Beranda HUKRIM Menangkan Kasus Seketa Tanah di PN Sungguminasa, Ahli Waris Mappatoba Daeng Sanre...

Menangkan Kasus Seketa Tanah di PN Sungguminasa, Ahli Waris Mappatoba Daeng Sanre Ucapkan Syukur

Liputantimur.com, Gowa, Sulsel – Kasus Tanah atas perlawanan ekseskusi oleh seorang wanita bernama Hj Maniati yang Bergulir sejak Agustus Tahun 2022 dengan Nomor Perkara 72/pdt.Bth/2022/pn.sgm. Pada objek Tanah yang berlokasi di Kelurahan Bontoramba tepatnya Panggentungan Galoggoro, Jl Poros Malino, Kecamatan Somba Opu, Kabupaten Gowa, Rabu, (01/02/23), kemarin.

Kini telah pempunyai status hukum tetap oleh Pengadilan Negeri Sungguminasa, Kabupaten Gowa saat sidang online melalui e-court dengan agenda pembacaan putusan pada Rabu, tanggal 01/02/2023.

Hasil keputusan Sidang Tersebut ialah. Menolak Perlawanan Para Pelawan untuk seluruhnya menyatakan Para Pelawan adalah Pelawan yang tidak Benar.

Menghukum para Pelawan untuk Membayar Biaya Yang timbul dalam perkara ini, Rp.924.000.00,- (Sembilan ratus dua puluh empat ribu rupiah).

Informasi tersebut disampaikan oleh, Sandi Pajri, S.H, M.H, selaku Perwakilan Tim kuasa hukum Ahli waris Mappatoba Daeng Sanre.

Ahli Waris Mappatoba Daeng Sanre saat di konfirmasi oleh awak media melalui sambungan telepon aplikasi WhatsApp Mengatakan.

“Saya sebagai Ahli waris dan seluruh keluarga besar keturunan Sultan dg Sutte Berucap Syukur Kepada ALLAH SWT karena Hak kami telah kami dapatkan melalui proses perdata di pengadilan negeri sungguminasa, dan telah mempunyai status hukum tetap yang telah di putuskan oleh Majelis hakim Pengadilan Negeri sungguminasa,” Tuturnya.

Ia menambahkan “Sebagai warga negara yang baik dan taat pada hukum, Saya mewakili keluarga besar, berterimakasih pada Pengadilan negeri sungguminasa dengan melalui proses Persidangan telah bekerja profesional yang telah menjunjung tinggi asas kebenaran dan keadilan,” ungkapnya pada awak media.

Lebih lanjut “Terima kasih TIM Kuasa Hukum Kami, juga Kepada seluruh rekan rekan Dari LSM LABRAKI, Aliansi Rakyat Bersatu dan Tim media partner Azzalgi Media Group yang selama ini terus setia mengawal kasus kami hingga Selesai,” terangnya penuh rasa syukur.

Baca : Pengacara Muda Ini Menangkan Kasus Sengketa Tanah di PN Takalar

Di Tempat Berbeda, Ketua Umum LSM LABRAKI, Abd Hafid Daeng Tiro, mengatakan saat di temui di sekretariat LABRAKI di lambengi mengatakan

“Saya Sebagai Ketua Umum LSM LABRAKI Berterimakasih Kepada seluruh Rekan rekan tanpa terkecuali yang telah Bersama sama berjuang mendampingi Ahli waris Mappatoba Daeng sanre hingga mendapatkan haknya kembali melalui proses Pengadilan negeri sungguminasa, inilah bagian dari tugas kita sebagai kontrol sosial masyarakat dimana kita harus membela yang benar, mari kita selalu menjaga integritas kita untuk selalu membela kebenaran,” tegasnya.

Lanjut, “Terkait dengan objek lahan tersebut kita akan tunggu informasi selanjutnya dari pihak pengadilan dan kepolisian terhadap proses ekseskusinya, kami dan rekan rekan LABRAKI, Aliansi Rakyat Bersatu dan Tim media partner dari Azzalgi Media group Akan Siap Mengawal hingga Proses Eksekusi milik Ahli waris Mappatoba Daeng sanre Sampai selesai, ” tutupnya. (Rustam dg Tompo)

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Warga Desak Kepala Lingkungan Kampung Parang Mundur Dari Jabatannya

Liputantimur.com | Gowa - Ratusan masyarakat Lingkungan Kampung Parang, Kelurahan Lembang Parang, Kecamatan Barombong, Kabupaten Gowa menandatangani petisi pergantian kepala Lingkungan kampung Parang, Rabu...

Kasus Dugaan Penelantaran Anak, TR Istri IPDA MYY Buat Laporan Resmi ke Kapolri, Kompolnas, dan Komnas Perempuan dan Anak

Liputantimur.com | Makassar - 31 Januari 2025, Pelanggaran kode etik internal Polri yang tertua dalam Peraturan Polri Nomor 7 Tahun 2022 tentang Kode Etik...

Ketua Umum DPP Gerakan Pembebasan Mahasiswa Merasa Geram Mendesak Kapolri Untuk Segera Mencopot Kapolda NTT

Liputantimur.com | Makassar - Terkait maraknya berita yang tejadi yaitu Calon siswa Bintara Bakomsus Polri terpilih asal kiriman dari Polda Nusa Tenggara Timur (NTT),...

Kasus Dugaan Pengrusakan Pagar yang Viral di Biring Kassi Takalar Berakhir Damai, Berikut Kronologisnya?

Liputantimur.com | Takalar - Sebelumnya viral di media terkait pengrusakan pagar batas tanah yang dikuasai Hj Aminah kurang lebih 30 tahun di Dusun Karama,...

Unjukrasa GRD dan SPMP Desak Copot Dinas Pendidikan Provinsi Sulsel terkait Dugaan Korupsi Smart School.

Liputantimur.com | Makassar - Gerakan Revolusi Demokratik (GRD) dan Simpul Pergerakan Mahasiswa dan Pemuda (SPMP) melakukan aksi unjuk rasa di depan Gubernur Sulawesi Selatan,...

Ratusan Warga Bitowa Bersatu Datangi Mapolrestabes Makassar Minta Tangkap Mafia Tanah?

Liputantimur.com |Makassar - Ratusan warga Bersatu Bitowa Tolak Mafia Tanah, menggelar aksi Demontrasi di depan markas Polrestabes Makassar, Jumat (10/01/2025). Mereka menuntut penghentian dugaan persekongkolan...

Pengerjaan Tribun dan Rehabilitasi SMPN 1 Kelara Dinilai tak Ikuti SOP, Warga : Proyek Asal-asalan!

Liputantimur.com | Jeneponto - Pembangunan dan Rehabilitasi Sarana Pendukung pada UPT SMP Negeri 1 Kelara tepatnya di Kelurahan Tolo Kota, Kecamatan Kelara Kabupaten Jeneponto...

Asywar S.ST.,S.H, Mengecam Keras Peristiwa Penembakan Seorang Pengacara di Bone

Liputantimur.com | Makassar - Pengacara Muda Asywar S.ST.,S.H mengecam keras penembakan yang terjadi di Desa Pattikulumpoe Kabupaten Bone yang menewaskan rekan sejawatnya, pada malam...

IRT di Takalar lapor ke Polisi atas Dugaan Pencemaran Nama Baik

Liputantimur.com | Takalar - Seorang warga Bontolanra Kecamatan Galesong Utara bernama Munawir Dg Rurung alias Hajar dilaporkan ke Polres Takalar pada hari Selasa, 17...

Polisi Geledah Rumah Mewah di Gowa Terkait Dugaan KDRT yang Berujung Kematian Pria Berinisial EK

Liputantimur.com | Gowa - Jajaran Sat Reskrim Polres Gowa dibantu Tim Inafis Polda Sulawesi Selatan menggeledah rumah mewah di Kompleks Perumahan New Diva Istanbul...

Suap Proyek Pembangunan Bandara Tanjung Bendera Senilai 3,8 Miliar Belum ada kejelasan Hukum, LSM LPPDM Mendesak KPK Segera memeriksa Ande Agas.

  Liputantimur.com | MATIM- Sebelumnya seperti dilansir dari laman resmi beritaflores.com, Koordinator Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI), Petrus Selestinus mengungkapkan bahwa Bupati Agas Andreas sedang...

Cacat Prosedur Badan Karantina Reo, Kapolsek Reok membenarkan Jual Bawang Ke Makassar

Liputantimur.com | Manggarai - Komoditi Bawang Merah Manggarai yang diangkut antar pulau menuju Pelabuhan Makassar diduga tidak melalui prosedur karantina yang berlaku. Hal ini...

Gedung Kantor Lurah Sawerigading Rusak Berat, Warga Minta Bantuan Perbaikan ke Legislator PDIP Andi Suahada Sappaile

Liputantimur.com Maassar – Satu warga Jln.Sungai Saddang Kelurahan Sawerigading Yulia Rahma memohon kepada Legisator PDIP Hj Andi Suhada Sappaile agar membantu perbaikan gedung kantor...

Ingin Manjakan Warganya Akar Temui Mentan RI

Liputantimur, Jakarta, Wakil Bupati (Wabup) Sinjai melakukan kunjungan di Kementerian Pertanian Republik Indonesia (Kementan RI) Dalam kunjungan tersebut, Andi Kartini Ottong dan bertemu langsung dengan...

Usai Dilalap Api, Warga Kelurahan Tallo Ini Belum Mampu Bangun Rumahnya

Liputantimur.com || Makassar - Musibah kebakaran yang menimpa warga Kelurahan Tallo Kecamatan Tallo RT/03 RW/03 di Jalan Sultan Lorong Palantikan Kompleks Perhubungan Laut 2...

Pangdam Hasanuddin Pimpin Sidang Parade Seleksi Cata PK TNI AD

Liputantimur, Makassar, Sulsel - Pangdam Hasanuddin Pimpin Sidang Parade Seleksi Cata PK TNI AD, gelombang I TA 2022 Panda Kodam XIV/Hasanuddin. Pangdam XIV/Hasannudin Mayjen TNI...

Diduga Oknum Anggota Polrestabes Makassar Aniaya Ibu dan Adik Ocha saat Penangkapan di Gowa

Liputantimur.com, Gowa - Anggota Satnarkoba Polrestabes Makassar kembali hebohkan warga Jl. Syekh Yusuf 1, Kelurahan Katangka kecamatan Somba opu Gowa. Pasalnya pada rabu, 25/10...

Kasdim 0906/Kutai Kartanegara hadiri Apel Gelar Pasukan dan Perlengkapan Operasi Lilin Mahakam 2021

KUTAI KARTANEGARA.liputantimur.com – Kepala Staf Kodim 0906/Kutai Kartanegara (Kkr) Mayor Inf. Ribut Yodo Apriantono mewakili Dandim 0906/Kkr menghadiri Apel Gelar Pasukan dan perlengkapan Operasi Lilin...

Kuasa Hukum Mandor Eko Mengapresiasi PT. WIKA Yang Membuka Ruang Komunikasi

Liputantimur.com | Makassar - Setelah di Somasi oleh penasehat hukum Mandor Eko Suyetno terkait dugaan tidak terbayarnya upah pekerja pada proyek Rumdis Markas Kostrad...

Mahasiswa Prodi Ilmu Administrasi Negara UIT Gelar Pengabdian Masyarakat di Gowa

Liputantimur, Gowa, Sulsel - Sebagai wujud aplikasi keilmuan dalam perkuliahan program studi Pascasarjana Ilmu Administrasi Negara Universitas Indonesia Timur (UIT) di Kabupaten Gowa, digelar...

OTK Ditemukan Tergantung di Jembatan Baru Antang-Perintis

Liputantimur.com, Makassar, Sulsel - Geger, Orang Tidak Kenal (OTK) berjenis kelamin laki-laki ditemukan warga tergantung di samping Jembatan baru Jalur dua Antang-Perintis, tepatnya perbatasan...