Beranda POLITIK KPPS Terasa Resmi Dilantik Sebanyak 25 Anggota

KPPS Terasa Resmi Dilantik Sebanyak 25 Anggota

Liputantimur.com, Sinjai, Sulsel – Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Pemilihan Kepala Desa (Pikades) Desa Terasa yang berjumlah 25 Orang anggota resmi dilantik di Kantor Desa Terasa, Kecamatan Sinjai Barat, Kabupaten Sinjai. Kamis, (19/01/2023).

Dalam sambutannya, Pj Kepala Desa Terasa, Andi Arifin, yang diwakili oleh Kasi Pemerintahan, Ibrahim. B, menyampaikan rasa syukurnya mengingat anggota penyelenggara pilkades semakin tahun ada peningkatan di bindang sumber daya manusia khususnya di Desa Terasa.

“Melihat Desa Terasa dipilkades tahun ini, ada banyak kemajuan. Sumber daya kita sudah banyak. Generasi berpotensi disetiap wilayah kita sudah banyak. Sehingga kegiatan kali ini diharap terlaksana lebih baik,” katanya.

Ia menambahkan, hal tersebut adalah suatu kemajuan di Desa, sehingga tak hanya menjadi penyelenggara yang efektif dan efisien tapi juga diyakini akan melahirkan pesta demokrasi yang jujur dan adil.

Baca juga : Sejumlah KK di Bone Terancam Dibongkar dan Diusir Akibat Beda Pilihan

Sementara, Babinsa Desa Terasa Serda Maskur, turut menghimbau dalam sambutannya, agar masyarakat Desa Terasa tetap menjaga keamanan dan ketertiban bersama, menjelang pemilihan yang rentan terjadi gesekan.

“Mari menjaga nama baik desa kita, persaudaraan dan kesatuan. Jangan mudah terprovokasi. Semua yang maju adalah putra terbaik desa. Siapapun yang terpilih kita satu tujuan yaitu ingin memajukan desa,” imbuhnya.

Pemilihan kepala Desa (Pikades) serentak gelombang ke 2 di Kabupaten Sinjai akan dilaksakan pada tanggal 9 Maret 2023 mendatang diikuti 13 Desa yang tersebar di 7 Kecamatan.

Diketahui, khususnya Desa Terasa memiliki 2 Calon Kepala Desa yakni calon muda, Ramadhan, lawan incumbent sebelumnya, Nasse. (*)

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Niat Santai Melepas Keseharian Untuk Pancing Ikan, Empat Lelaki di Takalar Mengaku di Kejar Menggunakan Parang

Liputantimur.com | Takalar - Niat santai melepas keseharian dengan meluangkan hobi mancing di sungai sekitar Empang berujung naas, dialami Briptu Fajar bersama ketiga rekannya...

Warga Desak Kepala Lingkungan Kampung Parang Mundur Dari Jabatannya

Liputantimur.com | Gowa - Ratusan masyarakat Lingkungan Kampung Parang, Kelurahan Lembang Parang, Kecamatan Barombong, Kabupaten Gowa menandatangani petisi pergantian kepala Lingkungan kampung Parang, Rabu...

Kasus Dugaan Penelantaran Anak, TR Istri IPDA MYY Buat Laporan Resmi ke Kapolri, Kompolnas, dan Komnas Perempuan dan Anak

Liputantimur.com | Makassar - 31 Januari 2025, Pelanggaran kode etik internal Polri yang tertua dalam Peraturan Polri Nomor 7 Tahun 2022 tentang Kode Etik...

Ketua Umum DPP Gerakan Pembebasan Mahasiswa Merasa Geram Mendesak Kapolri Untuk Segera Mencopot Kapolda NTT

Liputantimur.com | Makassar - Terkait maraknya berita yang tejadi yaitu Calon siswa Bintara Bakomsus Polri terpilih asal kiriman dari Polda Nusa Tenggara Timur (NTT),...

Kasus Dugaan Pengrusakan Pagar yang Viral di Biring Kassi Takalar Berakhir Damai, Berikut Kronologisnya?

Liputantimur.com | Takalar - Sebelumnya viral di media terkait pengrusakan pagar batas tanah yang dikuasai Hj Aminah kurang lebih 30 tahun di Dusun Karama,...

Unjukrasa GRD dan SPMP Desak Copot Dinas Pendidikan Provinsi Sulsel terkait Dugaan Korupsi Smart School.

Liputantimur.com | Makassar - Gerakan Revolusi Demokratik (GRD) dan Simpul Pergerakan Mahasiswa dan Pemuda (SPMP) melakukan aksi unjuk rasa di depan Gubernur Sulawesi Selatan,...

Ratusan Warga Bitowa Bersatu Datangi Mapolrestabes Makassar Minta Tangkap Mafia Tanah?

Liputantimur.com |Makassar - Ratusan warga Bersatu Bitowa Tolak Mafia Tanah, menggelar aksi Demontrasi di depan markas Polrestabes Makassar, Jumat (10/01/2025). Mereka menuntut penghentian dugaan persekongkolan...

Pengerjaan Tribun dan Rehabilitasi SMPN 1 Kelara Dinilai tak Ikuti SOP, Warga : Proyek Asal-asalan!

Liputantimur.com | Jeneponto - Pembangunan dan Rehabilitasi Sarana Pendukung pada UPT SMP Negeri 1 Kelara tepatnya di Kelurahan Tolo Kota, Kecamatan Kelara Kabupaten Jeneponto...

Asywar S.ST.,S.H, Mengecam Keras Peristiwa Penembakan Seorang Pengacara di Bone

Liputantimur.com | Makassar - Pengacara Muda Asywar S.ST.,S.H mengecam keras penembakan yang terjadi di Desa Pattikulumpoe Kabupaten Bone yang menewaskan rekan sejawatnya, pada malam...

IRT di Takalar lapor ke Polisi atas Dugaan Pencemaran Nama Baik

Liputantimur.com | Takalar - Seorang warga Bontolanra Kecamatan Galesong Utara bernama Munawir Dg Rurung alias Hajar dilaporkan ke Polres Takalar pada hari Selasa, 17...

Polisi Geledah Rumah Mewah di Gowa Terkait Dugaan KDRT yang Berujung Kematian Pria Berinisial EK

Liputantimur.com | Gowa - Jajaran Sat Reskrim Polres Gowa dibantu Tim Inafis Polda Sulawesi Selatan menggeledah rumah mewah di Kompleks Perumahan New Diva Istanbul...

Suap Proyek Pembangunan Bandara Tanjung Bendera Senilai 3,8 Miliar Belum ada kejelasan Hukum, LSM LPPDM Mendesak KPK Segera memeriksa Ande Agas.

  Liputantimur.com | MATIM- Sebelumnya seperti dilansir dari laman resmi beritaflores.com, Koordinator Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI), Petrus Selestinus mengungkapkan bahwa Bupati Agas Andreas sedang...

Media Bidik News Beralih Kepemilikan, Owner Sebelumnya Kini Fokus Sebagai Advokat

LIPUTANTIMUR| MAKASSAR - 25/01/2021 Media Bidik News kini beralih kepemilikan setelah diambil alih oleh DR.Muhammad Nur,SH.,M.Pd.,MH, sebagai bukti kepemilikan seluruh dokumen perusahaan yang terkait...

TP PKK Kelurahan Baru Kecamatan Ujung Pandang Masa Bhakti 2022-2027 Rersmi Terbentuk

Liputantimur.com, Makassar -  Ketua TPP PKK Kelurahan Baru Kecamatan  Ujung Pandang Suriana Fajar Harianto melantik  24 orang Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) ...

Kecemasan yang Mendesak Dari Bilik Akademik Terhadap Pemerintahan Presiden Joko Widodo Menjelang Pemilu 2024

Liputantimur.com | Openi - Praktik berbangsa dan bernegara telah dipertontonkan dengan cara telanjang kepada publik dengan maraknya penyalahgunaan kekuasaan.Politik kekuasaan telah abai pada kepentingan...

Aliansi Mahasiswa Peduli Agraria Unjuk Rasa di Depan Mapolda Sulsel, Berikut Tuntutannya?

Liputantimur.com, Makassar - Puluhan Massa aksi mengeruduk Polda Sulsel menuntut terkait dugaan tambang Ilegal yang ada di Kabupaten Bulukumba, Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel), Jumat...

Ending Sepakat, Kasus Tanah Berakhir

Liputantimur, Sinjai, Sulsel - Kasus mediasi tanah sawah yang berlokasi di Dusun Baccara, Desa Tongke-Tongke. Bertempat di aula kantor desa Tongke Tongke, Kecamatan Sinjai Timur,...

Pupuk Bersubsidi Diperjual-belikan, Ini Jawaban Plt. Sekdis DTPHP Donggala

Liputantimur.com, Donggala - Beredar kabar terkait dugaan bantuan Pupuk bersubsidi dari Kementerian Pertanian Tahun Anggaran 2020 dijual oleh pihak Dinas Tanaman Pangan Holtikultura Perkebunan...

PCNU Donggala Silahturahmi Bersama Kapolres Donggala, Ini Pembahasannya

Liputantimur.com, Donggala - Ketua Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama Donggala, (PCNU) Drs.Anwar Sado penasehat NU Donggala, didampingi Drs. H. Imran Dahlan, MM serta Ketua Lazis...

TNI-POLRI Bersama Pemda Dan Masyarakat Tuntaskan Perbaikan Jembatan

Liputantimur, Yalimo, Papua – TNI-Polri dari Kodim 1702/Jayawijaya, Polres Yalimo dan Brimob Nusantara bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Yalimo dan masyarakat berhasil menuntaskan perbaikan jembatan...

Pangdam Hasanuddin Launching Ramadhan Rumah Infak Tahun 2022

Liputantimur, Makassar, Sulsel - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Andi Muhammad, S.H., melaunching ramadhan rumah Infak tahun 2022, tepatnya di Villa BBS Bukit Indah Kapuk Kabupaten...