Beranda HUKRIM Massa Aksi KEJAM Dukung Supremasi Hukum Terkait Dugaan Gratifikasi Oknum DPRD Sulsel

Massa Aksi KEJAM Dukung Supremasi Hukum Terkait Dugaan Gratifikasi Oknum DPRD Sulsel

Liputantimur.com, Makassar, Sulsel – Komite Jaringan Aktivis Mahasiswa Sulawesi Selatan (KEJAM SUL-SEL) Menggelar aksi unjuk rasa (Unras) sebagai bentuk dukungan supremasi hukum di depan Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulsel, DPRD Sulsel dan Flay Over pada hari Rabu 22 Februari 2023.

Aksi Unras tersebut terkait dugaan gratifikasi keterlibatkan oknum Ketua DPRD Sulsel, Andi Ina Kartika, yang juga anggota fraksi partai Golkar yang dimana menurut Saksi jika pernah meminjamkan uang Rp 4 miliar ke Ketua DPRD (Andi Ina Kartika Sari) tanya JPU KPK kepada Petrus Yalim dalam sidang.

Menurut Azhari Hamid Selaku Jendral Lapangan yang memimpin aksi bahwa Provinsi Sulawesi Selatan merupakan salah satu Provinsi yang sangat besar dan jelas Pemerintah telah menyiapkan Anggaran yang sangat besar dalam ini APBD dan APBN, untuk kebutuhan para Anggota Dewan dan Keperluan Kantor.

“Sehingga kami dari Kejam Sulsel mendesak Dewan Kehormatan (DK) DPRD Sul-Sel untuk Segera mengusut tuntas Kasus dugaan gratifikasi/suap proyek PUTR TA 2020 dan segera menonaktifkan Ina Kartika SariKetua DPRD Sul-sel dari Jabatannya”

Baca RDP Ditolak, Keluarga Ayu Andira Kecewa, Samsul : Dimana Fungsi Wakil Rakyat?

“Kami juga Mendesak APH dalam hal ini Polda Sulsel, kejati dan Penyidik KPK untuk segera memeriksa dan menetapkan ketua DPRD Sul-sel dan petrus yalim sebagai tersangka kasus dugaan gratifikasi/suap proyek PUTR TA 2020,” Ungkapnya.

Azhari Hamid selaku menjelaskan bahwa sebagaimana dalam pemberitaan disebutkan dalam fakta persidangan nama Ina Kartika Sari, Ketua DPRD Sulsel, muncul dalam persidangan pemeriksaan saksi perkara suap yang menjerat 4 oknum pegawai BPK (Badan Pemeriksa Keuangan) sebagai terdakwa di Pengadilan Tipikor Makassar, Selasa (24/01/2023).

Menurut Azhari hamid juga mendesak KPPU Makassar untuk segera Membleklis PT Putra Jaya dan PT Timur Jaya Konstruksi. Karena Petrus Yalim merupakan Direktur PT Putra Jaya sekaligus bos PT Timur Jaya Konstruksi.

Selain itu, Kejam Sulsel tetap menyakini jika pemberian uang sebesar Rp4 miliar oleh Petrus ke Ina Kartika Sari pada tahun 2019/2020 diduga berkaitan dengan pengamanan pekerjaan.

“Petrus sendiri mendapatkan pekerjaan pembangunan jalan sepanjang 5,8 Km di Kawasan Pucak Maros dengan kontak senilai Rp38 miliar lebih dan pekerjaan renovasi gedung IGD Rumah Sakit Dadi dengan nilai kontrak sebesar Rp12 miliar lebih,” kata Azhari Hamid.

Baca Mahasiswa Anti Korupsi Unras Di PUPR Bulukumba, Terkait Dugaan Kerugian Negara 9 Milyar

Sehingga berkenaan dengan hal di atas maka kami dari Pengurus Komite Jaringan Aktivis Mahasiswa Sulawesi Selatan (KEJAM SUL-SEL) akan melakukan Aksi Unjuk Rasa dengan tuntutan:

1. Mendesak Dewan Kehormatan DPRD mengusut tuntas Kasus dugaan gratifikasi/suap proyek PUTR TA 2020 dan menonaktifkan Ina Kartika SariKetua DPRD Sul-sel dari Jabatannya.

2. Mendesak Kejati Sulsel untuk memanggil dan memeriksa ketua Dprd Sul-seldan Petrus yalim serta segara memberikan kejelasan terkait perkembangan kasus dugaan gratifikasi/suap proyek PUTR TA 2020.

3. Mendesak Polda Sulsel untuk segera memeriksa dan menetapkan ketua DPRD Sulsel dan Petrus Yalim sebagai tersangka kasus dugaan gratifikasi/suap proyek PUTR TA 2020.

4. Mendesak Penyidik KPK Tetapkan Andi Ina dan Petrus yalim sebagai Tersangka kasus Dugaan Gratifikasi/suap proyek PUTR TA 2020.

5. Mendesak KPPU Makassar untuk segera Membleklis PT Putra Jaya dan PT Timur Jaya Konstruksi.

6. Tangkap dan Adili para pelaku Kasus Tindak tidana korupsi gratifikasi/suap proyek PUTR TA 2020.

Diketahui, ketika tuntutan massa aksi unjuk rasa tidak diindahkan, Massa aksi Kejam Sulsel akan kembali melakukan aksi demonstrasi besar-besaran pada hari jumat berikutnya.

Catatan. Hingga berita ini diterbitkan pihak terkait sementara berusaha dikonfirmasi. (Tim/*)

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Aliansi Pemuda Mahasiswa dan Masyarakat Lingkungan Kampung Parang Seruduk Kantor Lurah dan Camat Barombong

Liputantimur.com | Gowa - Aksi unjuk rasa Aliansi Pemuda Mahasiswa dan Masyarakat Lingkungan Kampung Parang gelar aksi unjuk rasa di depan kantor Lurah Lembang...

Usai Minum Ballo, Pria di Makassar Tega Tikam Teman Sendiri!

Liputantimur.com | Makassar – Sungguh tega, seorang pria berinisial MA (54) harus berurusan dengan pihak berwajib Kepolisian sektor manggala setelah menikam temannya sendiri usai...

Breaking News, Pengrusakan Atribut Aksi di Seba-seba Diduga Diperintah Jendral?

Liputantimur.com | Morowali - Breaking News, telah terjadi dugaan tindak pidana pengrusakan atribut aksi rumpung Raja Bungku ke XIII di Seba-seba, Desa Ululere, Kecamatan...

Jelang Demo Perbaikan Jalan di Sinjai Barat, Polres Sinjai Siagakan 103 Personel 

Personel yang terlibat dalam pengamanan aksi ini merupakan gabungan dari berbagai satuan fungsi di Polres Sinjai serta anggota dari Polsek Sinjai Utara

Oknum Wartawan Kerap Sorot Mafia BBM di Gowa, Ternyata?

Liputantimur.com | Gowa - Seorang yang mengaku wartawan bernama Budi kerap menaikan berita sorotan terkait maraknya mafia Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis solar kini...

“Aksi Nekat Pelaku Narkoba di Toraja Utara: Buang Barang Bukti dan Coba Tabrak Polisi”

Liputantimur.com | Toraja Utara - Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Toraja Utara Polda Sulsel kembali mengungkap kasus penyalahgunaan peredaran narkotika di Wilayah Kabupaten Toraja...

Miris, Aksi Premanisme Debt Collector di Mojokerto Nyaris Bahayakan Nyawa!

Liputantimur.com | Mojokerto - EW pria paruh baya warga asal Nganjuk, Jawa Timur, menjadi korban aksi premanisme yang dilakukan oleh oknum debt collector dari...

Lagi Lagi, Aksi Premanisme Oknum Deb Collekctor di Kota Makassar Menarik Paksa Kendaraan?

Liputantimur.com | Makassar - Seorang pengendara sepeda motor jenis Bebek Honda Scoopy dengan Nopol DD 6292 PR atas nama Nurahmi diduga menjadi korban perampasan...

Korban Begal Payudara Menolak Damai Demi Berikan Efek Jera

Liputantimur.com | Mojokerto - Pria berinisial MA (27) ditangkap polisi karena diduga melakukan aksi begal payudara terhadap seorang karyawati insial SR (24), Kini Korban...

Oknum Kanit Tipikor Polres Pelabuhan Makassar Diduga Mencoreng Institusi Polri?

Liputantimur.com | Makassar - Geger dugaan perselingkuhan yang melibatkan seorang oknum aparat penegak hukum di jajaran Polres Pelabuhan Makassar mencuat dan menjadi sorotan publik. Ipda...

Oknum Penyidik Polres Morowali Terciduk Kaki di Kursi dan Merokok saat Wawancara ke Masyarakat, Ini Tanggapan Kapolres Morowali?

Liputantimur.com | Morowali - Pada Pasal 30 ayat (4) Undang-Undang Dasar (UUD) 1945 dan Pasal 13 Undang-undang Nomor 2 Tahun 2002 Mengatur Tugas Kepolisian...

Tak Seheboh di Berita, Inilah Dakwaan Kasus Koni Makassar?

Liputantimur.com | Makassar - Sidang perdana kasus dugaan tindak pidana korupsi KONI kota makassar digelar pada hari Rabu 9 April 2025 di Pengadilan Negeri...

Siap Besarkan Organisasi, Harmoko Maju Sebagai Calon Ketua JMBI Sulsel

Liputantimur.com | Makassar - Sejumlah wartawan online di Sulawesi Selatan (Sulsel) mendekrasikan dirinya untuk maju dan bersaing merebutkan ketua DPW JMBI Sulsel. Salah satunya Harmoko,...

Gubernur Rusdy Minta FKUB Jadi Jenderal Lapangan Jaga Kerukunan

Liputantimur.com, Palu - Pengurus Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Sulawesi Tengah (Sulteng) masa bakti 2022-2026 resmi dikukuhkan Gubernur Sulteng H. Rusdy Mastura, Selasa, (12/04/2022)...

Ketua PBD Kota Makassar Lantik 12 Pengurus Bedeng Perkumpulan Pertukangan Anak Cabang Bontoala

Makassar, liputantimur.com  – Ketua Pengurus Bedeng Perkumpulan Pertukangan Indonesia Kota Makassar Sudirman Melantik 12 Pengurus Bedeng Anak Cabang Kecamatan Bontoala di Kantor Sekretariat PBD...

Brantas Mafia Tanah, Koperasi Karyawan PT BSP Kisaran Diduga Lakukan Sewa Menyewa SPBU Tanpa Hak

Liputantimur.com, Asahan - Berdasarkan Intruksi Menteri ATR/BPN Hadi Tjahjanto perangi Mafia Tanah, M. Syafrizal Ritonga (Pengurus Cabang Serikat Mahasiswa Muslimin Indonesia) Asahan meminta Kapolda...

Satpol-PP Sidoarjo lambat dalam menindaklanjuti sejumlah tempat hiburan malam (THM) yang diduga tidak memiliki izin lengkap dan melanggar peraturan yang berlaku di Sidoarjo

Liputantimur.com | Sidoarjo - Seorang warga Desa Karangbong, Kecamatan Gedangan, Sidoarjo, bernama Imam Syafi'i (40), mengunjungi Kantor Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol-PP) Kabupaten Sidoarjo...

Polres Donggala di Serbu Pendaftar Polri, Ini Imbauan Kasat Intelkam

Liputantimur.com, Donggala - Antusias para pemohon Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang notabenenya sebagai syarat utama melamar kerja di sentra pelayanan intelkam di Polres...

KPK harus Cepat Turun Tanggapi Tuntutan LMP Sulsel Terkait Dugaan Korupsi di Tubuh PDAM Kota Makassar, Ada Upaya Oknum Membungkam Jurnalis

Liputantimur.com, Opini – Puluhan pensiunan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kota Makassar belum menerima dana pensiun sejak 2019, 2020, 2021 dan 2022, empat tahun. Dengan...

Bantuan Sosial Pada Pelaku Usaha Kecil Menengah Di Masa PPKM Adalah Keniscayaan

Sabtu (17/072021) pkl.21.18 Wit ,Saya menemukan kenyataan ini; satu orang penjual pisang epe Jln.Somba Opu memberi respon kurang sedap kepada Satuan Tugas Pengurai Kerumunan...

Hadirkan Pemerintah Setempat, Kapolresta Palu Gelar Penyuluhan Narkoba

Liputantimur.com, Palu - Jajaran Kepolisian Resor Kota (Polresta) Palu menggelar dan melangsungkan penyuluhan penyalahgunaan narkoba, Rabu (9/6/2022) Pagi. Bertempat di Aula Rupatama Polresta Palu...