Beranda SPORT Jangkar Apresiasi Kinerja Kejaksaan Takalar Terkait Penahanan Dua Tersangka Dugaan Kasus Tindak...

Jangkar Apresiasi Kinerja Kejaksaan Takalar Terkait Penahanan Dua Tersangka Dugaan Kasus Tindak Pidana Korupsi

Liputantimur.com | Takalar-Penggiat Anti Korupsi dan Kriminal, apresiasi kinerja Kejaksaan Negeri Takalar Terkait penanganan dugaan kasus tindak pidana korupsi di Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan.

Apresiasi tersebut di diungkapkan ketua LSM JANGKAR yang mana diketahui dalam penanganan kasus yang di tangani kejaksaan Negeri Takalar kini kembali memperlihatkan prestasi gemilang dalam penindakan tindak pidana korupsi

“Kami apresiasi kinerja Kejaksaan Negeri Takalar dalam penanganan kasus tindak pidana korupsi yang sudah dilakukan secara profesional”. Ujar Sahabuddin Alle kepada media, Senin (24/2/2025)

Hal tersebut dipaparkan seusai siaran pers kejaksaan negeri Takalar terkait penetapan dan penahanan tersangka tindak pidana korupsi atas nama JM dan JH (inisial) yang terindikasi terlibat dalam tindak pidana korupsi pekerjaan pembangunan talud Maccini Baji-Tompotana kecamatan Tanakeke pada dinas Koperasi, UMKM, Tenaga Kerja dan Transmigrasi kabupaten Takalar tahun 2023 dan dari hasil ekspose oleh tim penyidik maka pada hari ini, senin 24 Februari 2025 telah ditetapkan 2 (dua) tersangka atas nama JM selaku PPK dan JH selaku penyedia jasa pekerjaan dari CV. Pitu Poetra Oetama.

“Bahwa JM dan JH ditetapkan sebagai tersangka dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi pekerjaan pembangunan talud Maccini Baji-Tompotana kecamatan Tanakeke pada dinas Koperasi, UMKM, Tenaga Kerja dan Transmigrasi kabupaten Takalar yang melanggar pasal 2 ayat (1) dan pasal 3 Jo. pasal 18 UU RI. No.31 Tahun 1999 tentang pemberantasan tindak pidana korupsi sebagai mana telah diubah dan ditambah dengan UU RI No.20 Tahun 2001 Jo.Pasal 55 tentang pemberantasan tindak pidana korupsi Jo. KUHPidana”.Tegasnya

“Bahwa atas pemeriksaan ahli terdapat kerugian negara sebesar kurang lebih Rp 631.444.200 (enam ratus tiga puluh satu juta empat ratus empat puluh empat ribu dua ratus rupiah)”

“Bahwa saat ini JM dan JH ditahan di lembaga pemasyarakatan kelas II.B kabupaten Takalar selama 20 hari terhitung sejak tanggal 24 februari 2025 sampai dengan 15 maret 2025 untuk kepentingan penyidikan” Tutupnya(Fr)

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Orang Tua Wali SDI Wae Ko’ol Mempertanyakan Dana PIP, Kepala Sekolah Malah Bungkam

Liputantimur.com | Matim - SDI waekool salah satu lembag pendidikan yg terletak di waekool Desa Nangmbaling kecamatan sambirapas kabupaten Manggarai Timur. kini menjadi sorotan dari...

Polemik Oli Palsu Yamalube, Konsumen Tuntut Pertanggungjawaban

Liputantimur.com | Surabaya – Polemik peredaran oli palsu merek Yamalube kembali mencuat di Surabaya, memicu aksi protes dari konsumen dan aktivis. Kamis (13/03/2025). Dalam aksi...

Proyek Renovasi Aset Gubeng Diduga Bermasalah, Transparansi Dipertanyakan

Proyek renovasi aset di Gubeng, Surabaya, yang dikerjakan oleh CV Barokah Adhi Jaya dengan nomor kontrak PRJ-61/PPK/LMAN.23/2024, kini menjadi sorotan.

Ahli Waris Abdurrabbie Meminta PT. Vale Indonesia untuk Taat Hukum!

Liputantimur.com | Morowali - PT. Vale Indonesia Sorowako diduga melakukan penyerobotan dan menambang secara Ilegal dan atau tidak sesuai prosedur pertambangan yang benar di...

Effendi Pudjihartono Membantah Tuduhan Kongkalikong Dengan Notaris Ferry Gunawan

Liputantimur.com | Surabaya - Dalam perkembangan terbaru dari kasus pengelolaan restoran Sangria by Pianoza, terdakwa Effendi Pudjihartono dengan tegas membantah  tuduhan adanya "kongkalikong" antara...

Lagi, Polemik Sengketa Tanah Ulayat di Kelurahan Tiwu Kondo Belum Juga Usai!

Liputantimur.com | Matim - Polemik sengketa Tanah Kelurahan Tiwu Kondo Kecamatan Elar Kabupaten Manggarai Timur Belum juga usai. Pasalnya kejadian ini berbuntut Pengkelaiman Ulayat oleh kelompok...

Hipmata Gelar Audiens dengan Pemda Mamuju, Dua Bangunan Diduga Ilegal

Liputantimur.com I Mamuju - Himpunan Mahasiswa Tapalang (Hipmata) menggelar audiensi dengan Pemerintah Kabupaten Mamuju, terkait masalah izin dua bangunan yang diduga ilegal, yakni Ipal...

KPK Ultimatum Polda Sulbar, Minta Instruksikan Seluruh Kapolres Perketat Pengawasan Peredaran Rokok Ilegal

Liputantimur.com I Sulbar - Presiden Kesatuan Pemuda dan Kerakyatan (KPK) mengeluarkan ultimatum kepada Kapolda Sulawesi Barat agar segera menginstruksikan seluruh Kapolres untuk memperketat pengawasan...

Aktivis Apresiasi Kinerja Kepolisian Polres Sinjai Berhasil Ungkap Modus Penipuan Segitiga

Liputantimur.com | Makassar - Aktivis Kembali mengapresiasi kinerja Kapolres dan Kasat Reserse Kriminal Polres Sinjai dalam menangani beberapa kasus di Kabupaten Sinjai. Rabu (05/03/2025). Ini...

Meluruskan stigma kedua Tua Golo dan Tua Teno Bawe Buntal ” Terkait Tanah ulayat perbatasan Ngada- Manggarai Timur.

Liputantimur.com  | Matim- Polemik Tanah Ulayat Wilayah batas Ngada dan Manggarai Timur menjadi Perbincangan ditengah Masyrakat. Pasalnya kejadian ini berawal dari pernyataan dari Tua Golo...

Kapolres Majene Dinilai Gagal Tegakkan Hukum, KPK Pastikan Akan Gelar Aksi Jilid III

Liputantimur I Majene - Kesatuan Pemuda dan Kerakyatan (KPK) kembali menyoroti Kapolres Majene yang dinilai menutup mata terhadap tuntutan penindakan rokok ilegal yang terjadi...

Kejari Sinjai Menangkan Praperadilan Tersangka Kasus Korupsi Bendungan Irigasi

Liputantimur.com | Sinjai - Perkara Praperadilan oleh tersanngka tindak pidana korupsi rehabilitasi daerah irigasi Apparang TA. 2020 di Kelurahan Sangiaseri, Kecamatan Sinjai Selatan, Kabupaten...

Kasus Tambang Pasir Takalar Mangkrak, KPK Diminta Lakukan Supervisi

Liputantimur.com | Makassar - Lembaga Antikorupsi Sulawesi Selatan (Laksus) meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan supervisi atas kasus dugaan korupsi tambang pasir laut Takalar....

Ridwan Basri Tuntut Joko Widodo Tuntaskan 12 Pelanggaran HAM Masa Lalu

Liputantimur.com - Hari Hak Asasi Manusia (HAM) Sedunia diperingati oleh Masyarakat Internasional pada 10 Desember setiap tahunnya. Peringatan ini merujuk pada Deklarasi Universal Hak Asasi...

Pria Paruh Baya Menampar Gadis Remaja Gegara di Larang Jemur di Depan Rumah Korban Dan Berlanjut di Laporkan Ke Polisi

Liputantimur.com | Surabaya - Hal yang tidak wajar yang sudah dilakukan seseorang laki-laki Paruh baya diduga memasuki halaman seseorang tanpa izin langsung melakukan penganiayaan dan...

Direktur PT Lontara Jaya Sakti,Citra Wahyuni membantah tuduhan dugaan penipuan dan penggelapan.

Liputantimur.com , Makassar - Konferensi pers yang dilakakuan oleh ibu Citra 25/11/2023 di DONALD BAKMI Jl. Boulevard Makassar, adapun yang ikut hadir adalah LSM...

Sambut HUT Bhayangkara – 76, Polresta Palu Gelar Baksos Donor Darah

Liputantimur.com, Palu - Kepolisian resor Kota ( Polresta) Palu dan Jajarannya menggandeng petugas dari PMI Sulteng menggelar bakti sosial Kemanusiaan berupa donor darah, berlangsung...

Jelan Pemilu 2024, Kapolda Riau Koordinasi Dengan KPU

Liputantimur, Pekanbaru, Riau - Rombongan Kapolda Riau berkunjung dan diterima langsung oleh Ketua KPU Riau, bertempat di kantor KPU Riau Jl. Gajahmada No. 200...

Mahasiswa Anti Korupsi Unras Di PUPR Bulukumba, Terkait Dugaan Kerugian Negara 9 Milyar

Liputantimur.com | Bulukumba - Sejumlah Pemuda dan Mahasiswa Anti Korupsi Unjuk Rasa di Depan Kantor DPU – PR Bulukumba, mereka menuntut temuan BPK –...

PJU Kodam Hasanuddin Berganti, Ini Pesan Pangdam

Liputantimur, Makassar, Sulsel - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Andi Muhammad, S.H., pimpin serah terima jabatan (sertijab) Pejabat Utama (PJU) Kodam XIV/ Hasanuddin. Kegiatan tersebut bertempat...

Penasihat Paling Senior Biden untuk Urusan Konflik Palestina-Israel Mengundurkan Diri

Liputantimur.com | Paletina - Seorang pakar senior Departemen Luar Negeri Amerika Serikat dalam konflik Israel-Palestina yang skeptis terhadap penanganan Presiden Joe Biden terhadap perang...