Beranda HUKRIM Guru Sekolah Madrasah di Kabupaten Manggarai Timur, diduga melakukan penganiayaan terhadap anak...

Guru Sekolah Madrasah di Kabupaten Manggarai Timur, diduga melakukan penganiayaan terhadap anak didiknya

Liputantimur.com | MATIM-  Guru Sekolah Madrasah Aliyah Swasta (MAS) yang berada di Desa Satar Kampas, Kecamatan Lamba Leda Utara, Kabupaten Manggarai Timur, melakukan penganiayaan terhadap anak didiknya. Guru mejadi pilihan pekerjaan paling mulia dimuka bumi ini, guru merupakan tauladan bagi anak didiknya, seorang guru seharusnya mendidik anak-anak muridnya dengan baik dan dapat menciptakan suasana sejuk dan nyaman, dapat memberikan contoh yang baik serta dapat membimbing agar dapat menorehkan prestasi yang baik dan gemilang bagi siswa/siswi dan sekolahnya.

Ironisnya seorang oknum guru Aliyah yang berinisial T tega memukul anak didiknya sendiri.

Walidin selaku siswa kelas X mengatakan merasakan kesaktian akibat pukulan oknum guru tersebut.

“Saya dipukul didalam ruang kelas dan memukuli saya laksana memukul binatang yang tidak punya hati nurani sama sekali.” ungkap Walidin.

Masih kata Walidin, kejadian itu sekitar Pukul 10.00 WITA, hari Selasa tanggal 27 Agustus 2024. Ia mengungkapkan bahwa bukan dirinya saja yang bermasalah dengan oknum guru tersebut, melainkan temannya juga mengalami hal serupa.

“Memang bukan saya saja yang bermasalah ini melainkan teman saya juga, namun entah mengapa waktu itu tiba-tiba saya di datangi dalam kelas, saya lansung di pukul .” ungkap Walidin dengan meringis menahan sakit dan trauma.

Untuk saat ini korban sudah mendapatkan pengobatan dan pihak keluarga akan melaporkan kejadian ini di Polres Manggarai Timur.

Marna selaku orang tua Walidin sangat menyangkan dan kesal karena anaknya sangat terpukul dan trauma atas kejadian ini.

“Dia mengalami trauma bila kejadian ini akan terulang kembali kalau guru cara mendidiknya seperti ini” kata orang tuanya.

Hasil konfirmasi awak media ini kepada oknum guru tersebut yang diduga telah menganiaya anak didiknya sendiri. Pada Kamis, 29 Agustus 2024 pukul 21.02 WITA melalui via Whatsaap.

“Kalau mau konfirmasi silakan ke sekolah atau hubungi Kepala Sekolah”.

Sementara itu, hasil konfirmasi media ini kepada Kepala Sekolah Madrasah Aliyah (MAS) tersebut pada Kamis, 29 Agustus 2024 pukul 21.13 WITA melalui via Whatsaap.

“Mohon maaf untuk hal ini saya berurusan dengan orang tua wali dan guru madrasah”.

Hingga berita diturunkan pihak terkait sementara berusaha dikonfirmasi dan media liputantimur.com membuka ruang hak jawab atas berita yang telah terbit.

 

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Tindak Tegas Penyalahgunaan BBM Subsidi, Polres Sinjai Berhasil Amankan 5 Unit Pickup Muat BBM Ratusan Jergen

Liputantimur.com | Sinjai - Tindak tegas penyalahgunaan BBM subsidi, Polres Sinjai berhasil amankan sejumlah unit mobil pickup memuat BBM subsidi. Hal ini berdasarkan penelusuran dan...

Lahan Produktif di Barombong Terus Tergerus, INAKOR: Desak Bupati Copot Kadis Terkait!!

LiputanTimur.Com | GOWA – Pembangunan perumahan NAMI LAND yang berlokasi di Desa Kanjilo, Kecamatan Barombong, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, terus menuai sorotan tajam dari...

Dana Hibah Diduga Tak Tepat Sasaran, HMI Mamasa Tuntut Transparansi Dispora

Liputantimur.com I Mamasa - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Mamasa mendesak Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Dispora) Kabupaten Mamasa untuk bersikap transparan terkait pengelolaan...

Pemerintah Kabupaten Gowa Diduga Acuh Dengan Konflik yang Terjadi di Kampung Parang!!!

Liputantimur.com | Gowa - 30 Mei 2025, Aliansi Pemuda, Mahasiswa, dan Masyarakat Kampung Parang mendesak Bupati Gowa untuk segera memberikan perhatian serius terhadap tuntutan...

Kajati Sumut Tuding Godol Otak Pembacokan Jaksa, Kenziro Sumut : Jangan Membangun Opini

Liputantimur.com | Sumut - Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kajati Sumut) Idianto mengungkapkan adanya indikasi kuat keterlibatan Edi Suranta Gurusinga alias Godol dalam aksi...

Setelah Viral, Penyidik Polsek Tamalate Tiba-tiba Bawa Surat SP2HP ke Rumah Pelapor?

Liputantimur.com | Makassar - Usai Viral, orang tua korban dugaan pengeroyokan hasni Astuti, selaku Juru Parkir di Rumah Sakit Umum Bhayangkara Makassar merasa lega...

Ketidakprofesionalan Lurah Silalas, Camat Medan Barat, dan Kepling AR Nasution Dikecam Terkait Sengketa Tanah

Liputantimur.com | Medan - Ketidakmampuan dan kurangnya profesionalisme Lurah Silalas, Erwin Munthe, serta Camat Medan Barat, dan Kepling AR Nasution (Rohim), dalam menyelesaikan sengketa...

Temuan Oli Oplosan di Polman, Poros Pemuda Sulbar Desak Penyelidikan Menyeluruh

Liputantimur.com I Mamuju - Gerakan Poros Pemuda Sulawesi Barat (Sulbar) mendesak Kepolisian Daerah (Polda) Sulbar untuk melakukan penyelidikan secara menyeluruh terhadap dugaan peredaran oli...

Kadis PUPR Mamuju Dinilai Inkonsisten, Ampera Desak APH Periksa Dugaan KKN

Liputantimur.com I Mamuju - Ketua Aliansi Mahasiswa Pemuda Manakarra (Ampera), Angri, menyoroti inkonsistensi pernyataan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Mamuju...

Diduga Aksi Pemalakan Dua Oknum Calo Diamankan Reskrim Polsek Waru

Liputantimur.com | Sidoarjo - AK (64), warga Pagerwojo, Kecamatan Buduran, Kabupaten Sidoarjo dan BS (55) tahun, Warga Joyoboyo Timur, Kelurahan Sawunggaling, Kecamatan Wonokromo Surabaya,...

Ketua P3A Sipainga di Barombong Dilaporkan ke Kejaksaan, Dugaan Proyek Asal Kerja dan Mark-up

Liputantimur.com | Gowa - Lembaga Swadaya Masyarakat Independen Nasional Anti Korupsi (LSM INAKOR) Gowa resmi melaporkan 2 proyek yang menggunakan APBD Gowa dan APBN...

Ampera Laporkan Dugaan Korupsi Proyek Rehabilitasi Rujab Wabup Mamuju

Liputantimur.com I Mamuju - Aliansi Mahasiswa Pemuda Manakarra (Ampera) resmi melaporkan dugaan korupsi dalam proyek rehabilitasi rumah jabatan (Rujab) Wakil Bupati Mamuju ke Polresta...

PWNU Riau kerahkan 300 Armada untuk berangkat mengikuti Muktamar PBNU Ke-34 Lampung

          Pekanbaru |Liputantimur.com - Dalam kegiatarn acara Muktamar ke -34 PBNU yang akan diselenggarakan pada tanggal 23 Desember 2021 di Prpoinsi Lampung, PWNU Riau bersama...

Aksi Tegas Warga Pesisir Makassar Tolak Kenaikan Harga BBM

Liputantimur.com, Makassar, Sulsel - Aksi Tegas masyarakat pesisir Makassar di Pulau Barrang Caddi Tolak Kenaikan Harga Bahan Bakar Minyak BBM. Aksi penolakan kenaikan BBM pun...

Mafia Pangan

BANYAK  warga kelas tengah hanya bisa makan beras "murahan" (medium) gegara ulah 'mafia pangan (MP). Bagi warga kelas 'kere' jangan tanya. Ulah MP membuat...

Boyolali Gelar Simulasi Tanggap Darurat Bencana Tanah Longsor

Liputantimur.com Boyolali, Jateng - Wakil Bupati Boyolali Wahyu Irawan, SH pimpin apel simulasi tanggap darurat bencana tanah longsor Kabupaten Boyolali Tahun 2021. Gelar apel kegiatan...

Penyewa Khawatir, Rusunawa TK Kima Memprihatinkan

Liputantimur.com, Makassar - Rumah Susun Sewa (Rusunawa) khususnya Tenaga Kerja (TK) Perusahaan Kawasan Industri Makassar (Kima) Persero yang terletak di Jalan Kima 10, Kelurahan...

Briptu EB Klarifikasi Terkait Dugaan Pelecehan Penyanyi di Takalar

Liputantimur.com | Takalar - Sebelumnya Viral di media sosial "Diduga Mabuk Berat, Oknum Polisi Berpangkat Briptu di Takalar Lecehkan Penyanyi".Hal ini diklarifikasi langsung oleh...

Gelar Aksi Unjuk Rasa, Aliansi SOSPOL Unismuh Makassar ; Kami bersama Masyarakat Rempang

Liputantimur.com, Makassar - Lembaga Kemahasiswaan se Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar aksi unjuk rasa di depan Kampus,...

Walikota Makassar Danny Pomanto Bakal Bubarkan Sejumlah Perumda

Perusda sebagai Perseroda saja jadi, bentuk perumda tidak cocok lagi karena dia hanya ‘menetek’, tidak ada kontribusi, Liputantimur.com, Makassar - Walikota Makassar Moh Ramdhan Pomanto...

Gus Yahya: Pernyataan Jenderal Dudung Bukan Penistaan, Berdoa Bisa Dilakukan dengan Semua Bahasa

Liputantimur.com, Jakarta - Para ulama menyatakan pernyataan Jenderal Dudung Abdurachman terkait tuhan bukan orang arab, bukan sebagai penistaan agama. Hal itu disampaikan Ketua Umum PBNU...