Beranda AKTUALITA Gubernur Sulteng Hadiri HUT Bhayangkara, Ini Pesan Presiden Via Virtual 

Gubernur Sulteng Hadiri HUT Bhayangkara, Ini Pesan Presiden Via Virtual 

Liputantimur.com, Palu – Dalam memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara Ke-76, Gubernur Sulawesi Tengah (Sulteng) H. Rusdy Mastura menghadiri acara tersebut, berlangsung di Mapolda, Selasa, (5/07/2022) di bilangan Jalan Soekarno Hatta, di Palu.

Gubernur pun disambut Kapolda Irjen Pol. Rudy Supahriadi , dan langsung mengikuti HUT Bhayangkara yang digelar secara virtual secara Serentak dan diikuti oleh unsur Forkopimda Provinsi Sulteng.

Bertindak selaku Inspektur Upacara (Irup) HUT Polri Ke 76 yakni dipimpin langsung oleh Presiden Republik Indonesia Ir. Joko Widodo.

Dengan mengusung tema “Polri yang presisi mendukung pemulihan ekonomi dan reformasi struktural untuk mewujudkan Indonesia tangguh- Indonesia tumbuh,”.

Dalam sambutannya, ada satu pesan Presiden Joko Widodo kepada Polri yaitu agar terus bekerja dengan ekstra hati-hati demi mewujudkan Polri yang Presisi.

“Polri terus mengambil peran dalam penanganan Covid -19 yang harus ditangani dengan serius, harus meningkatkan SDM guna mengantisipasi Kejahatan berbasis teknologi tinggi serta tak lupa Polri harus ikut mensukseskan Perpindahan IKN,” ujar Presiden.

Caption : Gubernur Sulteng bersama Kapolda Sulteng Forkopimda Hadiri HUT Bhayangkara ke 76/Foto Biro Adm Pimp Pemprov Sulteng.

Tak lupa diakhir kesempatan, orang nomor satu di Indonesia itu juga mengingatkan ada perhelatan internasional yakni G-20 yang dilaksanakan Bali dan tentunya Polri wajib mensukseskan Pesta Demokrasi 2024 mendatang.

Sementara itu, usai sambutan presiden Gubernur Sulteng H. Rusdy Mastura , tak lupa menyampaikan harapannya pada Perayaan HUT Bhayangkara 76, Polri terus memberikan pelayanan terbaik kepada Masyarakat.

“Polri harus memberikan rasa keadilan dan pemanfaatan Hukum dengan baik dan teruslah bersama membangun Sulteng yang lebih maju dan lebih sejahtera,” tutupnya. (Ibra).

Sumber : Biro Adm Pimp Pemprov Sulteng.

 

 

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Orang Tua Wali SDI Wae Ko’ol Mempertanyakan Dana PIP, Kepala Sekolah Malah Bungkam

Liputantimur.com | Matim - SDI waekool salah satu lembag pendidikan yg terletak di waekool Desa Nangmbaling kecamatan sambirapas kabupaten Manggarai Timur. kini menjadi sorotan dari...

Polemik Oli Palsu Yamalube, Konsumen Tuntut Pertanggungjawaban

Liputantimur.com | Surabaya – Polemik peredaran oli palsu merek Yamalube kembali mencuat di Surabaya, memicu aksi protes dari konsumen dan aktivis. Kamis (13/03/2025). Dalam aksi...

Proyek Renovasi Aset Gubeng Diduga Bermasalah, Transparansi Dipertanyakan

Proyek renovasi aset di Gubeng, Surabaya, yang dikerjakan oleh CV Barokah Adhi Jaya dengan nomor kontrak PRJ-61/PPK/LMAN.23/2024, kini menjadi sorotan.

Ahli Waris Abdurrabbie Meminta PT. Vale Indonesia untuk Taat Hukum!

Liputantimur.com | Morowali - PT. Vale Indonesia Sorowako diduga melakukan penyerobotan dan menambang secara Ilegal dan atau tidak sesuai prosedur pertambangan yang benar di...

Effendi Pudjihartono Membantah Tuduhan Kongkalikong Dengan Notaris Ferry Gunawan

Liputantimur.com | Surabaya - Dalam perkembangan terbaru dari kasus pengelolaan restoran Sangria by Pianoza, terdakwa Effendi Pudjihartono dengan tegas membantah  tuduhan adanya "kongkalikong" antara...

Lagi, Polemik Sengketa Tanah Ulayat di Kelurahan Tiwu Kondo Belum Juga Usai!

Liputantimur.com | Matim - Polemik sengketa Tanah Kelurahan Tiwu Kondo Kecamatan Elar Kabupaten Manggarai Timur Belum juga usai. Pasalnya kejadian ini berbuntut Pengkelaiman Ulayat oleh kelompok...

Hipmata Gelar Audiens dengan Pemda Mamuju, Dua Bangunan Diduga Ilegal

Liputantimur.com I Mamuju - Himpunan Mahasiswa Tapalang (Hipmata) menggelar audiensi dengan Pemerintah Kabupaten Mamuju, terkait masalah izin dua bangunan yang diduga ilegal, yakni Ipal...

KPK Ultimatum Polda Sulbar, Minta Instruksikan Seluruh Kapolres Perketat Pengawasan Peredaran Rokok Ilegal

Liputantimur.com I Sulbar - Presiden Kesatuan Pemuda dan Kerakyatan (KPK) mengeluarkan ultimatum kepada Kapolda Sulawesi Barat agar segera menginstruksikan seluruh Kapolres untuk memperketat pengawasan...

Aktivis Apresiasi Kinerja Kepolisian Polres Sinjai Berhasil Ungkap Modus Penipuan Segitiga

Liputantimur.com | Makassar - Aktivis Kembali mengapresiasi kinerja Kapolres dan Kasat Reserse Kriminal Polres Sinjai dalam menangani beberapa kasus di Kabupaten Sinjai. Rabu (05/03/2025). Ini...

Meluruskan stigma kedua Tua Golo dan Tua Teno Bawe Buntal ” Terkait Tanah ulayat perbatasan Ngada- Manggarai Timur.

Liputantimur.com  | Matim- Polemik Tanah Ulayat Wilayah batas Ngada dan Manggarai Timur menjadi Perbincangan ditengah Masyrakat. Pasalnya kejadian ini berawal dari pernyataan dari Tua Golo...

Kapolres Majene Dinilai Gagal Tegakkan Hukum, KPK Pastikan Akan Gelar Aksi Jilid III

Liputantimur I Majene - Kesatuan Pemuda dan Kerakyatan (KPK) kembali menyoroti Kapolres Majene yang dinilai menutup mata terhadap tuntutan penindakan rokok ilegal yang terjadi...

Kejari Sinjai Menangkan Praperadilan Tersangka Kasus Korupsi Bendungan Irigasi

Liputantimur.com | Sinjai - Perkara Praperadilan oleh tersanngka tindak pidana korupsi rehabilitasi daerah irigasi Apparang TA. 2020 di Kelurahan Sangiaseri, Kecamatan Sinjai Selatan, Kabupaten...

Perlunya Cara Kerja dan Cara Pengelolaan Media Online Agar Bisa Menjadi Bidang Pekerjaan yang Profesional

Liputantimur.com, Banten - Membangun media online berbasis internet diperlukan keseriusan insan pers sendiri yang mulai banyak menekuni media paling terhandal dan menjanjikan prospek masa...

Pengkhianat Bangsa

Rakyat Nusantara bisa dijajah selama 350 tahun karena pengkhianat bangsa. Indonesia kalah maju dan sejahtera dari Malaysia dan Korea Selatan, juga karena ulah pengkhianat...

Universitas Sebelas Maret Kukuhkan JAM-Pembinaan Jadi Guru Besar Ilmu Hukum dan Pemulihan Aset

Liputantimur.com | Surakarta - Jaksa Agung Muda Pembinaan yang kini bergelar Prof. (HC-UNS) Dr. Bambang Sugeng Rukmono, S.H., M.M., M.H. resmi dikukuhkan sebagai Guru...

Satu Kwh Puluhan yang Nikmati

Liputantimur, Sinjai, Sulsel - Bak Ingin memiliki, tapi kenyataan tak kunjung merestui, begitulah kiranya kehidupan yang dialami Warga Gamette terkait permohonan pengadaan jaringan listrik...

Tiga Tahanan Polres Bantaeng Kabur. ” Ini Penjelasan Kapolres Bantaeng”.!!!

Liputantimur.Com-Bantaeng |Tiga Tahanan Kasus Narkoba Polres Bantaeng melarikan diri dari Ruang Sel Tahanan Polres Bantaeng pada hari Minggu 15 Januari 2023 sekitar pukul 03.30...

Didi Sungkono : Oknum Polisi Kurangi BB Sabu, Harus di PTDH, Jangan Dilindungi oleh Pimpinan Polri

Liputantimur.com | Surabaya - Penangkapan 5 oknum anggota Polisi berdinas di Ditresnarkoba Polda Jawa Tengah (Jateng) terkait mengurangi barang bukti (BB) narkotika berjenis sabu...

Plt Kades Saotanre Jalankan Roda Pemerintahan Dinasti

Liputantimur, Sinjai, Sulsel - Pelaksana tugas (PLT) Kepala Desa Saotanre, Kecamatan Sinjai Tengah, Kabupaten Sinjai. Ahmad, S.Sos diduga manfaatkan jabatannya untuk menguntungkan pihak keluarganya. Misalnya,...

Hadiri Rapat Teknis Penyuluh Pertanian, Ini Sambutan Bupati Donggala

Liputantimur.com, Donggala - Bupati Donggala, Dr., Drs. Kasman Lassa, SH., MH, menghadiri pertemuan teknis penyuluh pertanian Kabupaten Donggala Tahun 2022, di Aula Kasiromu Kantor...

Diindikasikan Ada Pelanggaran, Humas PRI : Kita Akan Laporkan Oknum Disdik Makassar Ke Polda

Liputantimur.com | Makassar - Lembaga Poros Rakyat Indonesia berencana akan melaporkan Kepala Dinas Pendidikan Kota Makassar ke Polda Sul - Sel dengan beberapa dugaan...