Beranda METRO MAKASSAR Dan.Sat.Linmas Kota Makassar Irwan Serahkan Bantuan kepada Panti Asuhan Assyifa

Dan.Sat.Linmas Kota Makassar Irwan Serahkan Bantuan kepada Panti Asuhan Assyifa

Liputantimur.com, Makassar – Satuan Perlindungan Masyarakat (Sat.Linmas) Kota Makassar memberikan bantuan sembako kepada anak-anak yatim piatu dan dhuafa di  Masjid Panti Asuhan Assyifa di Jln.Tamangapa Raya RT004/RW004 Kelurahan Tamangapa Kecamatan Manggala, Kota Makassar, Rabu (27/04/2022) pukul.16.15 Wit.

Bantuan langsung diberikan oleh Komandan Sat.Linmas Kota Makassar Irwan kepada salah seorang perwakilan Panti Asuhan Assyifa di hadapan puluhan anak-anak yatim piatu, pengelola panti dan anggota Sat.Linmas Kota Makassar.

Pada kesempatan itu pengurus dan pengelola Panti Asuhan Assyifa Mulialisa mengapresiasi dan berterima kasih atas bantuan Sat.Linmas Kota Makassar dan berharap  bantuan yang diterima menjadi amal jariah bagi seluruh anggota SatLinmas Kota Makassar.

“Kepada Bpk Irwan Dan.Sat.Linmas Kota Makassar dan semua anggotanya semoga bernilai amal jariah apa yang diberikan kepada kami Yayasan Assyifa ini, terima kasih”, ucapnya.

Menurut Mulialisa Panti Asuhan Assyifa saat ini menyekolahkan, mendidik dan membesarkan 32 anak-anak yatim, piatu dan dhuafa dan beberapa diantaranya sudah hafiz Al-Quran.

Karena itu dirinya mengajak seluruh warga Kota Makassar agar senantiasa berbuat kebaikan untuk pembangunan dan terus memperhatikan kehidupan anak-anak yatim piatu dan kaum dhuafa.

Piihaknya juga berharap kepada Walikota Makassar Danny Pomanto  agar bisa kembali berkunjung ke masjid panti asuhan ini “Pesan saya semoga bapak Walikota Makassar kembali di Masjid Assyifa ini pada bulan Agustus yang akan datang”, ucapnya.

Sejumlah anggota Sat.Linmas Kota Makassar menurunkan bantuan logistik berupa sembako kepada Panti Asuhan Assyifa, Rabu (27/04/2022) pukul.16.25 Wit

Di tempat yang sama Komandan Sat.Linmas Kota Makassar Irwan mengatakan, giat menyantuni anak-anak panti asuhan merupakan program sosial yang dicanangkan pihaknya, termasuk bantuan kepada korban bencana alam maupun kebakaran.

Jejak digital Sat.Linmas Kota Makassar menunjukkan satuan ini kerap mengulurkan tangannya membantu korban gempa bumi dan kebakaran.

Minggu lalu satuan ini turun membersihkan lokasi kebakaran di Jln.Veteran Selatan. Kemudian menyerahkan bantuan berupa sembako.

Hari ini satuan yang resmi terbentuk pada 2018 di Kota Makassar ini kembali turun menyantuni anak-anak yatim di Panti Asuhan Assyifa.“Melalui program sosial kami berupaya untuk selalu hadir di tengah masyarakat yang membutuhkan bantuan”, tutupnya

Dari informasi yang dihimpun liputantimur.com terungkap kebanyakan ide giat sosial Sat.Linmas datang dari abawah  dan biaya yang dikeluarkan berasal dari sumbangan sukarela anggota. (*) 

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Ketua Aliansi Jurnalis Online Manggarai Timur (AJO MATIM) Mengutuk Tindakan Kriminal Terhadap Pemred Floresa dalam siaran Pers

  Liputantimur.com | Matim - Ketua Aliansi Jurnalis Online Manggarai Timur, Nardi Jaya mengutuk keras tindakan kriminal yang dialami Pemimpin Redaksi (Pemred) Floresa, yang diduga...

Seorang Paman di Gowa Diduga Cabuli Keponakannya yang Masih Berusia 2 Tahun

Liputantimur.com | Gowa - Seorang anak berusia 2 tahun 6 bulan di Kabupaten Gowa menjadi korban pelecehan seksual yang dilakukan oleh seorang pria berisial...

Dugaan Gratifikasi Dilingkup Polres Mabar: LSM LPPDM NTT Minta Kapolda NTT Atensi

Lipurantimur.com | Manggarai Barat- Soal dugaan gratitifikasi dari PT. Bumi Indah ke Polres Manggarai Barat. Adanya dugaan tersebut, LSM LPPDM sigap melihat dan memantau...

Kejati Jatim Jebloskan Dirut PT INKA ke Penjara

Liputantimur.com | Surabaya - Kejaksaan Tinggi Jawa Timur (Kejati Jatim) menahan Direktur Utama (Dirut) PT INKA (Persero), Budi Noviantara (BN) dalam perkara dugaan Tindak...

Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Kades Biting, Oknum Polisi Diduga Intimidasi Korban; Menyuruh Ganti Nomor Whatsapp

Liputantimur.com | Matim - Kasus dugaan pelecehan seksual oleh Kades Biting inisial M menjadi tanda tanya besar publik. Pasalnya, M diduga melakukan pelecehan seksual terhadap...

KPMK,Geruduk RSUD I LAGALIGO & Meminta Evaluasi Kinerja Direktur RSUD I Lagaligo, Ancam Gelar Aksi Unjuk Rasa Jilid II

Liputantimur.com | Luwu Timur - Koalisi Pemuda Mahasiswa Keadilan (KPMK) melayangkan ultimatum kepada RSUD I Lagaligo yang baru-baru ini menjadi sorotan masyarakat luas. KPMK...

Masyarakat Waekool Bersama suku wae temok Merasa Geram terkait Oknum yang melakukan Perambahan hutan Pogol.

Liputantimur.com | Matim, masyrakat melakukan perambah hutan lindung di Pogol, sebagai sumber mata Air untuk wilayah  Kecamatan Sambirampas, Kabupaten Manggarai Timur. Dedi selaku Pemuda Wae...

Komoditi Bawang Merah ke Makassar, Badan Karantina Reo diduga Asal – asalan beri izin

Liputantimur.com | Manggarai- Komoditi bawang merah Manggarai yang diangkut antar pulau menuju Pelabuhan Makassar diduga tidak melalui prosedur karatina yang berlaku. Hal ini bermula,...

Kapolres Manggarai Timur, melakukan Pemeriksaan Kades Biting terkait pelecehan seksual

Liputantimur.com | Matim - Kepala Desa (Kades) Biting, Kecamatan Elar, Manggarai Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT), berinisial M, tidak memenuhi undangan klarifikasi oleh penyidik...

Ratusaan Masa Aksi Forum Masyrakat Biting Menggugat (FMBM) dikantor Desa Biting

Liputantimur.com | MATIM – Beredarnya Berita Kasus Asusila yang menyeret Kades Biting sehinga masyrakat melakukan Seruan Aksi melalui Forum Masyrakat Biting Menggugat ( FMBM),...

Polres Gresik Ungkap kasus Pengeroyokan hingga Meninggal Dunia, Pencurian dan Curanmor di Gresik

  Liputantimur.com | GRESIK - Satreskrim Polres Gresik berhasil mengungkap kasus pengeroyokan menyebab korban meninggal dunia, hingga pencurian mobil pick up pada Hari Jum’at tanggal...

LSM MAKI Jatim Terima Aduan Warga Surabaya Terkait Surat Ijo

Liputantimur.com | SURABAYA - Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) MAKI Jatim Terima Pengaduan Warga Terkait Surat ljo yang dikandaskan Pemerintah Kota Surabaya, Warga juga mendesak...

Rapat Koordinasi Dan konsolidasi PEKAT IB DPW RIAU Dan Seluruh Ketua DPD Provinsi Riau.

Pekanbaru |Liputantimur.com - Ketua DPW  Pekat Indonesia Bersatu ( PEKAT IB) Wilayah Provinsi Riau H.Edy, Mengadakan Acara Rapat Konsilidasi sekaligus Silahturahmi Dengan Beberapa Ketua...

Wabup Sinjai Resmikan TBM Bulu Pacci Alenangka

Liputantimur.com, Sinjai - Taman Bacaan Masyarakat menjadi salah satu wadah tempat berkumpulnya masyarakat, mulai usia kanak-kanak hingga orang tua. Pada Senin, 28 Maret 2022, Mahasiswa...

Pembangunan Bendungan Karalloe Telan Anggaran 1,27 Triliun

Liputantumur.com | Sulsel - Presiden Joko Widodo didampingi Menteri PUPR Basuki Hadimuljono meresmikan Bendungan Karalloe di Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, Selasa (23/11/2021). Hadirnya bendungan Karalloe...

Penuhi target capaian, Babinsa Koramil Kota Bangun gencar lakukan pendampingan vaksinasi pada lansia

Kutai Kartanegara,liputantimur.com – Babinsa jajaran Kodim 0906/Kutai Kartanegara terus berupaya memberikan edukasi dan mengajak warga yang berada di wilayah binaannya terutama orang yang lanjut...

Mau jadi Penguasa?, Lima pihak ini harus Dirangkul (Bagian ke tiga)

Sulit membayangkan sebuah organisasi bisa cepat membesar dan kuat apabila pemimpinnya secara finansial lemah" (Guru Besar Fakultas Hukum Unhas Achmad Ali). Oleh : Pettarani,SH Pelaku Usaha  jokowi,...

Diduga Pungli, Parkir di Asrama Haji Makassar Dipatok Rp. 20.000

Liputantimur.com | Makassar - Isranto Buyung yang biasa disapa Buyung Ketua Gerakan Mahasiswa Bersatu Sulawesi Selatan (GMB Sulsel) Geram melihat situasi ini karena parkir...

Bojonegoro Jadi Tuan Rumah Peran Saka Pramuka 2024 Se-Jatim, Diikuti Ribuan Peserta

Liputantimur.com | Bojonegoro - Kabupaten Bojonegoro dipilih menjadi tempat kegiatan Perkemahan Antar Satuan Karya (Peran Saka) Gerakan Pramuka kwartir daerah Jawa Timur tahun 2024....

Kodam Hasanuddin Peringati Nuzulul Qur’an Tahun 1443 H/2022 M

Liputantimur, Makassar, Sulsel - Kodam Hasanuddin menggelar peringatan Nuzulul Qur'an Tahun 1443 H/2022 M yang diikuti oleh prajurit dan PNS Kodam yang beragama Islam, bertempat...

16.274 Narapidana di Jatim Diusulkan Peroleh Remisi Umum Kemerdekaan RI 2024

Liputantimur.com | Surabaya - Sebanyak 16.274 narapidana dan anak binaan di Jatim diusulkan memperoleh remisi umum Peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 Tahun 2024. Pengurangan masa...