Beranda PEMERINTAHAN Camat Tallo Alamsayah Sahabuddin: BKO Sat.Pol.PP harus Kedepankan Disiplin dalam Bertugas

Camat Tallo Alamsayah Sahabuddin: BKO Sat.Pol.PP harus Kedepankan Disiplin dalam Bertugas

Liputantimur.com, Makassar – Camat Tallo, Alamsyah Sahabuddin menerima Bantuan Kendali Operasi (BKO) Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kecamatan Tallo yang baru, Selasa (17/01/2023).

Pada kesempatan ini Camat Alamsyah yang didampingi Sekcam Tallo Nimbrod Sembe, Kasi Trantib Mustakim dan Satpol PP Kota Makassar Muh Ridwan, menekankan pentingnya  BKO Satpol PP meningkatkan kedisiplinan dalam bertugas serta menjaga ketertiban Kantor.

“Saya berharap BKO Satpol PP Kecamatan Tallo agar dalam bertugas mengedepankan kedisiplinan dan ketertiban saya tekankan semua harus berjalan dengan prosedur dalam memberikan pelayanan ke masyarakat,” tutur Alamsyah Sahabuddin.

Jamak diketahui Satpol PP adalah penegak Peraturan Daerah (Perda), dituntut selalu menjaga nama baik kesatuan pada saat bertugas. Di lain sisi semua personil  wajib setia dan patuh pada perintah pimpinan dimana pun berada.

“Tugas kita adalah penegak Perda karena itu saya berharap agar selalu menjaga nama baik Satpol PP, dan setia dan patuh pada pimpinan, anda ditugaskan di kecamatan berarti pimpinan anda adalah Bapak Camat Tallo,” tutur Muh Ridwan.

Sebanyak 21 BKO Sat.Pol.PP  merupakan wajah baru .Mereka ditempatkan di Kecamatan Tallo menggantikan personil yang lama. Penyegaran personil ini merupakan hal biasa dilakukan di lingkungan Sat.Pol.PP Kota Makassar (*)

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Seorang Caleg Terpilih di Mamasa Kini Tersandung Kasus Dugaan Ijazah Palsu?

Liputantimur.com | Mamasa - Seorang calon legislatif (caleg) di Kabupaten Mamasa kini tersandung kasus dugaan ijazah palsu usai dilaporkan di Polda Sulbar bertempat di...

Banyak Pasukan Israel Angkat Kaki dari Gaza, Netanyahu Berupaya Cari Aman

Liputantimur.com | Palestina - Senin 8 April 2024, Israel menyisakan satu brigade di Jalur Gaza selatan setelah menarik banyak pasukannya dari daerah itu. Sementara Hamas...

Lebih dari 600 Ribu Anak di Rafah Kelaparan

Liputantimur.com| Palestina - Senin 8 April 2024, Juru bicara Dana Anak-anak PBB (UNICEF), James Elder, meningkatkan kewaspadaan atas situasi mengerikan yang dialami lebih dari...

“Polda Sulsel Periksa Rektor UNM Terkait Skandal Pungli CPNS: Siapa Pelakunya?”

LIPUTANTIMUR.COM |MAKASSAR – Penyidik Ditreskimsus Polda Sulawesi Selatan memeriksa Rektor Universitas Negeri Makassar (UNM) Prof Husain Syam terkait dugaan skandal pungutan liar rekrutmen CPNS...

Anak-anak Gaza Menghadapi Jalan Panjang Menuju Kesembuhan

Liputantimur.com | Palestina - Para ahli mengecam kerusakan psikologis akibat kurangnya pendidikan ditambah dengan pemboman, kelaparan, penyakit dan kehilangan, Jum'at 05 April 2024. Dimana delapan...

Rakyat Turki Turun ke Jalan, Tuntut Dihentikan Genosida di Gaza

Liputantimur.com | Turki - Kamis 04 April 2024 Demonstrasi besar-besaran digelar di ibu kota Turki, Ankara mendukung rakyat Palestina dan menuntut diakhirinya genosida yang...

Hampir 200 Pekerja Kemanusiaan di Palestina Gugur Sejak Oktober

Liputantimur.com | Palestina - Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengungkapkan, “sedikitnya 196 pekerja kemanusiaan terbunuh sejak Oktober” di Jalur Gaza, menyusul tragedi terjadinya pembunuhan pekerja bantuan...

Israel Diduga Sengaja Targetkan Relawan Kemanusiaan di Gaza

Liputantimur.com | Palestina - Rabu 3 April 2024, Lembaga pengawas dan cek fakta, Bellingcat dalam laporannya, Selasa (2/4), membenarkan serangan udara Israel di Gaza membuat...

Disinyalir Berupaya Membungkam Pers, Kuasa Hukum Ilham Rajab Layangkan Somasi Perusahaan Media

Liputantimur.com || Makassar - Salah satu  ketentuan yang diberlakukan tentang tanggung jawab institusi pers dari setiap pemberitaan yang disebar ke wilayah publik yang secara...

300 Mayat di Kompleks Shifa dan Kehancuran yang Meluas Setelah Tentara Israel Mundur

Liputantimur.com || Palestina - Senin 1 April 2024. Sumber-sumber Palestina mengumumkan pada hari Senin bahwa tentara Israel menarik diri dari Kompleks Medis Shifa di...

Orang Tua Korban Pelecehan Tunjuk Elhan Law Firm Sebagai Kuasa Hukumnya

Liputantimur.com | Makassar - Tidak terimah anaknya mendapat perlakukan Pelecehan Seksual disalah satu hotel, Seorang ibu rumah tangga (IRT) di jalan daeng kuling parangtambung...

Demonstrasi Besar-besaran di Yaman, Irak dan Yordania untuk Mendukung Palestina

Liputantimur.com || Palestina - Hari ini, Jumat 29 Maret 2024, demonstrasi terjadi di Irak, Yordania, dan Yaman untuk mendukung Jalur Gaza, yang terus menerus...

Laporkan Demonstran, Aktivis Mamasa Mengecam Sikap Pj Gubernur Sulbar

Liputantimur.com, Mamuju - Terkait laporan Pj Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Prof, Zudan Arif Fakrulloh dengan Nomor.LP/B/249/1X/2023/SPKT/Resta Mamuju /Sulbar kepada massa aksi demonstrasi Ampera kembali...

Kukuhkan Yayasan Senyum Sehat, Ini Harapan Gubernur Lewat Kadis Kesehatan 

Liputantimur.com, Palu - Yayasan Senyum (YS) Sulawesi Tengah (Sulteng) diharap kerjasamanya guna menurunkan prevalensi celah bibir dan lelangit, meningkatkan cakupan pelayanan dan mengikis stigma...

Tahlilan Malam Pertama Ibu Mertua Haji Kadir Nyampa dihadiri oleh Bupati Gowa

Liputantimur.com | Gowa - Tahlilan Hari pertama atas Wafatnya Hajja Kasmawati ibu Mertua dari Haji Kadir nyampa di padati ratusan warga, turut hadir dalam...

Merasa Difitnah, Tim Hukum DPP LSM INTAI Laporkan HLM

LIPUTANTIMUR.COM, MAKASSAR – Sehubungan adanya berita yang dirilis oleh beberapa media dengan judul ‘Ditipu LSM, Seorang Pria di Makassar Dilaporkan Polisi' yang dimuat oleh...

Kapolres Sinjai Berikan Reward Kepada Personelnya

Liputantimur, Sinjai, Sulsel - – Kapolres Sinjai, Ajun Komisaris Besar Polisi (Akbp) Iwan Irmawan, S.Ik., M.Si kembali menganugerahi reward kepada personelnya yang berprestasi. Disiplin dalam...

Run Race 2023 Lantang Bangngia Ujung Pandang, Ini Juaranya?

Liputantimur.com, Makassar - Pemerintah Kecamatan Ujung Pandang melaksanakan Run Race 2023 Lantang Bangngia Program Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar. Run Race atau lari balapan, Lantang Bangngia...

Unjuk Rasa Di Depan Kantor Kejaksaan Tinggi (KEJATI) Sulawesi Selatan Menuntut Agar Walikota Makassar ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus Korupsi PDAM Makassar

Liputantimur.com, MAKASSAR - Aliansi Masyarakat Makassar Menggugat menggelar aksinya di kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulawesi Selatan, Jalan Urip Sumoharjo Km. 4 Makassar. Aksi itu menuntut...

Lagi, Massa Aksi Unras Anarki Desak Disnaker Tutup Perusahaan Nakal

Liputantimur.com, Makassar, Sulsel - Lagi, Aksi Unjuk rasa (Unras) kembali berlangsung di depan Kantor Disnaker provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) oleh Aaliansi Kerakyatan Indonesia (...

Perdana, Pengurus DPC Perhimpunan Bantuan Hukum LIN Kota Makassar Resmi Dilantik, Ini Pesan Ketua?

Liputantimur.com, Makassar - Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Perhimpunan Bantuan Hukum Lembaga Imparsial Negara (PBH LIN) Sulawesi Selatan (Sulsel) melaksanakan pelantikan pengurus baru di sekretariat...