Beranda AKTUALITA UNICEF Umumkan Lebih dari 13.000 Anak Syahid Selama Perang Israel di Gaza

UNICEF Umumkan Lebih dari 13.000 Anak Syahid Selama Perang Israel di Gaza

Liputantimur.com || Gaza – Organisasi PBB untuk Anak-anak (UNICEF) mengumumkan, lebih dari 13.000 anak telah syahid dan ribuan lainnya terluka selama perang Israel yang berkelanjutan di wilayah Gaza selama lebih dari 5 bulan /164 hari.

Direktur Eksekutif UNICEF, Catherine Russell, mengatakan, tingkat kematian anak-anak ini belum pernah tercatat dalam konflik manapun di dunia.

Selain itu, banyak anak menderita anemia dan malnutrisi parah, bahkan mereka tidak memiliki “energi untuk menangis”. Hal itu dikarenakan krisis pangan dan kesehatan yang terjadi di wilayah tersebut.

Sementara itu, organisasi Amnesty International mendesak Presiden Amerika Joe Biden untuk mendesak Israel agar menghentikan pembantaian di Jalur Gaza. Biden juga diminta menghentikan pasokan senjata kepada Israel.

“Lebih dari 30.000 orang telah gugur sejauh ini dalam serangan Israel terhadap Gaza, banyak di antaranya dengan amunisi buatan Amerika,” demikian pernyataan Amnesty Internasional, dikutip Aljazeera Arabic, Senin (18/3/2024).

Amnesty juga mendesak agar Isrel menghentikan blokade di Jalur Gaza yang Sudah berlangsung sekitar 16 tahun.

Doc. anak-anak di gaza palestina salam situasi genting

Badan Bantuan dan Pekerjaan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA) mengatakan, tingkat malnutrisi di Jalur Gaza telah mencapai tingkat yang belum pernah terjadi sebelumnya. Satu dari setiap tiga anak di bawah usia dua tahun di utara wilayah itu menderita malnutrisi.

UNRWA memperingatkan, masyarakat Gaza berada di ambang kelaparan, dan menekankan pentingnya sebanyak mungkin dari mereka mendapatkan akses ke bantuan yang diperlukan. (*)

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Niat Santai Melepas Keseharian Untuk Pancing Ikan, Empat Lelaki di Takalar Mengaku di Kejar Menggunakan Parang

Liputantimur.com | Takalar - Niat santai melepas keseharian dengan meluangkan hobi mancing di sungai sekitar Empang berujung naas, dialami Briptu Fajar bersama ketiga rekannya...

Warga Desak Kepala Lingkungan Kampung Parang Mundur Dari Jabatannya

Liputantimur.com | Gowa - Ratusan masyarakat Lingkungan Kampung Parang, Kelurahan Lembang Parang, Kecamatan Barombong, Kabupaten Gowa menandatangani petisi pergantian kepala Lingkungan kampung Parang, Rabu...

Kasus Dugaan Penelantaran Anak, TR Istri IPDA MYY Buat Laporan Resmi ke Kapolri, Kompolnas, dan Komnas Perempuan dan Anak

Liputantimur.com | Makassar - 31 Januari 2025, Pelanggaran kode etik internal Polri yang tertua dalam Peraturan Polri Nomor 7 Tahun 2022 tentang Kode Etik...

Ketua Umum DPP Gerakan Pembebasan Mahasiswa Merasa Geram Mendesak Kapolri Untuk Segera Mencopot Kapolda NTT

Liputantimur.com | Makassar - Terkait maraknya berita yang tejadi yaitu Calon siswa Bintara Bakomsus Polri terpilih asal kiriman dari Polda Nusa Tenggara Timur (NTT),...

Kasus Dugaan Pengrusakan Pagar yang Viral di Biring Kassi Takalar Berakhir Damai, Berikut Kronologisnya?

Liputantimur.com | Takalar - Sebelumnya viral di media terkait pengrusakan pagar batas tanah yang dikuasai Hj Aminah kurang lebih 30 tahun di Dusun Karama,...

Unjukrasa GRD dan SPMP Desak Copot Dinas Pendidikan Provinsi Sulsel terkait Dugaan Korupsi Smart School.

Liputantimur.com | Makassar - Gerakan Revolusi Demokratik (GRD) dan Simpul Pergerakan Mahasiswa dan Pemuda (SPMP) melakukan aksi unjuk rasa di depan Gubernur Sulawesi Selatan,...

Ratusan Warga Bitowa Bersatu Datangi Mapolrestabes Makassar Minta Tangkap Mafia Tanah?

Liputantimur.com |Makassar - Ratusan warga Bersatu Bitowa Tolak Mafia Tanah, menggelar aksi Demontrasi di depan markas Polrestabes Makassar, Jumat (10/01/2025). Mereka menuntut penghentian dugaan persekongkolan...

Pengerjaan Tribun dan Rehabilitasi SMPN 1 Kelara Dinilai tak Ikuti SOP, Warga : Proyek Asal-asalan!

Liputantimur.com | Jeneponto - Pembangunan dan Rehabilitasi Sarana Pendukung pada UPT SMP Negeri 1 Kelara tepatnya di Kelurahan Tolo Kota, Kecamatan Kelara Kabupaten Jeneponto...

Asywar S.ST.,S.H, Mengecam Keras Peristiwa Penembakan Seorang Pengacara di Bone

Liputantimur.com | Makassar - Pengacara Muda Asywar S.ST.,S.H mengecam keras penembakan yang terjadi di Desa Pattikulumpoe Kabupaten Bone yang menewaskan rekan sejawatnya, pada malam...

IRT di Takalar lapor ke Polisi atas Dugaan Pencemaran Nama Baik

Liputantimur.com | Takalar - Seorang warga Bontolanra Kecamatan Galesong Utara bernama Munawir Dg Rurung alias Hajar dilaporkan ke Polres Takalar pada hari Selasa, 17...

Polisi Geledah Rumah Mewah di Gowa Terkait Dugaan KDRT yang Berujung Kematian Pria Berinisial EK

Liputantimur.com | Gowa - Jajaran Sat Reskrim Polres Gowa dibantu Tim Inafis Polda Sulawesi Selatan menggeledah rumah mewah di Kompleks Perumahan New Diva Istanbul...

Suap Proyek Pembangunan Bandara Tanjung Bendera Senilai 3,8 Miliar Belum ada kejelasan Hukum, LSM LPPDM Mendesak KPK Segera memeriksa Ande Agas.

  Liputantimur.com | MATIM- Sebelumnya seperti dilansir dari laman resmi beritaflores.com, Koordinator Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI), Petrus Selestinus mengungkapkan bahwa Bupati Agas Andreas sedang...

Tak Punya Rasa Terima Kasih, Anak Angkat Bawa Kabur Mobil Expander, Diadukan ke Polsek Lakarsantri

Liputantimur.com | Surabaya - Di masa senjanya, Eustolia Yovita harusnya bisa menikmati hidup. Namun apa daya, perempuan memasuki usia 76 tahun pada 20 Juni...

Bangkitkan Perekonomian Masyarakat, Anggota DPR RI Ema Apresiasi Program KUB Kementerian Pertanian RI

Anggota Komisi IV DPR RI asal Dapil Jawa Timur, Ema Ummiyatul Chusnah, mengapresiasi program Kementerian Pertanian RI mengenai bantuan untuk Kelompok Usaha Bersama (KUB)....

Hampir 200 Pekerja Kemanusiaan di Palestina Gugur Sejak Oktober

Liputantimur.com | Palestina - Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengungkapkan, “sedikitnya 196 pekerja kemanusiaan terbunuh sejak Oktober” di Jalur Gaza, menyusul tragedi terjadinya pembunuhan pekerja bantuan...

Kodam Hasanuddin Gelar Amaliah Ramadhan Pasar Sembako Murah

Liputantimur, Makassar, Sulsel - Kodam XIV/Hasanuddin bersama Pemprov Sulsel, Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Sulsel dan Dewan Ekonomi Sulsel siapkan bazar murah bagi masyarakat yang...

Sertijab Dilakukan Dilingkup Polres Gowa, Ini Intruksi Langsung Kapolresnya!!!

Liputantimur.com | Gowa, Sulsel - Untuk kepentingan organisasi di lingkup Polres Gowa sejumlah pejabat diserahterimakan (sertijab) sore tadi oleh Kapolres AKBP Tri Goffarudin di...

Keren, Novelis Asal Sinjai Kembali Luncurkan Buku Biografi Sosok Inspiratif Kepemimpinan Kartara

Liputantimur.com, Kaltara - Burhan SJ bersama rekannya kembali menghebohkan dunia literasi dengan meluncurkan sebuah biografi yang digarap sejak 4 bulan lalu. Buku yang berjudul Sosok...

Orang Tua Korban Pelecehan Tunjuk Elhan Law Firm Sebagai Kuasa Hukumnya

Liputantimur.com | Makassar - Tidak terimah anaknya mendapat perlakukan Pelecehan Seksual disalah satu hotel, Seorang ibu rumah tangga (IRT) di jalan daeng kuling parangtambung...

*Wujudkan Kampar Maju dan Unggul, Lingkar Indonesia Djoeang Siap Didepan*

Liputantimur.com-Kampar,Riau -Sebanyak 100 orang dari Lingkar Indonesia Djoeang (LID) bersama 5 OKP melakukan aksi demo damai di lapangan merdeka urgensi untuk mendukung Pemerintah dalam...

Miris, Gegara Ngegas-gas Motor, Pelaku Bunuh IRT di Sinjai

Liputantimur.com, Sinjai, Sulsel - Terkait kasus pemarangan perempuan IRT di Dusun Coddong, Desa Bonto Katute, Kecamatan Sinjai Borong menyebabkan korban meninggal dunia, Kasat Reskrim...