Beranda METRO MAKASSAR Soal Sekretariat GMBI KSM Rappocini, Ketua GMBI Distrik Kota Makassar Ir Walinono...

Soal Sekretariat GMBI KSM Rappocini, Ketua GMBI Distrik Kota Makassar Ir Walinono Haddade Angkat Bicara

Lipuantimur.com, Makassar – Terkait pemberitaan media liputantimur.com tentang Kantor Sekretariat LSM GMBI KSM Rapocini Makassar yang disebut rata dengan tanah, Ketua Disrik LSM ini Ir Walinono Haddade angkat bicara.

Walinono menegaskan, di lokasi lahan yang disengketakan tidak terdapat Kantor Sekretariat GMBI KSM Rappocini. Yang ada adalah bangunan rumah darurat yang ditempati oleh anggota LSM GMBI atas ijin pemilik tanah.

“Saya tegaskan di sini bahwa bangunan yang diratakan di sana bukan Sekretariat GMBI KSM Rappocini sebab tidak ada dalam daftar inventaris kami kantor sekretariat KSM GMBI  di Kecamatan Rappocini”, kata Walinono kepada liputantimur.com,Minggu (7/10/2021).

Walinono juga membantah isu miring yang menuduh  lembaga yang dipimpinnya merupakan LSM pendamping dari salah satu pihak yang tengah berperkara.

“Jadi tak benar LSM GMBI merupakan pihak pendamping salah satu pihak yang berperkara”, tegasnya.

Sebelumnya, liputantimur.com edisi  Senin (01/11/2021) memberitakan, bahwa salah satu rumah yang ikut diratakan adalah Kantor Sekretariat LSM GMBI KSM Rappocini yang terletak  di Jalan Hertasning Baru, Kelurahaan Karunrung, Kecamatan Rappocini, kota Makassar Sulawesi-Selatan.

Hal ini diketahui wartawan liputantimur.com yang berada di lokasi saat kejadian penggusuran Syamsudin Bahar dari pengakuan beberapa warga yang rumahnya ikut tergusur.(*)

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Orang Tua Wali SDI Wae Ko’ol Mempertanyakan Dana PIP, Kepala Sekolah Malah Bungkam

Liputantimur.com | Matim - SDI waekool salah satu lembag pendidikan yg terletak di waekool Desa Nangmbaling kecamatan sambirapas kabupaten Manggarai Timur. kini menjadi sorotan dari...

Polemik Oli Palsu Yamalube, Konsumen Tuntut Pertanggungjawaban

Liputantimur.com | Surabaya – Polemik peredaran oli palsu merek Yamalube kembali mencuat di Surabaya, memicu aksi protes dari konsumen dan aktivis. Kamis (13/03/2025). Dalam aksi...

Proyek Renovasi Aset Gubeng Diduga Bermasalah, Transparansi Dipertanyakan

Proyek renovasi aset di Gubeng, Surabaya, yang dikerjakan oleh CV Barokah Adhi Jaya dengan nomor kontrak PRJ-61/PPK/LMAN.23/2024, kini menjadi sorotan.

Ahli Waris Abdurrabbie Meminta PT. Vale Indonesia untuk Taat Hukum!

Liputantimur.com | Morowali - PT. Vale Indonesia Sorowako diduga melakukan penyerobotan dan menambang secara Ilegal dan atau tidak sesuai prosedur pertambangan yang benar di...

Effendi Pudjihartono Membantah Tuduhan Kongkalikong Dengan Notaris Ferry Gunawan

Liputantimur.com | Surabaya - Dalam perkembangan terbaru dari kasus pengelolaan restoran Sangria by Pianoza, terdakwa Effendi Pudjihartono dengan tegas membantah  tuduhan adanya "kongkalikong" antara...

Lagi, Polemik Sengketa Tanah Ulayat di Kelurahan Tiwu Kondo Belum Juga Usai!

Liputantimur.com | Matim - Polemik sengketa Tanah Kelurahan Tiwu Kondo Kecamatan Elar Kabupaten Manggarai Timur Belum juga usai. Pasalnya kejadian ini berbuntut Pengkelaiman Ulayat oleh kelompok...

Hipmata Gelar Audiens dengan Pemda Mamuju, Dua Bangunan Diduga Ilegal

Liputantimur.com I Mamuju - Himpunan Mahasiswa Tapalang (Hipmata) menggelar audiensi dengan Pemerintah Kabupaten Mamuju, terkait masalah izin dua bangunan yang diduga ilegal, yakni Ipal...

KPK Ultimatum Polda Sulbar, Minta Instruksikan Seluruh Kapolres Perketat Pengawasan Peredaran Rokok Ilegal

Liputantimur.com I Sulbar - Presiden Kesatuan Pemuda dan Kerakyatan (KPK) mengeluarkan ultimatum kepada Kapolda Sulawesi Barat agar segera menginstruksikan seluruh Kapolres untuk memperketat pengawasan...

Aktivis Apresiasi Kinerja Kepolisian Polres Sinjai Berhasil Ungkap Modus Penipuan Segitiga

Liputantimur.com | Makassar - Aktivis Kembali mengapresiasi kinerja Kapolres dan Kasat Reserse Kriminal Polres Sinjai dalam menangani beberapa kasus di Kabupaten Sinjai. Rabu (05/03/2025). Ini...

Meluruskan stigma kedua Tua Golo dan Tua Teno Bawe Buntal ” Terkait Tanah ulayat perbatasan Ngada- Manggarai Timur.

Liputantimur.com  | Matim- Polemik Tanah Ulayat Wilayah batas Ngada dan Manggarai Timur menjadi Perbincangan ditengah Masyrakat. Pasalnya kejadian ini berawal dari pernyataan dari Tua Golo...

Kapolres Majene Dinilai Gagal Tegakkan Hukum, KPK Pastikan Akan Gelar Aksi Jilid III

Liputantimur I Majene - Kesatuan Pemuda dan Kerakyatan (KPK) kembali menyoroti Kapolres Majene yang dinilai menutup mata terhadap tuntutan penindakan rokok ilegal yang terjadi...

Kejari Sinjai Menangkan Praperadilan Tersangka Kasus Korupsi Bendungan Irigasi

Liputantimur.com | Sinjai - Perkara Praperadilan oleh tersanngka tindak pidana korupsi rehabilitasi daerah irigasi Apparang TA. 2020 di Kelurahan Sangiaseri, Kecamatan Sinjai Selatan, Kabupaten...

Aksi Tawuran Terjadi Satu Diantaranya Kena Anak Panah

Liputantimur, Makassar, Sulsel - Satu warga Jalan Maccini Kidul, Kecamatan Makassar, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, terkena anak panah di bagian perutnya ketika aksi tawuran...

Pemilik Tambang di Takalar Mengaku tidak Mengantongi Izin!

Liputantimur.com, Takalar, Sulsel - Pemilik Tambang pasir yang beroperasi di Lingkungan Sompu, Kelurahan Sombala Bella, Kecamatan Pattallassang Kabupaten Takalar mengaku tidak mengantongi izin. Ketua DPP...

Jadikan SDM Yang Unggul, LSM GMBI Sulsel Ikuti Diklat Bela Negara di Secaba Rindam III/Siliwangi

Liputantimur.com, Bandung - Kodam III/Siliwangi bersama Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Gerakan Masyarakat Bawah Indonesia (GMBI) kembali menggelar kegiatan Sekolah Kader Kepemimpinan dan Bela Negara...

Kuota Haji 2022 Terbatas, Ini Penjelasan Kasi Haji dan Umroh

Liputantimur.com, Donggala - Pemerintah Arab Saudi dan Kementerian Agama (Kemenag) RI bersepakat menetapkan syarat bagi jemaah yang akan berangkat haji pada tahun ini. Di antaranya...

Fahd A Rafiq, Totalitas dan Disiplin

Liputantimur, Jakarta - Pemuda berusia 38 tahun ini, memang tidak ada habisnya untuk di bahas, khususnya di kalangan generasi millenial. Pemuda satu ini sedang...

Aktivis Larshen Yunus Temui Tokoh Masyarakat Riau, Fajar MS: “Beliau ini Murni Berjuang Melawan Korupsi!”

PEKANBARU,Riau | Liputantumur.com - Pasca terjadinya 'gejolak kekeliruan' diantara Tokoh Masyarakat Riau yang kemarin sore, Sabtu (15/1/2022) menggelar pertemuan di Wareh Coffee Jalan Arifin...

Andika Pecat Personil Pembuang Korban Kecelakaan, Kelompok Milenial Acungi Jempol

Keputusan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa untuk melakukan pemecatan terhadap tiga personel TNI AD yang terlibat langsung dalam pembuangan korban kecelakaan ke sungai mendapat...

Respon Cepat, Malam-malam, Personel Brimob Bone Evakuasi Pohon Tumbang

Liputantimur.com - BONE -- Masyarakat harus waspada. Hindari berteduh di bawah pohon untuk masa saat ini. Hati-hati. Seperti yang terjadi di Jalan Veteran, Bone tepatnya...

Golkar Sinjai Hadirkan Semangat Baru

Liputantimur. Sinjai, Sulsel - Pasca terbitnya Surat Keputusan (SK) DPD II Partai Golkar Kabupaten Sinjai sejak sebulan lulu, Ketua Golkar Kabupaten Sinjai, Andi Kartini...