Beranda Info SULSEL Kompetitif dan Ambisius, Ormas 'Kalajengking Bodyguard' Akan Deklarasi di Sulsel

Kompetitif dan Ambisius, Ormas ‘Kalajengking Bodyguard’ Akan Deklarasi di Sulsel

Liputantimur.com | Makassar – Pembentukan pengurus organisasi masyarakat (ormas) ‘Kalajengking Bodyguard’ yang berpusat di Sulawesi Selatan (Sulsel) akan segera di deklarasikan.

Ormas Kalajengking Bodyguard yang diinisiasi atau didirikan oleh sejumlah Advokat senior di Sulsel bertujuan menjaga Pancasila dan masyarakat.

“Jadi Motto dari ormas bentukan kami ini Kompetitif dan Ambisius, artinya ada karakter dan keunggulan tersendiri dari anggota anggota kami nanti, pekerja keras intinya SDM ormas bentukan kami akan lebih unggul.” Ungkap Irwan Tompo, SH, sebagai salah satu pendiri ormas Kalajengking Bodyguard, Minggu (15/1/2023)

Baca juga : Membangun Perumahan Diatas Lahan Produktif, DPRD Gowa : Pemda Tidak Berani Mengeluarkan Izin

Menurut Irwan Tompo, SH, ormas Kalajengking Bodyguard yang berslogan Berambisi dan berkompetisi tersebut akan menjadi garda terdepan dalam menjaga Pancasila dan Bangsa Indonesia dan secepatnya akan deklarasi.

“Pengurus di setiap wilayah segera terbentuk, jadi tujuan utama Ormas Kalajengking Bodyguard akan menjaga Pancasila dan bangsa Indonesia, secepatnya kami akan deklarasikan.” Ujar Pengacara muda itu pada wartawan.

Ditambahkan Irwan, adapun memakai nama Kalajengking dimaknai sebagai orang yang kuat, cerdas, pantang menyerah. Selain itu Kalajengking yang dikenal dengan nama scorpio merupakan sang pemberani dan penuh kekuasaan.” Klaimnya.

Pantaun awak media, dalam rapat Internal pembetukan, Advokat senior, Yusuf Laoh, SH, MH di percaya sebagai ketua Penasehat, Amiruddin, SH, Sebagai ketua Pembina dan Pengacara muda asal Kota Makassar yang dikenal berani Irwan Tompo, SH di mandatkan sebagai Ketua Umum.

 

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Kejari Jeneponto Musnahkan Puluhan Sachet Sabu dan BB Tindak Pidana Umum

Liputantimur.com | Jeneponto - Kejaksaan Negeri (Kejari) Jeneponto memusnahkan Barang Bukti (BB) hasil penyisihan kasus selama periode bulan Februari 2025. Pemusnahan dilaksanakan di Halaman...

Aktivis Apresiasi Sat Reskrim Polres Sinjai atas Komitmennya Memberantas Dugaan Korupsi yang Melibatkan Pejabat Tinggi di Sinjai 

Liputantimur.com | Sinjai - Langkah tegas Polres Sinjai dalam memberantasan korupsi, mendapatkan apresiasi tinggi dari masyarakat Nasional dan Aktivis Mahasiswa. Salah satunya, Wahid yang juga merupakan...

Tipidkor Polres Sinjai dan Kasat Reskrim Terimah Anspirasi Aliansi Mahasiswa Anti Korupsi

Liputantimur.com | Sinjai - Aliansi Mahasiswa Anti Korupsi yang tergabung dalam lima lembaga di antara nya Federasi Rakyat Indonesia, Front Rakyat Nusantara, Suara Indonesia,...

Niat Santai Melepas Keseharian Untuk Pancing Ikan, Empat Lelaki di Takalar Mengaku di Kejar Menggunakan Parang

Liputantimur.com | Takalar - Niat santai melepas keseharian dengan meluangkan hobi mancing di sungai sekitar Empang berujung naas, dialami Briptu Fajar bersama ketiga rekannya...

Warga Desak Kepala Lingkungan Kampung Parang Mundur Dari Jabatannya

Liputantimur.com | Gowa - Ratusan masyarakat Lingkungan Kampung Parang, Kelurahan Lembang Parang, Kecamatan Barombong, Kabupaten Gowa menandatangani petisi pergantian kepala Lingkungan kampung Parang, Rabu...

Kasus Dugaan Penelantaran Anak, TR Istri IPDA MYY Buat Laporan Resmi ke Kapolri, Kompolnas, dan Komnas Perempuan dan Anak

Liputantimur.com | Makassar - 31 Januari 2025, Pelanggaran kode etik internal Polri yang tertua dalam Peraturan Polri Nomor 7 Tahun 2022 tentang Kode Etik...

Ketua Umum DPP Gerakan Pembebasan Mahasiswa Merasa Geram Mendesak Kapolri Untuk Segera Mencopot Kapolda NTT

Liputantimur.com | Makassar - Terkait maraknya berita yang tejadi yaitu Calon siswa Bintara Bakomsus Polri terpilih asal kiriman dari Polda Nusa Tenggara Timur (NTT),...

Kasus Dugaan Pengrusakan Pagar yang Viral di Biring Kassi Takalar Berakhir Damai, Berikut Kronologisnya?

Liputantimur.com | Takalar - Sebelumnya viral di media terkait pengrusakan pagar batas tanah yang dikuasai Hj Aminah kurang lebih 30 tahun di Dusun Karama,...

Unjukrasa GRD dan SPMP Desak Copot Dinas Pendidikan Provinsi Sulsel terkait Dugaan Korupsi Smart School.

Liputantimur.com | Makassar - Gerakan Revolusi Demokratik (GRD) dan Simpul Pergerakan Mahasiswa dan Pemuda (SPMP) melakukan aksi unjuk rasa di depan Gubernur Sulawesi Selatan,...

Ratusan Warga Bitowa Bersatu Datangi Mapolrestabes Makassar Minta Tangkap Mafia Tanah?

Liputantimur.com |Makassar - Ratusan warga Bersatu Bitowa Tolak Mafia Tanah, menggelar aksi Demontrasi di depan markas Polrestabes Makassar, Jumat (10/01/2025). Mereka menuntut penghentian dugaan persekongkolan...

Pengerjaan Tribun dan Rehabilitasi SMPN 1 Kelara Dinilai tak Ikuti SOP, Warga : Proyek Asal-asalan!

Liputantimur.com | Jeneponto - Pembangunan dan Rehabilitasi Sarana Pendukung pada UPT SMP Negeri 1 Kelara tepatnya di Kelurahan Tolo Kota, Kecamatan Kelara Kabupaten Jeneponto...

Asywar S.ST.,S.H, Mengecam Keras Peristiwa Penembakan Seorang Pengacara di Bone

Liputantimur.com | Makassar - Pengacara Muda Asywar S.ST.,S.H mengecam keras penembakan yang terjadi di Desa Pattikulumpoe Kabupaten Bone yang menewaskan rekan sejawatnya, pada malam...

Maraknya Judi Sabung Ayam di Wilayahnya, Lurah Petobo Tidak Mengetahui

Liputantimur.com, Palu - Maraknya Lokasi perjudian di Kelurahan Petobo, Kota Palu menjadi keluhan dan sorotan masyarakat pasalnya sangat meresahkan, tak hanya Judi sabung ayam...

Kasdam Hasanuddin Pimpin Sidang Pantukhir Cata PK TNI AD Sumber Reguler, Santri dan Lintas Agama Gel I TA 2022

Liputantimur, Makassar, Sulsel Pakatto - Kasdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Danny Budiyanto, S.E., M.Han., selaku Wakil Ketua memimpin Sidang Pantukhir penerimaan Calon Tamtama (Cata) Prajurit...

Perusahaan Pengumpul dan Pengangkut Limbah B3 PT Multazam Akan Beroperasi Kembali

Makassar, liputantimur.com - Setelah empat tahun dihentikan, tak lama lagi PT Multazam akan beroperasi dan  menjadi transporter limbah B3 di kawasan Indonesia Timur. Jamak diketahui,...

Musywarah Kafilah Pertama Hizbul Wathan, Ilyas Terpilih sebagai Ketua

Liputantimur.com | Sinjai -Musyawarah Kafilah pertama Hizbul Wathan(HW) D.R Asriadi A.r Universitas Muhammadiyah Sinjai (UMSI). Minggu, 22 September 2024,  Ilyas resmi terpilih sebagai Ketua...

Warga Tinggimoncong Keluhkan Perambahan Kawasan Hutan

Liputantimur.com, GOWA - Warga Dusun Asana, RK Mandalle, Kecamatan Tinggimoncong, Kabupaten Gowa keluhkan Perambahan kawasan hutan di daerah tempat tinggalnya, Jumat (10/11). Perambahan hutan dinilai...

*Terima SK, Adri S Nakhodai PC B2P3 Pekanbaru*

  PEKANBARU,Riau, Liputantimur.com– Bertempat di Hotel Grand Central, Jalan Jenderal Sudirman Pekanbaru, Adri S menerima Surat Keputusan (SK) pengangkatan dirinya sebagai Ketua Pimpinan Cabang (...

Masyarakat Jadi Tersangka Penolakan Rehabilitasi Bendungan Bontorea, Polres Takalar di Praperadilankan

Liputantimur.com, Takalar - Penetapan tersangka oleh Penyidik Reserse Kriminal Umum Polres Takalar terhadap Lelaki Ilham warga Bontorea, Desa Tarowang, Kecamatan Galesong Selatan, Kabupaten Takalar...

Ketua DPC Nasdem Mamajang Asriadi : Giat Senam Sehat Bontolebang untuk Mendukung Program Pemkot Makassar

Liputantimur.com, Makassar -  Tidak hanya untuk menjaga kesehatan tubuh, kegiatan senam kelurahan juga dapat mempererat ikatan silaturahim, kekompakan dan sinergitas antara warga yang berdampak...

Empat Siswi SMPN 35 Jadi Korban Begal Payudara di Jalan Rungkut Asri

Liputantimur.com | Surabaya - Sebanyak empat siswi SMPN 35 Surabaya diduga menjadi korban begal payudara. Aksi dugaan begal payudara itu terjadi di Jalan Rungkut...