikan seluruh Kapolres untuk memperketat pengawasan...

Aktivis Apresiasi Kinerja Kepolisian Polres Sinjai Berhasil Ungkap Modus Penipuan Segitiga

Liputantimur.com | Makassar - Aktivis Kembali mengapresiasi kinerja Kapolres dan Kasat Reserse Kriminal Polres Sinjai dalam menangani beberapa kasus di Kabupaten Sinjai. Rabu (05/03/2025). Ini...

Meluruskan stigma kedua Tua Golo dan Tua Teno Bawe Buntal ” Terkait Tanah ulayat perbatasan Ngada- Manggarai Timur.

Liputantimur.com  | Matim- Polemik Tanah Ulayat Wilayah batas Ngada dan Manggarai Timur menjadi Perbincangan ditengah Masyrakat. Pasalnya kejadian ini berawal dari pernyataan dari Tua Golo...

Kapolres Majene Dinilai Gagal Tegakkan Hukum, KPK Pastikan Akan Gelar Aksi Jilid III

Liputantimur I Majene - Kesatuan Pemuda dan Kerakyatan (KPK) kembali menyoroti Kapolres Majene yang dinilai menutup mata terhadap tuntutan penindakan rokok ilegal yang terjadi...

Kejari Sinjai Menangkan Praperadilan Tersangka Kasus Korupsi Bendungan Irigasi

Liputantimur.com | Sinjai - Perkara Praperadilan oleh tersanngka tindak pidana korupsi rehabilitasi daerah irigasi Apparang TA. 2020 di Kelurahan Sangiaseri, Kecamatan Sinjai Selatan, Kabupaten...

Jenderal Dudung Tak Bisa Sembunyikan Kebahagiaannya

Liputantimur, Jakarta - Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman, S.E., M.M., tak bisa menyembunyikan kebahagiaannya saat melakukan dialog dengan Serda Fredrik. “Mungkin...

Semarak Bina Akrab di Milad ke-12 Jurusan Sistem Informasi UIN Alauddin Makassar

Liputantimur.com, Gowa - Giat Bina Akrab spesial momentum milad Jurusan Sistem Informasi ke-12 berlangsung semarak di Permata Indah Resort, Jln Poros Malino sejak Sabtu...

Ketum AMI ; Minta PLN Gresik Melaporkan Kontraktor Pembangunan Jembatan Duduk Sampeyan Gresik Terkait Dugaan Pencurian Listrik Milik PLN Gresik

Liputantimur.com | Gresik - Ketua Umum Aliansi Madura Indonesia (AMI) Baihaki Akbar, menemukan temuan dugaan pencurian listrik milik PLN Gresik yang diduga dilakukan oleh Kontraktor...

GEMAS 23 Segel SMAN 2 Donggo dan Tuntut Copot Kepala Sekolah

Liputantimur.com, Bima, NTB - Ratusan Masyarakat yang tergabung dalam Gerakan Masyarakat Donggo 2023 (GEMAS 23) melakukan aksi demonstrasi dan penyegelan di SMAN 2 Donggo,...

Kasad Sampaikan Pesan Presiden RI

Liputantimur, Manado, Sumut - Kasad sampaikan pesan Presiden RI saat arahan kepada personel Yonif Rider 712/Wiratama, di Bailang Kota Manado, Sulawesi Utara. Kepala Staf Angkatan...

Marak Pencurian Ternak Sapi, FRI dan Germab Desak Kapolres Sinjai Akomodir Keresahan Masyarakat

Liputantimur.com, Sinjai - Terkait maraknya kasus pencurian ternak sapi warga di Kecamatan Tellulimpoe, Kabupaten Sinjai, Germab dan Federasi Rakyat Indonesia (FRI) mendesak Kapolres Sinjai...

Personil Polsek Sinjai Timur Polres Sinjai Gelar Patroli Biru, Antisipasi Gangguan Kamtibmas Di Malam Hari

  Liputantimur.com - Sinjai Timur - Regu jaga Polsek Sinjai Timur Polres Sinjai melaksanakan kegiatan Patroli Biru (Blue light) dalam rangka mengantisipasi gangguan kamtibmas dan...

Setelah Kompleks Al-Shifa, Israel Mengepung Dua Rumah Sakit di Khan Yunis Palestina

Liputantimur.com || Gaza - 25 Maret 2024, Bulan Sabit Merah Palestina mengatakan bahwa pasukan Israel mengepung dua rumah sakit lain di Jalur Gaza pada...

Peringati Harlahnya ke-3 JariPede, Ini Kata Komisioner KPU Sulteng

Liputantimur.com | Palu - Adalah Jaringan Pemilu dan Demokrasi (Jaripede) Sulawesi Tengah (Sulteng) memperingati Hari Lahir (Harlah) nya yang genap ke-3 bertempat di Cafe...