Beranda Info SULSEL Demo Soroti PPDB, Ini Tuntutan Massa OPM di Rujab Gubernur Sulsel

Demo Soroti PPDB, Ini Tuntutan Massa OPM di Rujab Gubernur Sulsel

Liputantimur.com | Makassar – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Organisasi Pergerakan Mahasiswa (OPM) menggelar aksi unjuk rasa di depan Rumah jabatan (Rujab) Gubernur SulSel, Senin (22/8/22).

Aksi yang digelar oleh DPP OPM bersama siswa dan orang tuanya sempat bersitegang dengan satpol PP.

Sadam Husein selaku jendral lapangan mengungkapkan aksinya terkait adanya indikas dugaan penambahan siswa siluman yang jumlah SMAN sebanyak 23 / SMKN sebanyak 10 se-kota Makassar tahun ajaran 2022/2023.

“Adanya penambahan yang melalui wa dan daftar nama-nama yang dikirim Kabid Dikmen SMAN Disdik Sulsel dalam hal ini atas nama asqar di mana hal ini kuat dugaan melanggar Permendikbud tentang Dapaodik yang jumlah maksimal Siswa perromel sebanyak 36 namun hasil temuan ada beberapa SMAN/SMKN melebihi batas Maksimal yang ditetapkan oleh dapodik,” ungkapnya.

Herman Hafid Nassa juga mengungkapkan Sesuai dengan PPDB tidak ada lagi penerimaan calon siswa baru jika PPDB sudah dinyatakan di tutup yang dimana kurang lebih 2 ribu siswa siluman yang di paksakan harus diakomodir di setiap SMAN/SMKN sekota Makassar, tanpa memperhitungkan payung hukum dan kesiapan tenaga pengajar.

“Adapun indikasi dugaan manipulasi pengadaan anggaran server penerimaan peserta didik baru (PPDB) tahun anggaran 2022/2023 dengan berkisaran anggaran 2,3 Miliyar lebih di Dinas Pendidikan Provensi Sulawesi-Selatan. Dugaan pungutan liar (pungli) di SMAN 1, SMAN 2, SMAN 3, SMAN 4, SMAN 5, SMAN 7, SMAN 9, SMAN 16, SMAN 20, SMAN 21, SMAN 22 dan SMKN 2, SMKN 4 dan SMKN 5. Dan adanyaa dugaan penambahan 40 Siswa di SMAN 1 Makassar kurang lebih 40 siswa pada 18 Agustus 2022,” ujar Dewan Pembina DPP OPM.

Baca juga : 6480 Relawan akan Direkrut oleh DPD SGP Kota Makassar

Aksi DPP OPM yang berlanjut di Dinas Pendidikan Sulsel juga mengamali insiden setelah salah satu oknum yang merusak proses mediasi antara DPP OPM dan Sekdis Pendidikan Sulsel.

Diketahui tuntutan aksi DPP OPM :

1. Mendesak Kemendagri mencopot Gubernur Sulsel.
2. Mendesak Gubernur sulsel mencopot Kadis Pendidikan Sulsel, Sekdis Pendidikan Sulsel, Kabid Dikmen SMAN Disdik Sulsel.
3. Mendesak Gubernur Sulsel mencopot Kepala Sekolah di SMAN 1, SMAN 2, SMAN 3, SMAN 4, SMAN 5, SMAN 7, SMAN 9, SMAN 16, SMAN 20, SMAN 21, SMAN 22 dan SMKN 2, SMKN 4 dan SMKN 5.
4. Mendesak Gubernur segera mencabut nama-nama yang sudah diserahkan oleh Kabid Dikmen Disdik Sulsel ke setiap Sekolah SMAN/SMKN se Kota Makassar yang berkisaran kurang lebih 2 ribu calon siswa baru tambahan jalur offline karena bertentangan dengan Permendikbud tentang penambahan drumbel jumlah kelas dan juga melanggr UU pealyanan publik N0.25. Tahun 2009 tentang pelayanan publik.

5. Mendesak Gubernur Sulsel mecopot Kadis, Sekdis, Kabid Dikmen SMAN karena tahun ini gagal total melaksanakan PPDB karna tidak maksimal bahkan sangat merugikan bagi warga Kecamatan Makassar , Wajo, Kepulauan Sangkarrang yang belum memiliki SMAN, bahkan merugikan calon peserta didik karena PPDB jalur onlien hanya membirikan kesempatn 2 kali mengikuti seleksi padahal tahun sebelumnya sampai 4 kali kesempatan dan terkhusus jalur zonasi tidak tepat dalam menentukan titik .

6. Mendesak Kejati Sulsel mengusut dugaan penyalaguaan APBD pengadaan server PPDB online tahun ajaran 2022-2023 dan mengusut dugaan pungli kuran lebih 2000 siswa SMAN/SMKN yang dimaksud diatas.

 

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Ketua Umum DPP Gerakan Pembebasan Mahasiswa Merasa Geram Mendesak Kapolri Untuk Segera Mencopot Kapolda NTT

Liputantimur.com | Makassar - Terkait maraknya berita yang tejadi yaitu Calon siswa Bintara Bakomsus Polri terpilih asal kiriman dari Polda Nusa Tenggara Timur (NTT),...

Kasus Dugaan Pengrusakan Pagar yang Viral di Biring Kassi Takalar Berakhir Damai, Berikut Kronologisnya?

Liputantimur.com | Takalar - Sebelumnya viral di media terkait pengrusakan pagar batas tanah yang dikuasai Hj Aminah kurang lebih 30 tahun di Dusun Karama,...

Unjukrasa GRD dan SPMP Desak Copot Dinas Pendidikan Provinsi Sulsel terkait Dugaan Korupsi Smart School.

Liputantimur.com | Makassar - Gerakan Revolusi Demokratik (GRD) dan Simpul Pergerakan Mahasiswa dan Pemuda (SPMP) melakukan aksi unjuk rasa di depan Gubernur Sulawesi Selatan,...

Ratusan Warga Bitowa Bersatu Datangi Mapolrestabes Makassar Minta Tangkap Mafia Tanah?

Liputantimur.com |Makassar - Ratusan warga Bersatu Bitowa Tolak Mafia Tanah, menggelar aksi Demontrasi di depan markas Polrestabes Makassar, Jumat (10/01/2025). Mereka menuntut penghentian dugaan persekongkolan...

Pengerjaan Tribun dan Rehabilitasi SMPN 1 Kelara Dinilai tak Ikuti SOP, Warga : Proyek Asal-asalan!

Liputantimur.com | Jeneponto - Pembangunan dan Rehabilitasi Sarana Pendukung pada UPT SMP Negeri 1 Kelara tepatnya di Kelurahan Tolo Kota, Kecamatan Kelara Kabupaten Jeneponto...

Asywar S.ST.,S.H, Mengecam Keras Peristiwa Penembakan Seorang Pengacara di Bone

Liputantimur.com | Makassar - Pengacara Muda Asywar S.ST.,S.H mengecam keras penembakan yang terjadi di Desa Pattikulumpoe Kabupaten Bone yang menewaskan rekan sejawatnya, pada malam...

IRT di Takalar lapor ke Polisi atas Dugaan Pencemaran Nama Baik

Liputantimur.com | Takalar - Seorang warga Bontolanra Kecamatan Galesong Utara bernama Munawir Dg Rurung alias Hajar dilaporkan ke Polres Takalar pada hari Selasa, 17...

Polisi Geledah Rumah Mewah di Gowa Terkait Dugaan KDRT yang Berujung Kematian Pria Berinisial EK

Liputantimur.com | Gowa - Jajaran Sat Reskrim Polres Gowa dibantu Tim Inafis Polda Sulawesi Selatan menggeledah rumah mewah di Kompleks Perumahan New Diva Istanbul...

Suap Proyek Pembangunan Bandara Tanjung Bendera Senilai 3,8 Miliar Belum ada kejelasan Hukum, LSM LPPDM Mendesak KPK Segera memeriksa Ande Agas.

  Liputantimur.com | MATIM- Sebelumnya seperti dilansir dari laman resmi beritaflores.com, Koordinator Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI), Petrus Selestinus mengungkapkan bahwa Bupati Agas Andreas sedang...

Cacat Prosedur Badan Karantina Reo, Kapolsek Reok membenarkan Jual Bawang Ke Makassar

Liputantimur.com | Manggarai - Komoditi Bawang Merah Manggarai yang diangkut antar pulau menuju Pelabuhan Makassar diduga tidak melalui prosedur karantina yang berlaku. Hal ini...

Tinta Merah Dinas Kehutanan Mangarai Timur, Hutan Lindung Pogol Belum ada Kepastian Hukum

Liputantimur.com | Matim- Hasil kesepakatan Dinas Kehutanan Manggaai Timur dan Pelaku perambahan Hutan Lindung pada Kamis, 03 Oktober 2024 tidak memberikan kepuasan dan kepastian...

Aliansi Arak Meminta Kejati Sulsel Terjun Kelapangan, Terkait Dugaan Penyimpangan Dana PEN di Kabupaten Enrekang

Liputantimur.com | Makassar -  Aliansi Rakyat Anti Korupsi (ARAK) kembali menggelar aksi demonstrasi jilid 2 di depan Kantor Kejaksaan Tinggi Sulsel dengan tuntutan investigasi...

Jumat Berkah, Ini Wujud Kepedulian Kapolres Banggai Ke Sejumlah Panti Asuhan

Liputantimur.com, Banggai - Sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat di wilayah hukumnya, Kapolres Banggai AKBP Yoga Priyahutama SH SIK, MH menyambangi empat Panti Asuhan di...

*Hadiri Doa Bersama Pengurus Wilayah Nahdatul Ulama Provinsi Riau Bersama Kyai Dan 500 Anak Yatim, Kapolda Riau Serahkan Santunan*

  PEKANBARU, RIAU | Liputantimur com - Kapolda Riau Irjen Muhammad Iqbal Sik MH menghadiri doa bersama yang digelar pengurus wilayah Nahdlatul Ulama provinsi Riau...

Bupati Donggala : Momentum HKN Kita Tingkatkan Disiplin dan Prestasi Kerja

Liputantimur.com, Donggala - Bupati Donggala, Dr., Drs. Kasman Lassa, SH., MH, bertindak sebagai Pembina Upacara pada peringatan Hari Kesadaran Nasional (HKN), Selasa (17/05/2022). Upacara yang...

Diduga Ancam Masyarakat Pakai Pistol Air Gun, Oknum ASN Pemkab Gowa Di Polisikan

Liputantimur.com, Gowa - Oknum ASN Pemda Gowa yang berdinas di Kantor Kecamatan Biringbulu Resmi di laporkan ke Polisi Terkait dugaan pengancaman menggunakan Pistol Air...

Teken MoU dengan Bank BRI Cabang Palu, Ini Harapan Bupati Donggala

Liputantimur.com, Donggala - Bupati Donggala, Dr., Drs. Kasman Lassa, SH., MH,menandatangani Perjanjian Kerjasama (MoU) dengan PT. Bank BRI Cabang Palu dihadiri langsung Pimpinan Cabang,...

Direktur CV. Tiga Belas Kreasindo Jadi Korban Penggelapan Proyek di Jeneponto.

Liputantimur.com, Jeneponto - Puluhan advokat bersepakat akan mendampingi Multi Alim Malkab yang menjadi tersangka perkara tindak pidana korupsi terhadap pengadaan sapi untuk korban banjir...

Jangkar : Pemda Takalar Terkesan Sibuk Terapkan Menajemen Konsep, Program Kerja Terabaikan

Liputantimur.com, Takalar - Konsep tata kelola Pemerintahan Kabupaten Takalar selama kurang lebih empat bulan dinahkodai Pejabat (Pj) Bupati Takalar Dr. Setiawan Aswad, M.Dev.,Plg, menimbulkan...

Sejumlah Kasus 2021 tak Punya Kepastian Hukum, APH Ibarat Macan Ompong

Liputantimur, Makassar, Sulsel - Sepanjang tahun 2021, sejumlah kasus pengaduan dan laporan ke polisi dan kejaksaan hingga KPK warga dan Aktifis Kabupaten Sinjai belum...

Buntut Viral Kasus Penipuan, Artis Baim Wong Ke Bantaeng Bertemu Dengan Mereka

Liputantimur.com | Bantaeng, Sulsel - Baim wong Ke Kabupaten Bantaeng, Sulawesi Selatan, untuk bertemu dengan salah satu pegawai minimarket alfamart pada hari Jumat (24/12/2021). Kedatangan...