Beranda SPORT Peduli, Kapolres Sinjai Sasar Warga Tellulimpoe

Peduli, Kapolres Sinjai Sasar Warga Tellulimpoe

Liputantimur, Sinjai, Sulsel – Polres Sinjai kembali melaksanakan pemberian bantuan kepada warga sekaligus mengajak patuhi protokol kesehatan serta sukseskan vaksinasi, Kamis (25/11/2021).

Kali ini, Kapolres Sinjai Akbp Iwan Irmawan,S.Ik.,M.Si di dampingi Kapolsek Tellulimpoe Iptu Ambo Syahrir,SE dan Kepala Desa Era Baru dan beberapa personel menyambangi warga Desa Era Baru Kecamatan Tellulimpoe, Kabupaten Sinjai untuk memberikan bantuan sembako.

Kegiatan ini sebagai wujud kepedulian Polri ditengah Pandemi Covid-19, dengan menyasar warga yang kurang mampu sekaligus mengajak untuk mematuhi protokol kesehatan serta mensukseskan vaksinasi program pemerintah.

“Kami mengajak kepada warga agar tetap menatuhi protokol kesehata 5M, utamanya penggunaan masker apabila beraktifitas diluar rumah, Serta warga yang belum vaksin agar segera melakukan vaksin demi untuk kebaikan kita semua sebagai upaya untuk meningkatkan herd immunity atau kekebalan kelompok terhadap virus Covid-19 serta mencegah terjadinya gejala buruk bila terinfeksi Covid-19. Imbuhnya.

Kapolres Sinjai mengatakan bahwa bantuan yang diberikan kepada warga sebagai bentuk Kepedulian Polres Sinjai kepada warga yang membutuhkan uluran tangan di tengah pandemi Covid-19 sekaligus mengajak agar tetap mematuhi protokol kesehatan dan yang belum vaksin agar segera vaksin demi kebaikan kita semua.

“Semoga bantuan ini dapat sedikit meringankan beban warga di tengah Wabah Covid-19,” pungkas Kapolres Sinjai. (*)

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Niat Santai Melepas Keseharian Untuk Pancing Ikan, Empat Lelaki di Takalar Mengaku di Kejar Menggunakan Parang

Liputantimur.com | Takalar - Niat santai melepas keseharian dengan meluangkan hobi mancing di sungai sekitar Empang berujung naas, dialami Briptu Fajar bersama ketiga rekannya...

Warga Desak Kepala Lingkungan Kampung Parang Mundur Dari Jabatannya

Liputantimur.com | Gowa - Ratusan masyarakat Lingkungan Kampung Parang, Kelurahan Lembang Parang, Kecamatan Barombong, Kabupaten Gowa menandatangani petisi pergantian kepala Lingkungan kampung Parang, Rabu...

Kasus Dugaan Penelantaran Anak, TR Istri IPDA MYY Buat Laporan Resmi ke Kapolri, Kompolnas, dan Komnas Perempuan dan Anak

Liputantimur.com | Makassar - 31 Januari 2025, Pelanggaran kode etik internal Polri yang tertua dalam Peraturan Polri Nomor 7 Tahun 2022 tentang Kode Etik...

Ketua Umum DPP Gerakan Pembebasan Mahasiswa Merasa Geram Mendesak Kapolri Untuk Segera Mencopot Kapolda NTT

Liputantimur.com | Makassar - Terkait maraknya berita yang tejadi yaitu Calon siswa Bintara Bakomsus Polri terpilih asal kiriman dari Polda Nusa Tenggara Timur (NTT),...

Kasus Dugaan Pengrusakan Pagar yang Viral di Biring Kassi Takalar Berakhir Damai, Berikut Kronologisnya?

Liputantimur.com | Takalar - Sebelumnya viral di media terkait pengrusakan pagar batas tanah yang dikuasai Hj Aminah kurang lebih 30 tahun di Dusun Karama,...

Unjukrasa GRD dan SPMP Desak Copot Dinas Pendidikan Provinsi Sulsel terkait Dugaan Korupsi Smart School.

Liputantimur.com | Makassar - Gerakan Revolusi Demokratik (GRD) dan Simpul Pergerakan Mahasiswa dan Pemuda (SPMP) melakukan aksi unjuk rasa di depan Gubernur Sulawesi Selatan,...

Ratusan Warga Bitowa Bersatu Datangi Mapolrestabes Makassar Minta Tangkap Mafia Tanah?

Liputantimur.com |Makassar - Ratusan warga Bersatu Bitowa Tolak Mafia Tanah, menggelar aksi Demontrasi di depan markas Polrestabes Makassar, Jumat (10/01/2025). Mereka menuntut penghentian dugaan persekongkolan...

Pengerjaan Tribun dan Rehabilitasi SMPN 1 Kelara Dinilai tak Ikuti SOP, Warga : Proyek Asal-asalan!

Liputantimur.com | Jeneponto - Pembangunan dan Rehabilitasi Sarana Pendukung pada UPT SMP Negeri 1 Kelara tepatnya di Kelurahan Tolo Kota, Kecamatan Kelara Kabupaten Jeneponto...

Asywar S.ST.,S.H, Mengecam Keras Peristiwa Penembakan Seorang Pengacara di Bone

Liputantimur.com | Makassar - Pengacara Muda Asywar S.ST.,S.H mengecam keras penembakan yang terjadi di Desa Pattikulumpoe Kabupaten Bone yang menewaskan rekan sejawatnya, pada malam...

IRT di Takalar lapor ke Polisi atas Dugaan Pencemaran Nama Baik

Liputantimur.com | Takalar - Seorang warga Bontolanra Kecamatan Galesong Utara bernama Munawir Dg Rurung alias Hajar dilaporkan ke Polres Takalar pada hari Selasa, 17...

Polisi Geledah Rumah Mewah di Gowa Terkait Dugaan KDRT yang Berujung Kematian Pria Berinisial EK

Liputantimur.com | Gowa - Jajaran Sat Reskrim Polres Gowa dibantu Tim Inafis Polda Sulawesi Selatan menggeledah rumah mewah di Kompleks Perumahan New Diva Istanbul...

Suap Proyek Pembangunan Bandara Tanjung Bendera Senilai 3,8 Miliar Belum ada kejelasan Hukum, LSM LPPDM Mendesak KPK Segera memeriksa Ande Agas.

  Liputantimur.com | MATIM- Sebelumnya seperti dilansir dari laman resmi beritaflores.com, Koordinator Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI), Petrus Selestinus mengungkapkan bahwa Bupati Agas Andreas sedang...

Jenazah Habib Shaleh Muhammad Aldjufrie Tiba di Palu, Ini Prosesi Pemakamannya 

Liputantimur.com, Palu - Plt. Sekda Provinsi Dr. Rudy Dewanto, MM, Staf Ahli Bidang Pemerintahan dan Kesra Dr.Rohani Mastura, M,Si. Didampingi Asisten Administrasi , Hukum...

Menghadiri Peresmian Musolla Al-haq, Kejati Riau Apresiasi Kajari Rohil

Liputantimur.com, Rohil, Riau- Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Riau, Jaja Subagja, S.H.,M.H secara langsung meresmikan Musholla Al-haq Kejaksaan Negeri (Kejari) Rokan Hilir (Rohil). Selasa, (01/03/2022). Kedatangan...

Sejumlah Pihak Curiga! Dana Desa di Sinjai Kemana?

Liputantimur.com, Sinjai - Pengelolaan keuangan daerah Kabupaten Sinjai kini kemambali dipertanyakan lantaran pencairan Anggaran Dana Desa (ADD) tak kunjung menemui kepastian sampai saat ini...

XTC Bangkit Untuk Riau kondusif

      Pekanbaru |Liputantimur com- Pebriyan Winaldi yang juga dikenal selaku Ketua SPI Riau, resmi terima mandat selaku Ketua DPD XTC Propinsi Riau, Minggu (12/12/21).   Kepada awak...

Menangkan Kasus Seketa Tanah di PN Sungguminasa, Ahli Waris Mappatoba Daeng Sanre Ucapkan Syukur

Liputantimur.com, Gowa, Sulsel - Kasus Tanah atas perlawanan ekseskusi oleh seorang wanita bernama Hj Maniati yang Bergulir sejak Agustus Tahun 2022 dengan Nomor Perkara...

6 Orang Pelaku Perang Kelompok di Tangkap, Seorang Polisi Terkena Sabetan Parang

Liputantimur.com | Gowa - Personel Polres Gowa membubarkan perang kelompok antar remaja di Samping Kantor Camat Somba Opu Jalan Andi Tonro Kelurahan Bonto-bontoa, Kecamatan...

Miris, Perempuan Balita Diduga Korban Pelecehan Seksual Anak

Liputantimur.com, Jeneponto, Sulsel - Miris, anak perempuan bawah lima tahun (Balita) diduga jadi korban pelecehan seksual di Desa Mattiro Baji, Kecamatan Tamalatea, Kabupaten Jeneponto. Informasi...

Warga Transmigrasi Eks Timor-Timur di Lutim Mulai Was-was terhadap Masa Depannya

Liputantimur.com, Lutim - Warga Transmigrasi Eks Timor-timur Desa Harapan Kecamatan Malili, Kabupaten Luwu Timur (Lutim) Keluhkan pembangunan Jalan di lahan miliknya, tanpa ada pemberitahuan...

Serobot Tanah LSM Intai Laporkan “DJAMALIAH NINGSIH” di Mabes Polri

Liputantimur, Jakarta, - Berantas Mafia Tanah, LSM INTAI Laporkan "DJAMALIAH NINGSIH" ke Bareskrim Mabes Polri. Rabu (10/11/2021) Untuk menyukseskan program Kepolisian Republik Indonesia yang bekerjasama...