Beranda AKTUALITA Pangdam Pattimura Lantik 313 Prajurit, Ibu Hens : Terima Kasih Bapak Kasad

Pangdam Pattimura Lantik 313 Prajurit, Ibu Hens : Terima Kasih Bapak Kasad

Liputantimur, Jakarta – Pangdam XVI/ Pattimura, Mayjen TNI Richard Tampubolon melantik 313 prajurit tamtama TNI AD di Rindam XVI/ Pattimura, Kamis (14/04/2022).

Pelantikan tamtama remaja ini berlangsung haru dan diwarnai aksi unjuk kebolehan para prajurit yang baru saja menyandang gelar prajurit dua.

Upacara diawali dengan pemeriksaan pasukan yang dilanjutkan oleh pernyataan penutupan oleh Pangdam.

Sementara bertindak sebagai komandan upacara, Komandan Pendidikan Secata TNI AD, Letkol Inf Wiweko Wulang Widodo.

Kemudian dilanjutkan dengan upacara pengambilan sumpah prajurit dan penyerahan medali dan penghargaan bagi prajurit yang meraih prestasi terbaik.

Pangdam Pattimura Lantik 313 Prajurit, Ibu Hens : Terima Kasih Bapak Kasad
Doc. foto: dispenad

Keluar sebagai siswa lulusan terbaik umum dan terbaik sikap perilaku adalah Prada Herlan Togo asal Weda, siswa lulusan terbaik akademik diraih oleh Prada Waldin Rustam asal Wale, dan siswa lulusan terbaik jasmani diraih oleh Prada Irfan Jabar asal Gane Luar.

Berita Terkait: Pangdam Hasanuddin Melantik 775 Prajurit Dikmata TNI AD Gel II TA 2021 

Pangdam dalam amanatnya mengucapkan selamat kepada para prajurit muda yang hari ini resmi dilantik.

Ditambahkan Pangdam mengatakan meski pendidikan pertama telah selesai namun tugas dan tanggung jawab prajurit tidak akan berhenti.

“Hasil yang kalian raih hari ini tidak datang tiba- tiba, tapi melalui proses panjang , melalui tahap seleksi penerimaan hingga pendidikan dasar 5 bulan. Kalian ditempa kemampuan fisik, akademik maupun mental untuk menjadi prajurit TNI AD yang handal” kata Pangdam.

Pangdam berpesan agar para prajurit muda ini selalu memegang teguh Sapta Marga, Delapan Wajib TNI dan sumpah prajurit.

Pangdam Pattimura Lantik 313 Prajurit, Ibu Hens : Terima Kasih Bapak Kasad

    Doc.foto: dispenad

Acara pelantikan tadi tak kalah menyita perhatian ketika Prada Hens Songjanan terlihat memeluk ibunya dengan erat, begitu mengharukan. Pangdam pun sempat berbincang dengan Prada Hens dan orangtuanya.

Momen ini pun menjadi perhatian para tamu undangan yang hadir, mengingat beberapa waktu lalu, Hens sempat diberhentikan status kesiswaannya. Berkat kebijakan Kasad, Jenderal TNI Dudung Abdurachman, Hens bisa mengikuti pelantikan hari ini. Nampak Pangdam pun berkaca- kaca menyaksikan betapa bahagia dan bersyukurnya Hens dan keluarga.

“Kami mengucapkan terima kasih banyak Bapak Pangdam, kami kemarin sempat kehilangan harapan, kami berdoa semoga ada mukjizat, Puji Tuhan anak kami Hens bisa lanjut. Kami sangat berterima kasih kepada bapak Kasad juga bapak Pangdam” ujar Ibunda Hens berlinang air mata. (Dispenad)

Laporan: Rusdianto

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Kejari Jeneponto Musnahkan Puluhan Sachet Sabu dan BB Tindak Pidana Umum

Liputantimur.com | Jeneponto - Kejaksaan Negeri (Kejari) Jeneponto memusnahkan Barang Bukti (BB) hasil penyisihan kasus selama periode bulan Februari 2025. Pemusnahan dilaksanakan di Halaman...

Aktivis Apresiasi Sat Reskrim Polres Sinjai atas Komitmennya Memberantas Dugaan Korupsi yang Melibatkan Pejabat Tinggi di Sinjai 

Liputantimur.com | Sinjai - Langkah tegas Polres Sinjai dalam memberantasan korupsi, mendapatkan apresiasi tinggi dari masyarakat Nasional dan Aktivis Mahasiswa. Salah satunya, Wahid yang juga merupakan...

Tipidkor Polres Sinjai dan Kasat Reskrim Terimah Anspirasi Aliansi Mahasiswa Anti Korupsi

Liputantimur.com | Sinjai - Aliansi Mahasiswa Anti Korupsi yang tergabung dalam lima lembaga di antara nya Federasi Rakyat Indonesia, Front Rakyat Nusantara, Suara Indonesia,...

Niat Santai Melepas Keseharian Untuk Pancing Ikan, Empat Lelaki di Takalar Mengaku di Kejar Menggunakan Parang

Liputantimur.com | Takalar - Niat santai melepas keseharian dengan meluangkan hobi mancing di sungai sekitar Empang berujung naas, dialami Briptu Fajar bersama ketiga rekannya...

Warga Desak Kepala Lingkungan Kampung Parang Mundur Dari Jabatannya

Liputantimur.com | Gowa - Ratusan masyarakat Lingkungan Kampung Parang, Kelurahan Lembang Parang, Kecamatan Barombong, Kabupaten Gowa menandatangani petisi pergantian kepala Lingkungan kampung Parang, Rabu...

Kasus Dugaan Penelantaran Anak, TR Istri IPDA MYY Buat Laporan Resmi ke Kapolri, Kompolnas, dan Komnas Perempuan dan Anak

Liputantimur.com | Makassar - 31 Januari 2025, Pelanggaran kode etik internal Polri yang tertua dalam Peraturan Polri Nomor 7 Tahun 2022 tentang Kode Etik...

Ketua Umum DPP Gerakan Pembebasan Mahasiswa Merasa Geram Mendesak Kapolri Untuk Segera Mencopot Kapolda NTT

Liputantimur.com | Makassar - Terkait maraknya berita yang tejadi yaitu Calon siswa Bintara Bakomsus Polri terpilih asal kiriman dari Polda Nusa Tenggara Timur (NTT),...

Kasus Dugaan Pengrusakan Pagar yang Viral di Biring Kassi Takalar Berakhir Damai, Berikut Kronologisnya?

Liputantimur.com | Takalar - Sebelumnya viral di media terkait pengrusakan pagar batas tanah yang dikuasai Hj Aminah kurang lebih 30 tahun di Dusun Karama,...

Unjukrasa GRD dan SPMP Desak Copot Dinas Pendidikan Provinsi Sulsel terkait Dugaan Korupsi Smart School.

Liputantimur.com | Makassar - Gerakan Revolusi Demokratik (GRD) dan Simpul Pergerakan Mahasiswa dan Pemuda (SPMP) melakukan aksi unjuk rasa di depan Gubernur Sulawesi Selatan,...

Ratusan Warga Bitowa Bersatu Datangi Mapolrestabes Makassar Minta Tangkap Mafia Tanah?

Liputantimur.com |Makassar - Ratusan warga Bersatu Bitowa Tolak Mafia Tanah, menggelar aksi Demontrasi di depan markas Polrestabes Makassar, Jumat (10/01/2025). Mereka menuntut penghentian dugaan persekongkolan...

Pengerjaan Tribun dan Rehabilitasi SMPN 1 Kelara Dinilai tak Ikuti SOP, Warga : Proyek Asal-asalan!

Liputantimur.com | Jeneponto - Pembangunan dan Rehabilitasi Sarana Pendukung pada UPT SMP Negeri 1 Kelara tepatnya di Kelurahan Tolo Kota, Kecamatan Kelara Kabupaten Jeneponto...

Asywar S.ST.,S.H, Mengecam Keras Peristiwa Penembakan Seorang Pengacara di Bone

Liputantimur.com | Makassar - Pengacara Muda Asywar S.ST.,S.H mengecam keras penembakan yang terjadi di Desa Pattikulumpoe Kabupaten Bone yang menewaskan rekan sejawatnya, pada malam...

PCNU Se Riau dukung Profesor Dr Said Aqil Siroj MA sebagai Ketua Umum PBNU pada Muktamar ke 34 di Lampung

        Pekanbaru |Liputantimur com- Prof.Dr KH Said Aqil Siroj.MA ketua Umum PBNU lakukan konsolidasi organisasi ke jajaran PWNU Propinsi Riau, Senin (13/12/21) bertempat di Aula...

2 Terdakwa Kasus Pembunuhan di Barombong Dituntut Rendah, Kuasa Hukum Minta KY Memantau Hakim

Liputantimur.com, Gowa - Kasus Pembunuhan Harianto Daeng Sewang (29) yang terjadi beberapa bulan lalu pada Minggu 7 Mei 2023 di Lingkungan Bontopajja, kelurahan Lembang...

Penyeludupan Halal, Cara Warga Gaza Bertahan Hidup

Liputantimur.com | Palestina -  Cara Warga Gaza bertahan hidup dengan melakukan penyelundupan barang secara halal di tengah gempuran serangan Israel. Seperti dilansir Spirit of Aqsa,...

75 Tahun HMI, Gelar Unras Tolak Vaksinasi Sebagai Syarat Utama Masyarakat Berkegiatan

Liputantimur.com, Makassar - Hari Jadi HMI (Himpunan Mahasiswa Islam) yang Ke 75 Tahun di peringati oleh Mahasiswa HMI yang tergabung dalam komisariat ekonomi unismuh...

Dewan Pers Akui Organisasi Wartawan Penyusun Peraturan Pers

  ....bahwa kewenangan membuat peraturan pers itu ada pada organisasi pers.Dewan Pers hanya melaksanakan memfasilitasi organisasi pers dalam menyusun peraturan di bidang pers Liputantimur.com, Makassar -...

Empat Siswi SMPN 35 Jadi Korban Begal Payudara di Jalan Rungkut Asri

Liputantimur.com | Surabaya - Sebanyak empat siswi SMPN 35 Surabaya diduga menjadi korban begal payudara. Aksi dugaan begal payudara itu terjadi di Jalan Rungkut...

PT. Hitakara Pailit, Kurator Bekerja Sesuai Perintah Pengadilan dan Undang – Undang

Liputantimur.com |Surabaya - Kuasa Hukum Tim Kurator PT. Hitakara (dalam Pailit), Fauziyah Novita T., S.H., M.H., menyatakan bahwa Kreditor yang mendaftarkan tagihannya dalam proses...

Polda Banten Terindikasi Lakukan Industri Hukum terhadap Wartawan

Liputantimur, Terkait surat Nomor: B.67/Res.1.10/2022/Dirreskrimum dari Kepolisian Daerah Banten, tertanggal 07 Januari 2022, tentang pemanggilan wartawan media online anekafakta atas nama Eva Andriani sebagai...

MUI Palu Terima Silahturahmi Gereja Sinode Toraja,Ini Kesepakatannya 

Liputantimur.com, Palu – Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Palu Prof Zainal Abidin menerima kunjungan silahturahmi Ketua Umum Gereja Sinode Toraja Pdt.Alfred bersama rombongan...