Beranda AKTUALITA Kasdim 0906/Kutai Kartanegara Bersama Forkopimda Tinjau Kesiapsiagaan Pengamanan Malam Natal Wilayah Kukar

Kasdim 0906/Kutai Kartanegara Bersama Forkopimda Tinjau Kesiapsiagaan Pengamanan Malam Natal Wilayah Kukar

KUTAI KARTANEGARA. liputantimur.com – Kepala Staf Kodim 0906/Kutai Kartanegara (Kkr) Mayor Inf. Ribut Yodo Apriantono bersama Forum Koordinasi Piminan Daerah (Forkopimda) kabupaten Kukar melakukan patroli gabungan sekaligus meninjau Posko terpadu dalam rangka pengamanan malam Natal Tahun 2021 di wilayah Kecamatan Tenggarong pada Jum’at malam, (24/12/2021).

Kegiatan patroli gabungan dan peninjauan kesiapsiagan personil yang berada di posko terpadu tersebut tampak hadir Dir Binmas Polda Kaltim Kombes Pol Harri Muharram Firmansyah,S.I.K, Sekda Kukar H.Sunggono,M.M, Kapolres Kukar AKBP Arwin Amrih Wientama, S.H.S.I.K,M.H, Kasdim 0906/Kkr Mayor Inf. Ribut Yodo Apriantono, Kepala BPBD Kukar Drs. Marsidik, dan Hamiddin selaku Kasi Penertiban Dishub kabupaten Kukar.

 

Disela – sela kegiatan, Kasdim 0906/Kkr Mayor Inf. Ribut mewakili Dandim 0906/Kkr menyampaikan “Kegiatan patroli gabungan sekaligus peninjauan Posko terpadu pengamanan malam Natal ini merupakan salah satu bentuk sinergitas tiga pilar antara lain TNI-Polri dan pemerintah daerah dalam rangka Operasi lilin terpusat Mahakam yang bertujuan untuk menciptaan kondisi Kamtibmas dan memberikan rasa aman serta nyaman ditengah perayaan malam Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 di wilayah kabupaten Kukar”.

 

Dalam pelaksanaan patroli gabungan tersebut Kasdim 0906/Kkr beserta unsur Forkopimda melakukan pemantauan terkait pengamanan dalam pelaksanaan ibadah di Gereja GPDI Vhiladelvia yang berada di jalan Maduningrat dan memberikan bingkisan kepada personil yang berada di Posko terpadu pengamanan Natal dan Tahun baru.

 

Kodim 0906/Kkr

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Orang Tua Wali SDI Wae Ko’ol Mempertanyakan Dana PIP, Kepala Sekolah Malah Bungkam

Liputantimur.com | Matim - SDI waekool salah satu lembag pendidikan yg terletak di waekool Desa Nangmbaling kecamatan sambirapas kabupaten Manggarai Timur. kini menjadi sorotan dari...

Polemik Oli Palsu Yamalube, Konsumen Tuntut Pertanggungjawaban

Liputantimur.com | Surabaya – Polemik peredaran oli palsu merek Yamalube kembali mencuat di Surabaya, memicu aksi protes dari konsumen dan aktivis. Kamis (13/03/2025). Dalam aksi...

Proyek Renovasi Aset Gubeng Diduga Bermasalah, Transparansi Dipertanyakan

Proyek renovasi aset di Gubeng, Surabaya, yang dikerjakan oleh CV Barokah Adhi Jaya dengan nomor kontrak PRJ-61/PPK/LMAN.23/2024, kini menjadi sorotan.

Ahli Waris Abdurrabbie Meminta PT. Vale Indonesia untuk Taat Hukum!

Liputantimur.com | Morowali - PT. Vale Indonesia Sorowako diduga melakukan penyerobotan dan menambang secara Ilegal dan atau tidak sesuai prosedur pertambangan yang benar di...

Effendi Pudjihartono Membantah Tuduhan Kongkalikong Dengan Notaris Ferry Gunawan

Liputantimur.com | Surabaya - Dalam perkembangan terbaru dari kasus pengelolaan restoran Sangria by Pianoza, terdakwa Effendi Pudjihartono dengan tegas membantah  tuduhan adanya "kongkalikong" antara...

Lagi, Polemik Sengketa Tanah Ulayat di Kelurahan Tiwu Kondo Belum Juga Usai!

Liputantimur.com | Matim - Polemik sengketa Tanah Kelurahan Tiwu Kondo Kecamatan Elar Kabupaten Manggarai Timur Belum juga usai. Pasalnya kejadian ini berbuntut Pengkelaiman Ulayat oleh kelompok...

Hipmata Gelar Audiens dengan Pemda Mamuju, Dua Bangunan Diduga Ilegal

Liputantimur.com I Mamuju - Himpunan Mahasiswa Tapalang (Hipmata) menggelar audiensi dengan Pemerintah Kabupaten Mamuju, terkait masalah izin dua bangunan yang diduga ilegal, yakni Ipal...

KPK Ultimatum Polda Sulbar, Minta Instruksikan Seluruh Kapolres Perketat Pengawasan Peredaran Rokok Ilegal

Liputantimur.com I Sulbar - Presiden Kesatuan Pemuda dan Kerakyatan (KPK) mengeluarkan ultimatum kepada Kapolda Sulawesi Barat agar segera menginstruksikan seluruh Kapolres untuk memperketat pengawasan...

Aktivis Apresiasi Kinerja Kepolisian Polres Sinjai Berhasil Ungkap Modus Penipuan Segitiga

Liputantimur.com | Makassar - Aktivis Kembali mengapresiasi kinerja Kapolres dan Kasat Reserse Kriminal Polres Sinjai dalam menangani beberapa kasus di Kabupaten Sinjai. Rabu (05/03/2025). Ini...

Meluruskan stigma kedua Tua Golo dan Tua Teno Bawe Buntal ” Terkait Tanah ulayat perbatasan Ngada- Manggarai Timur.

Liputantimur.com  | Matim- Polemik Tanah Ulayat Wilayah batas Ngada dan Manggarai Timur menjadi Perbincangan ditengah Masyrakat. Pasalnya kejadian ini berawal dari pernyataan dari Tua Golo...

Kapolres Majene Dinilai Gagal Tegakkan Hukum, KPK Pastikan Akan Gelar Aksi Jilid III

Liputantimur I Majene - Kesatuan Pemuda dan Kerakyatan (KPK) kembali menyoroti Kapolres Majene yang dinilai menutup mata terhadap tuntutan penindakan rokok ilegal yang terjadi...

Kejari Sinjai Menangkan Praperadilan Tersangka Kasus Korupsi Bendungan Irigasi

Liputantimur.com | Sinjai - Perkara Praperadilan oleh tersanngka tindak pidana korupsi rehabilitasi daerah irigasi Apparang TA. 2020 di Kelurahan Sangiaseri, Kecamatan Sinjai Selatan, Kabupaten...

Dijanjikan Anaknya Lulus Casis Polri, Seorang Tukang Batu Diduga Ditipu Oleh Oknum Polisi.

Liputantimur.com, Gowa -- Salahsatu keluarga yang berprofesi sebagai tukang batu, "Molle Daeng Ngemba mengaku dirinya telah ditipu oleh seorang oknum polisi yang diduga bertugas...

Pernah Belajar di Temboro, Ini Sosok Adyansa Pengurus IPPM Tarakan

Liputantimur.com | Tarakan - Adyansa, SM pria kelahiran Kota Makassar tiga puluh tahun silam itu dikenal oleh masyakat Tarakan, Kalimantan Utara sebagai sosok pemuda...

UNICEF Umumkan Lebih dari 13.000 Anak Syahid Selama Perang Israel di Gaza

Liputantimur.com || Gaza - Organisasi PBB untuk Anak-anak (UNICEF) mengumumkan, lebih dari 13.000 anak telah syahid dan ribuan lainnya terluka selama perang Israel yang...

Erick Perwakilan Media Swara Bhayangkara, Ucapkan Selamat Bertugas kepada Kapolda Riau yang baru

Liputantimur.com, Pakanbaru- Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo kembali melakukan mutasi sejumlah jabatan perwira tinggi diantaranya beberapa Kapolda, Melalui surat telegram nomor ST/2568/KEP./2021 tanggal 17...

Yonif 8 Marinir Laksanakan Serbuan Vaksin

Liputantimur, Langkat, Sumut - Yonif 8 Marinir bersama Polres Langkat dan Pemkab Langkat melaksanakan serbuan Vaksin serentak dosis I dan II di Aula Jentera...

Kapolda Sulsel Berikan Penghargaan Kepada Jajarannya Yang Berprestasi Sebagai Bentuk Motivasi

Liputantimur.com | Makassar - Kapolda Sulsel Irjen Pol Nana Sudjana AS., M.M. memberikan penghargaan untuk personil Polda Sulawesi Selatan saat apel pagi di halaman...

Cipayung Sinjai Demo, Jendlap Sebut Jokowi Inkonstitusional

Liputantimur.com, Sinjai - Kecaman demi kecaman terus dilayangkan mahasiswa Indonesia terhadap isu kebangsaan yang kian membengkak di masyarakat. Hal itulah yang memantik gerakan mahasiswa serentak...

Semakin Tua Semakin Jadi

Liputantimur.com, Jakarta, Tua Tua Keladi, Semakin Tua Semakin Jadi Pribahasa itu pantas untuk menggambar kan aksi bejat pria paruh baya yang berhasil diringkus oleh...

Kodam XIV Hasanuddin Akan Gelar Kesiapan HUT RI Ke 77 Dengan 1000 Pasukan LSM GMBI

Liputantimur.com, Sulsel - Dalam rangka perayaan HUT RI yang Ke 77 Tahun Kodam XIV Hasanuddin bersama LSM GMBI Sulsel akan gelar apel bersama dengan...