Beranda AKTUALITA Grebek Pelaku Judi Kupon Putih di Donggala, KBO Reskrim Jelaskan Kronologinya

Grebek Pelaku Judi Kupon Putih di Donggala, KBO Reskrim Jelaskan Kronologinya

Liputantimur.com, Donggala – Tim Satuan Reserse Kriminal (Sat Reskrim) Polres Donggala sekitar pukul 15.00 Wita, di Desa Kola-Kola, Banawa Tengah, Kabupaten Donggala lagi, berhasil mengamankan Pria bernama AR alias Papa Fatir (39) Tahun yang melakukan tindak pidana perjudian.

Hal tersebut berdasarkan Laporan Polisi Nomor : LP-A/185MVIII/2022/SPKT/Polres Donggala/Polda Sulteng, tanggal 18 Agustus 2022 dan Surat Perintah Penyidikan Nomor: SP-Sidik/61/VIN/RES.1.12./2022/Reskrim.

“Sekira pukul 10.00 Wita Tim Sat reskrim Polres Donggala memperoleh informasi di Desa itu tengah marak permainan” Judi Kupon Putih alias Shio, sehingga Tim pun turun TKP,” Ujar KBO Sat Reskrim Polres Donggala, IPDA Hasbullah kepada awak media,Senin, (22/8/2022) di Ruang Rupatama.

Dijelaskan KBO, guna memastikan informasi tersebut Team pun melakukan penyelidikan, kemudian sekitar pukul 13.20 wita team sudah mengantongi nama pelaku yang beraksi menjual Judi jenis Kupon Putih.

“Kami berhasil temukan Babuk berupa 1 (satu) unit Handphone Merk Nokia tipe 1034 berwarna Hitam beserta Sim Card ditangan Pelaku, 1 (satu) buah buku rekapan pembelian/ pemasangan nomor kupon putih/ Shio disembunyikan pelaku dibawah karpet,” ungkapnya.

Tak hanya buku catatan dan Handphone, Sat Reskrim Res Donggala juga berhasil mengamankan Uang tunai sebesar Rp. 276.000 ribu, masing-masing pecahan, 2 lembar pecahan Rp. 100.000, serta 1 lembar pecahan Rp 20.000.

Kemudian 4 lembar uang kertas pecahan Rp.10.000, dan 2 lembar uang kertas pecahan Rp 5000, 3 lembar uang Rp.2000, disembunyikan di dalam kantong celana pelaku, dimana semua barang bukti tersebut dalam kuasa AR.

Dari hasil interogasi pelaku mengakui perbuatannya, dimana melakukan judi kupon putih alias shio sejak April 2022 hingga dirinya tertangkap pada Kamis 18 Agustus 2022 sekitar pukul 15.00 Wita dikediamannya di Desa Kola-kola.

Caption: Pelaku Judi kupon putih/IST

Diungkapkannya lagi, bahwa aksi yang dilakukannya terang-terangan dirumahnya dan melalui via SMS (Handphone), dimana si AR bekerjasama dengan Bandar bernama R yang beralamat di Desa Lumbu Dolo, Banawa Tengah, Donggala.

Masih kata KBO, Pelaku AR melakukannya dengan memberikan kesempatan korban agar membeli judi kupon putih melalui Via SMS singkat, mencatatnya kembali ke kolom SMS dan mengirimkan hasil rekapan penjualan ke Handphone Si bandar R.

“Bandar yang diketahui berinisial R, pihak kami sementara melakukan pengembangan, dimana akan bekerja keras berupaya mengejar pelaku tersebut,” tegas KBO Reskrim.

Pasal yang disangkakan adalah Pasal 303 Ayat 1 dan 2 KUHP Pidana dimana, Barang siapa dengan sengaja memberi kesempatan permainan judi tanpa izin pihak berwenang kepada khalayak umum diancam dengan hukuman penjara maksimal 10 Tahun.

Pada kesempatan tersebut KBO Sat Reskrim Polres Donggala IPDA Hasbullah, didampingi Kepala Seksi (Kasi) Humas IPTU I Nyoman Suwenda beserta jajarannya.(Ibra/Red)

 

 

 

 

 

 

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Orang Tua Wali SDI Wae Ko’ol Mempertanyakan Dana PIP, Kepala Sekolah Malah Bungkam

Liputantimur.com | Matim - SDI waekool salah satu lembag pendidikan yg terletak di waekool Desa Nangmbaling kecamatan sambirapas kabupaten Manggarai Timur. kini menjadi sorotan dari...

Polemik Oli Palsu Yamalube, Konsumen Tuntut Pertanggungjawaban

Liputantimur.com | Surabaya – Polemik peredaran oli palsu merek Yamalube kembali mencuat di Surabaya, memicu aksi protes dari konsumen dan aktivis. Kamis (13/03/2025). Dalam aksi...

Proyek Renovasi Aset Gubeng Diduga Bermasalah, Transparansi Dipertanyakan

Proyek renovasi aset di Gubeng, Surabaya, yang dikerjakan oleh CV Barokah Adhi Jaya dengan nomor kontrak PRJ-61/PPK/LMAN.23/2024, kini menjadi sorotan.

Ahli Waris Abdurrabbie Meminta PT. Vale Indonesia untuk Taat Hukum!

Liputantimur.com | Morowali - PT. Vale Indonesia Sorowako diduga melakukan penyerobotan dan menambang secara Ilegal dan atau tidak sesuai prosedur pertambangan yang benar di...

Effendi Pudjihartono Membantah Tuduhan Kongkalikong Dengan Notaris Ferry Gunawan

Liputantimur.com | Surabaya - Dalam perkembangan terbaru dari kasus pengelolaan restoran Sangria by Pianoza, terdakwa Effendi Pudjihartono dengan tegas membantah  tuduhan adanya "kongkalikong" antara...

Lagi, Polemik Sengketa Tanah Ulayat di Kelurahan Tiwu Kondo Belum Juga Usai!

Liputantimur.com | Matim - Polemik sengketa Tanah Kelurahan Tiwu Kondo Kecamatan Elar Kabupaten Manggarai Timur Belum juga usai. Pasalnya kejadian ini berbuntut Pengkelaiman Ulayat oleh kelompok...

Hipmata Gelar Audiens dengan Pemda Mamuju, Dua Bangunan Diduga Ilegal

Liputantimur.com I Mamuju - Himpunan Mahasiswa Tapalang (Hipmata) menggelar audiensi dengan Pemerintah Kabupaten Mamuju, terkait masalah izin dua bangunan yang diduga ilegal, yakni Ipal...

KPK Ultimatum Polda Sulbar, Minta Instruksikan Seluruh Kapolres Perketat Pengawasan Peredaran Rokok Ilegal

Liputantimur.com I Sulbar - Presiden Kesatuan Pemuda dan Kerakyatan (KPK) mengeluarkan ultimatum kepada Kapolda Sulawesi Barat agar segera menginstruksikan seluruh Kapolres untuk memperketat pengawasan...

Aktivis Apresiasi Kinerja Kepolisian Polres Sinjai Berhasil Ungkap Modus Penipuan Segitiga

Liputantimur.com | Makassar - Aktivis Kembali mengapresiasi kinerja Kapolres dan Kasat Reserse Kriminal Polres Sinjai dalam menangani beberapa kasus di Kabupaten Sinjai. Rabu (05/03/2025). Ini...

Meluruskan stigma kedua Tua Golo dan Tua Teno Bawe Buntal ” Terkait Tanah ulayat perbatasan Ngada- Manggarai Timur.

Liputantimur.com  | Matim- Polemik Tanah Ulayat Wilayah batas Ngada dan Manggarai Timur menjadi Perbincangan ditengah Masyrakat. Pasalnya kejadian ini berawal dari pernyataan dari Tua Golo...

Kapolres Majene Dinilai Gagal Tegakkan Hukum, KPK Pastikan Akan Gelar Aksi Jilid III

Liputantimur I Majene - Kesatuan Pemuda dan Kerakyatan (KPK) kembali menyoroti Kapolres Majene yang dinilai menutup mata terhadap tuntutan penindakan rokok ilegal yang terjadi...

Kejari Sinjai Menangkan Praperadilan Tersangka Kasus Korupsi Bendungan Irigasi

Liputantimur.com | Sinjai - Perkara Praperadilan oleh tersanngka tindak pidana korupsi rehabilitasi daerah irigasi Apparang TA. 2020 di Kelurahan Sangiaseri, Kecamatan Sinjai Selatan, Kabupaten...

Katim Perumus RPJM Desa Turungan Baji Silaturahmi ke Guru Besar UNM

Liputantimur.com, Makassar - Ketua Tim Perumus Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) Desa Turungan Baji,  Nurhidayatullah B. Cottong melakukan kunjungan silaturahmi kepada guru besar Universitas...

Danramil koba hadiri pelantikan anggota BPD

Kutai Kartanegara – Danramil 0906-09/Kota Bangun Lettu Inf. Gunarto menghadiri acara pelantikan dan pengambilan sumpah anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) 3 Desa di Kecamatan...

Pria Tanpa Identitas Terlegetak di Badan Jalan

Liputantimur, Makassar, Sulsel - Seorang pria bersimbah darah tergeletak di badan Jl. Veteran Selatan, Kecamatan Makassar, Kota Makassar, Senin (18/10/2021) malam. Informasi dihimpun dari lokasi,...

Jalan Tak Kunjung Terealisasi, Warga Open Donasi, Eksekutif dan Legislatif Bungkam

Liputantimur.com, Sinjai, Sulsel - Infrastuktur jalan merupakan lokomotif untuk menggerakkan pembangunan ekonomi yang bukan hanya di perkotaan tetapi juga di wilayah pedesaan demi terciptanya...

Sidak Sejumlah Toko Jelang Puasa, Ini Penekanan Kabid Perindag

Liputantimur.com, Donggala - Guna menyambut Bulan Suci Ramadhan 1443 H, Satgas Pangan Kabupaten Donggala bekerjasama dengan pihak Kepolisian, Kejaksaan, dan Pemerintah Daerah (Pemda) menggelar...

Dinilai Membahayakan, Warga Soroti Reklame yang Terbengkalai

Liputantimur.com, Makassar - Satu unit Reklame yang terletak di jalan Ahmad Yani, Kelurahan Baru, Kecamatan Ujung Pandang (UP), disoroti oleh Warga. Kamis, (17/02/2022). Pasalnya, Reklame...

Ops Ketupat Tinombala Berakhir, Kabid Humas : Lakalantas Naik 60 Persen

Liputantimur.com, Palu - Operasi terpusat dengan sandi kewilayahan Operasi Ketupat Tinombala 2022 di Wilayah Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng) terhitung mulai tanggal 9 Mei 2022...

Rapat Terbatas Bersama TA Menteri Pertanian, Ini Permintaan Gubernur Rusdy 

Liputantimur.com, Palu - Gubernur Sulawesi Tengah H. Rusdy Mastura, mendapat kunjungan Tim Ahli Menteri Pertanian Erik Tamalagi , dalam agenda rapat terbatas Pengembangan Pertanian...

Ini Harapan Bupati Donggala di Sosialisasi Pengelolaan Arsip Daerah 

Liputantimur.com, Palu - Bertempat di Sriti Convention Hall, Kota Palu, Badan Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) menggelar Sosialisasi Pembinaan Penyelenggaraan dan Pengelolaan Arsip Daerah...