Beranda METRO MAKASSAR Satu Tewas Akibat Perang Kelompok, Polrestabes Makassar Amankan 6 Tersangka

Satu Tewas Akibat Perang Kelompok, Polrestabes Makassar Amankan 6 Tersangka

Liputantimur.com | Makassar – Terjadi aksi serang antar kelompok menggunakan senjata tajam busur panah mengakibatkan satu korban meninggal dunia terjadi di Jalan Monginsidi Kota Makassar. Selasa (03/5/2022)

“Tadi malam terjadi perselisihan paham antara kelompok yang satu dengan yang lain mengakibatkan ada korban, satu korban terkena busur dan satu korban terkena busur akhirnya meninggal dunia,” ungkap Kapolrestabes Makassar Kombes Pol Budhi Haryanto, SIK, MH saat konferensi pers di Mapolrestabes Makassar, Selasa (3/5) malam.

Polrestabes Makassar Tangkap 6 Tersangka Perang Kelompok Yang Mengakibatkan 1 Tewas
Caption : Barang Bukti yang berhasil di Amankan Pihak Kepolisian.

Baca juga : 

Adanya korban meninggal dunia, pihak Polrestabes Makassar tidak menginginkan perselisihan tersebut berkepanjangan dengan melakukan penyisiran di lokasi terjadinya aksi tawuran kelompok.

“Tadi siang kami sudah melakukan mapping, ternyata malam ini mereka mau bermain lagi. Dengan kesigapan kita ahirnya kita mengumpulkan para tersangka yang memiliki senjata tajam,” ujar Kombes Pol Budhi.

Diketahui ada 6 tersangka yang diamankan dan pihak Kepolisian masih melakukan pengembangan untuk mengetahui permasalahan yang terjadi sehingga menimbulkan korban meninggal dunia.

Selain itu Polrestabes Makassar juga mengamankan barang bukti diantaranya berupa tombak, parang, busur, ketapel, gerinda, bor.

“Yang jelas saya selaku Kapolrestabes Makassar tidak menginginkan adanya perkelahian kelompok ini dan kita akan tindak tegas,” ucap Kombes Pol Budhi.

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Jamin Tidak Ada Eksekusi Tahap II, Santrawan dan Hanafi Tantang Flora Dialog Pelanggaran HAM

Liputantimur.com, Manado - Kuasa hukum warga Desa Kalasey II, Kecamatan Mandolang, Kabupaten Minahasa, Dr Santrawan Totone Paparang SH MH MKn - Hanafi Saleh SH,...

Laporan Warga Mandek 1 Tahun Lebih, Kinerja Kerja Polsek Tamalate Jadi Tanda Tanya Pada Peristiwa Kematian Much Raul Fahri

Liputantimur.com, Makassar - Sungguh prihatin nasib yang dialami oleh seorang pedagang ikan asal Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Pria yang bernama Syarifuddin Dg Ngemba (51) terus...

Miris, Diduga Oknum Pegawai Non Asn Pemprov Sulsel Lakukan Praktik Pungli?

Liputantimur.com, Makassar - Pungli (pemerasan) adalah tindakan yang dilakukan untuk menguntungkan diri sendiri atau orang lain secara melawan hukum atau dengan menyalahgunakan kekuasaan dengan...

Mantan Kepala Sekolah dan Bendahara SMP Negeri 5 Pallangga Ditetapkan Tersangka

Liputantimur.com, Gowa – Kejaksaan Negeri Gowa gelar konferensi pers terkait penetapan tersangka mantan kepala sekolah SMP Negeri 5 Pallangga dan Bendahara aktif SMP Negeri...

Hanafi Saleh Desak Kapolda Sulut Proses Kode Etik Seluruh Anggota Polri yang Terlibat Eksekusi Tanah Kalasey II

Liputantimur.com, Manado - Tiga oknum anggota Polresta Manado dan Kasat Pol-PP Pemprov Sulut dilaporkan ke Polda Sulut. Kuasa Hukum Warga Desa Kalasey II, Kecamatan Mandolang,...

Awalnya Kenal di Medsos, Pelaku Diduga Sekap dan Cabuli Korban Anak di Bawah Umur di Makassar

Liputantimur.com, Makassar - Unit Perlindungan Anak dan Perempuan (PPA) Polrestabes Makassar melakukan penyidikan dugaan penyekapan dan pencabulan terhadap anak perempuan di bawah umur berinisial...

Masyarakat Adat Rampi Gelar Unjuk Rasa, Ini Tuntutannya?

Liputantimur.com,  Luwu Utara - Puluhan masyarakat adat Desa Onodowa Kecamatan Rampi Kabupaten Luwu Utara Mengelar aksi unjuk rasa yang berlangsung di Desa Onodowa, Selasa...

Orang Tua Korban Dugaan Pelecehan Anak di Bawah Umur di RS Yapika Mengadu ke UPTD PPA Sulsel

Liputantimur.com, Makassar - Merasa sulit mendapatkan kepastian Hukum dan Keadilan atas putrinya yang diduga menjadi korban pelecehan anak di bawah umur, orang tua korban...

Miris, Oknum Security RS Yapika Gowa Diduga Lecehkan Anak di Bawah Umur

Liputantimur.com, Gowa - Miris, seorang Anak di bawah umur diduga menjadi korban tindak pidana perbuatan cabul/pelecehan oleh oknum Security yang bertugas di Rumah Sakit...

Terkait Dugaan tak Mengantongi Izin, Ini Tanggapan Pihak Sogogi Makassar?

Liputantimur.com, Makassar - Dari beberapa cabang yang dimiliki oleh Sogogi Shabu and Grill di Makassar ternyata tidak mengantongi analisis dampak lalu lintas (Andalalin). Padahal andalalin...

Diduga tak Mengantongi Izin, Sogogi Shabu and Grill di Makassar Disorot Publik

Liputantimur.com, Makassar - Dari beberapa cabang yang dimiliki oleh Sogogi Shabu and Grill di Makassar ternyata tidak mengantongi analisis dampak lalu lintas (Andalalin). Padahal andalalin...

LAPI Nilai Reskrim Polres Maros tidak Mampu Tindak Tegas Pemilik Tambang Diduga Ilegal

Liputantimur.com, Maros - Terkait Dugaan tambang Ilegal di Kabupaten Maros jadi sorotan setiap hari dan dinilai Kasat Reskrim Polres Maros tidak mampu mengambil tindakan...

Pangdivif 3 Kostrad Terima Audiens Jaksa Agung Muda Bidang Pidana Militer Kejagung RI

Liputantimur.com | Gowa, Sulsel - Panglima Divisi Infanteri 3 Kostrad Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo menerima kunjungan silaturahmi Jaksa Agung Muda Bidang Pidana Militer...

Hadir di Webinar MTI Pada Webinar MTI, Marinus Gea Sampaikan Pemerintah sebagai Regulator Harus Buat Sistem Agar Dana Tidak Digunakan Sia-sia

Liputantimur, Jakarta - Millenial Talk Institute (MTI) menggelar acara catatan akhir tahun dengan mengadakan diskusi secara webinar mengangkat tema besar ‘Keberpihakan Pemerintah Dalam Pemberdayaan...

TIGA PILAR KECAMATAN SANGASANGA GELAR SERBUAN VAKSINASI DOSIS-1, 2 Dan BOOSTER

Kutai Kartanegara - Dalam rangka upaya sukseskan program serbuan vaksinasi Covid-19 untuk Dosis-1, Dosis-2 dan Booster yang di gelar dua lokasi tempat di SDN...

YSAI Promosi Budidaya Udang yang Harmonis 

Liputantimur.com, Makassar, Sulsel - Yayasan Sustain Aqua Indonesia (YSAI) bekerjasama dengan Walton Family Foundation menggelar Workshop Nasional. Kegiatan Workshop Nasional ini mengangkat tema, “Kerjasama Sinergis...

Kota Palu Lolos Nominasi PPD 2022, Ini Harapan Sekretaris Bappeda 

Liputantimur.com, Palu - Jelang perhelatan Penghargaan Pembangunan Daerah (PPD) Tahun 2022 pada April mendatang, Pemerintah Kota (Pemkot) Palu, jauh hari telah mempersiapkan diri. Dimana...

Menengok Model Pemilihan Secara Serentak

parpol pemenang pileg berhak mengusung capres dan cawapres. Maka dari itu KPU lebih dulu melaksanakan Pileg. Inilah model pileg dan pilpres yang berlangsung terpisah,...

Banyaknya Jembatan Rubuh Di Musim Hujan, Hampir 3 Kecamatan di Kabupaten Gowa Tak Bisa Dilalui

Liputantimur.com | Gowa, Sulsel - Kapolsek Bungaya Polres Gowa Iptu Hafit Yudin melakukan pengecekan terhadap jembatan Kalu-Kaluku yang berada di Lingkungan Rappodaeng Kelurahan Sapaya,...

Hilang Saat Berada di Jakarta, Wartawan Online Babel diduga diculik OTK

Jakarta, Liputantimur.com - EDJ (36) wartawan PT. Jurnalis Nusantara Satu Kabiro Provinsi Babel yang juga anggota Forum Pers Independent Indonesia (FPII) Setwil Babel diduga...

Babinsa Koramil Babulu Turun ke Sawah Bantu Petani Panen Padi

PENAJAM.liputantimur.com - Dalam rangka mendukung program pemerintah guna meningkatkan ketahanan pangan, Babinsa Koramil 0913-03/Babulu Kodim 0913/PPU Serda Sudarno Babinsa Desa Rawa Mulia terus melaksanakan...