Beranda AKTUALITA Jumat Berkah, Ini Wujud Kepedulian Kapolres Banggai Ke Sejumlah Panti Asuhan

Jumat Berkah, Ini Wujud Kepedulian Kapolres Banggai Ke Sejumlah Panti Asuhan

Liputantimur.com, Banggai – Sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat di wilayah hukumnya, Kapolres Banggai AKBP Yoga Priyahutama SH SIK, MH menyambangi empat Panti Asuhan di Kota Luwuk, Kabupaten Banggai, Sulteng Jumat (7/10/2022).

Keempat panti asuhan tersebut, yakni diantaranya adalah Panti Asuhan Sullamul Falah, Aisyiyah, Pondok Tahfidz serta Yayasan Babasal Mombasa, Luwuk Banggai.

Dalam giat sambang ini, selain bersilahturahmi dengan sejumlah anak yatim piatu dan pengurus panti asuhan, perwira pangkat dua melati ini juga menyalurkan bantuan pribadi.

Bantuan pun dipikul langsung oleh Kapolres Banggai ini berupa bahan Sembako atau kebutuhan pokok yang terdiri dari sebanyak 200 Kg beras, 16 karton mie instan serta 480 butir telur.

“Niat saya menyalurkan bantuan ini semata-mata guna membantu meringankan beban pengurus panti yang dengan tulus ikhlas dan penuh kasih sayang merawat anak yang telah ditinggalkan oleh kedua orang tuanya,”ungkapnya ke pengurus panti.

Caption: AKBP Yoga Priyahutama SH SIK, MH menyambangi Salah Satu Panti Asuhan di Kota Luwuk, Kabupaten Banggai/Foto Humas Res Banggai.

Kepada para pengurus Panti Asuhan, orang pertama di Polres Banggai ini meminta untuk tak segan-segan menghubunginya jika membutuhkan bantuan untuk keperluan anak-anak panti.

“Hubungi saya kapan saja jika mendapatkan kendala, insya Allah saya akan siap membantu, terlebih lagi bila berkaitan dengan kebutuhan anak-anak panti,” bebernya lagi.

Mendengar apa yang disampaikan, pimpinan Panti Asuhan Sullamul Falah langsung memeluk dan terisak di bahu mantan Kapolres Sigi itu.

“Bantuan ini sangat berharga, kami tak pernah menilai besar atau kecilnya bantuan itu. Sebab apapun itu, sesuatu pemberian merupakan anugerah buat kami,” ucapnya sambil terisak tangis,” pungkas pimpinan panti asuhan. (Ibra/Red).

Sumber: Humas Polres Banggai

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Aksi Cepat Tim Gabungan Satreskrim Polres Bantaeng Ungkap Kasus dan Tangkap Pelaku Penganiayaan

Liputantimur.com, Bantaeng - Dengan reaksi cepat dan hanya dalam waktu hitungan jam Tim Gabungan Sat Reskrim, Sat IK dan Polsek Bissappu Polres Bantaeng Polda...

Tidak Mampu Jalankan Perda Nomor 3 Tahun 2019, Bupati Gowa Diminta Evaluasi Kadis Pertanian

Liputantimur.com, Gowa - Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Holtikultura Kabupaten Gowa, Drs.Muh.Fajaruddin, MM menuai sorotan keras dari Independen Nasional Anti Korupsi (INAKOR) Kabupaten Gowa. Sorotan...

Ada Apa dengan BPN Wajo?

Liputantimur.com, Wajo- Ada apa di balik sengketa tanah di Kabupaten Wajo, pihak BPN dan Polres Wajo entah siapa yang bertanggung-jawab dalam hal penyelesaian kasus...

Tangkap Dan Proses Pelaku Pelecehan Wartawan Dalam Melakukan Tugas Peliputan!!!

Liputantimur.com, Makassar Sulsel - Ketika hendak merekam dan mengambil gambar ditempat umum terhadap Terdakwa Andri Yusuf alias Sewang yang di Dakwa dalam Kasus dugaan...

Diduga Menempatkan Keterangan Palsu Atas Terbitnya SHM, Warga Takalar Dilaporkan ke Polisi

Liputantimur.com, Takalar - Seorang warga Lingkungan Baba Baru, Kelurahan Bontokadatto, Kecamatan Polongbangkeng Selatan Kabupaten Takalar bernama Bakri Daeng Ngunjung resmi mengadukan dugaan tindak pidana...

Hilang Saat Berada di Jakarta, Wartawan Online Babel diduga diculik OTK

Jakarta, Liputantimur.com - EDJ (36) wartawan PT. Jurnalis Nusantara Satu Kabiro Provinsi Babel yang juga anggota Forum Pers Independent Indonesia (FPII) Setwil Babel diduga...

Bacakan Nota Pembelaan Korupsi Truck Sampah, Muh Asrul: Saya Bukan Kuasa Pengguna Anggaran

Liputantimur, Makassar - Sidang Perkara Tindak Pidana Korupsi Pengadaan Mobil Dump Truk Sampah Desa Se-Kabupaten Gowa TA 2019 hari ini (27/02/20023) dilanjutkan di Pengadilan...

Kasus Penganiayaan Driver Ojol di Tanjung Bunga, Keluarga Korban Harap Polisi Cepat Tangkap Pelaku Lainnya

Liputantimur.com, Makassar, Sulsel -Terkait aksi penganiayaan yang dilakukan oleh OTK (orang tak dikenal) terhadap driver ojek online di Makassar, mulai mendapat titik terang kasusnya,...

Ada Apa di Balik Dugaan Penyerobotan Lahan Sapa bin Batjo? Lawyer Ahli Waris Dapatkan Intimidasi OTK!

Liputantimur.com, Gowa, Sulsel - Ada apa dengan kasus dugaan penyerobotan lahan Sapa bin Batjo, Kuasa Hukum Ahli Waris Muh Daming Tompo mendapatkan intimidasi berupa...

Polres Metro Jabar Berhasil Musnahkan Narkotika Sabu 23,025 Kilogram

Liputantimur.com, Jakarta  - Polres Metro Jakarta Barat (Jabar) berhasil memusnahkan barang bukti narkotika jenis Sabu seberat 23,025 kilogram dan 80.080 butir pil terlarang dengan...

Massa Aksi KEJAM Dukung Supremasi Hukum Terkait Dugaan Gratifikasi Oknum DPRD Sulsel

Liputantimur.com, Makassar, Sulsel - Komite Jaringan Aktivis Mahasiswa Sulawesi Selatan (KEJAM SUL-SEL) Menggelar aksi unjuk rasa (Unras) sebagai bentuk dukungan supremasi hukum di depan...

Dinilai Keluarkan Surat tak Sesuai Fakta, Oknum Kades di Gowa diadukan ke Polisi

Liputantimur.com, Gowa - Seorang warga Desa Magempang Kecamatan Bungaya, Kabupaten Gowa bernama Muhammad Salim, melaporkan oknum Kepala Desa inisial MM ke pihak Kepolisian karena...

Arvindo Noviar: Pancasila Tidak Melarang LGBT

Jakarta - Stigma mayoritas rakyat Indonesia terhadap LGBT selalunya tak lepas dari argumen tentang posisi LGBT sebagai pendosa dan selalu dikaitkan kepada Pancasila sila...

Pengacara Muda Ini Menangkan Kasus Sengketa Tanah di PN Takalar

Liputantimur.com, Takalar, Sulsel - Terkait Sidang perkara sengketa tanah lahan startegis yang terletak di daerah Panyangkalang, Kecamatan Mangarabombang, Kabupaten Takalar,Setelah Dua minggu ditunda kini...

Apkan RI Desak Tipikor Usut Tuntas Proyek Spam Sinjai

Liputantimur, Sinjai, Sulsel - Ketua APKAN RI, Andi Baso Lolo Supu Desak Tipikor Kejaksaan dan Tipikor Polres Sinjai Usut Tuntas proyek Spam Sejak ta 2019...

Anggaran Makan Minum Pimpinan DPRD Gowa di Sorot, LSM Inakor Angkat Bicara

Liputantimur.com | Makassar - Kisruh temuan makan minum rumah jabatan pimpinan DPRD Kabupaten Gowa mulai memantik reaksi luas aktivis, LSM dan pegiat antikorupsi. Salah satunya...

Polresta Palu Gelar Gebyar Vaksin Lansia Berhadiah “Umrah”, Ini Syaratnya

Liputantimur.com, Palu - Gebyar vaksinasi terus gencar dilakukan, kali ini targetnya diperuntukkan untuk Lansia khusus vaksin dosis satu di Polres Palu dan jajaran Polsek,...

Lurah Maloku Akan Jadikan Taman Pramuka Tempat Piknik Warga Kota Makassar

Liputantimur.com, Makassar- Pemerintah Kelurahan Maloku Kecamatan Ujung Pandang akan kembangkan Taman Pramuka menjadi tempat piknik dan meluncurkan program Sumanga untuk warga Kota Makassar. Hal itu...

MUI Palu Terima Silahturahmi Gereja Sinode Toraja,Ini Kesepakatannya 

Liputantimur.com, Palu – Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Palu Prof Zainal Abidin menerima kunjungan silahturahmi Ketua Umum Gereja Sinode Toraja Pdt.Alfred bersama rombongan...

Pelaksanaan Vaksinasi, Kodim Kutai Kartanegara Capai Dua Ribu.

Liputantimur, Kutai Kartanegara, Kaltim - Selama dua hari penuh siang maupun malam pelaksanaan serbuan vaksinasi sukses digelar di PT. Bayan Resources Tbk. Target sasaran karyawan...

Mubes XI Alkhairaat Siap Di Helat, Ini Upaya Panitia Pelaksana 

Liputantimur.com, Palu - Ketua Panitia Muktamar Besar XI Alkhairaat, Dr. Muh. Agus Lamakarate mengatakan, pihaknya terus memasimalkan persiapan menjelang perhelatan Muktamar, akhir Juli 2022...