Beranda AKTUALITA Urai Problematika Pemilu 2024, Jari PeDe dan 4 Lembaga Gelar FGD 

Urai Problematika Pemilu 2024, Jari PeDe dan 4 Lembaga Gelar FGD 

Liputantimur.com, Palu – Adalah Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulawesi Tengah (Sulteng) Dr. Sahran Raden melalui Focus Group Discussion (FGD) yang digelar oleh Jaringan Pemilu dan Demokrasi (Jari PeDe) Sulteng menguraikan sejumlah tantangan dan problematika yang dihadapi di Pemilu Serentak pada 2024.

Sahran menguraikan, faktor keserentakan pemilu dan pemilihan dan maraknya penyeberan berita hoaks, ujaran kebencian masih menjadi tantangan pemilu 2024.

Money politic alias politik uang masih akan marak terjadi. Selanjutnya banyaknya jumlah surat suara, politik identitas dan pengaruh kualitas daftar pemilih.

Akademisi UIN Datokarama Palu itu juga menjelaskan hasil survei dari Algoritma tentang kekhawatiran masyarakat terhadap hal-hal negatif dalam konteks Pemilu 2024. Ia merinci angka kekhawatiran publik cukup tinggi.

Penyebaran berita hoaks dan informasi mencapai di angka 92.6 persen. Selanjutnya kampanye hitam antar pendukung kandidat 91.1 persen. Praktik politik uang 89.9 persen. Dan penggunaan simbol identitas isu SARA 89.5 persen.

“Jadi sebanyak 92.6 Persen kekhawatiran masyarakat terhadap hoaks dan disinformasi ujaran kebencian dan berita bohong sangat mengkhawatirkan” beber Sahran Raden, Senin, (5/9/2022) Pagi.

Caption: Salah satu pemateri dari AJI Sulteng, Tasrip Suara/Foto Ibra Liptim

Sementara itu Anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sulteng Darmiati S.H menerangkan soal sanksi dan larangan praktik politik identitas termuat dalam Pasal 280 ayat 1 Undang-undang Pemilu Tahun 2017.

Dijelaskan Darmiati, pasal itu mengatur bahwa pelaksana, peserta dan tim kampanye dilarang menghina seseorang, agama, suku, ras, golongan, calon dan atau peserta pemilu yang lain.

Selain itu tidak menghasut dan mengadu domba perseorangan ataupun masyarakat. Bagi melanggar kata dia, dipidana maksimal 2 Tahun dan denda sebanyak 24 juta rupiah.

Dikesempatan yang sama Sekretaris Pimpinan Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Sulteng, Faisal Attamimi menegaskan bahwa politik identitas masih menjadi strategi dalam memobilisasi pemilih pada setiap jejaring pemilu (pemilihan umum).

Bahkan Faisal menilai bahwa politik identitas akan menjadi benalu dan tidak memberikan faedah atau manfaat.

“Politik identitas masih menjadi sebuah trend dan benalu, dan selalu berpindah-pindah ke satu tempat lainya,” ungkap Faisal Attamimi.

Agenda mengusung tema Problematika dan Solusi Politik Identitas Pemilu 2024 itu Turut menghadirkan narasumber Ketua Dewan Etik Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kota Palu Tasrif Siara. Dan sejumlah Organisasi Kepemudaan (OKP) di Kota Palu. (Ibra/Red).

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Polisi Geledah Rumah Mewah di Gowa Terkait Dugaan KDRT yang Berujung Kematian Pria Berinisial EK

Liputantimur.com | Gowa - Jajaran Sat Reskrim Polres Gowa dibantu Tim Inafis Polda Sulawesi Selatan menggeledah rumah mewah di Kompleks Perumahan New Diva Istanbul...

Suap Proyek Pembangunan Bandara Tanjung Bendera Senilai 3,8 Miliar Belum ada kejelasan Hukum, LSM LPPDM Mendesak KPK Segera memeriksa Ande Agas.

  Liputantimur.com | MATIM- Sebelumnya seperti dilansir dari laman resmi beritaflores.com, Koordinator Tim Pembela Demokrasi Indonesia (TPDI), Petrus Selestinus mengungkapkan bahwa Bupati Agas Andreas sedang...

Cacat Prosedur Badan Karantina Reo, Kapolsek Reok membenarkan Jual Bawang Ke Makassar

Liputantimur.com | Manggarai - Komoditi Bawang Merah Manggarai yang diangkut antar pulau menuju Pelabuhan Makassar diduga tidak melalui prosedur karantina yang berlaku. Hal ini...

Tinta Merah Dinas Kehutanan Mangarai Timur, Hutan Lindung Pogol Belum ada Kepastian Hukum

Liputantimur.com | Matim- Hasil kesepakatan Dinas Kehutanan Manggaai Timur dan Pelaku perambahan Hutan Lindung pada Kamis, 03 Oktober 2024 tidak memberikan kepuasan dan kepastian...

Aliansi Arak Meminta Kejati Sulsel Terjun Kelapangan, Terkait Dugaan Penyimpangan Dana PEN di Kabupaten Enrekang

Liputantimur.com | Makassar -  Aliansi Rakyat Anti Korupsi (ARAK) kembali menggelar aksi demonstrasi jilid 2 di depan Kantor Kejaksaan Tinggi Sulsel dengan tuntutan investigasi...

Siaran Pers, Tanggapan Floresa terhadap Pernyataan Pers Kapolres Manggarai _

Liputantimur.com | Manggarai - Menanggapi pernyataan pers Kapolres Manggarai, AKBP Edwin Saleh terkait kasus kekerasan terhadap Pemimpin Redaksi Floresa, Herry Kabut dan warga Poco...

Empat Siswi SMPN 35 Jadi Korban Begal Payudara di Jalan Rungkut Asri

Liputantimur.com | Surabaya - Sebanyak empat siswi SMPN 35 Surabaya diduga menjadi korban begal payudara. Aksi dugaan begal payudara itu terjadi di Jalan Rungkut...

DPP Gamasi desak Kapolda NTT Copot Kapolres Manggarai terkait Tindakan Represif Aparat Kepolisian Terhadap Masyarakat Poco Leok

Liutantimur.com | Manggarai - Dewan Pimpinan Pusat Gerakan Aktivis Muda Indonesia (Gamasi) merasa geram mengutuk keras tindakan represif dan kriminalisasi terhadap masyarakat adat Poco Leok...

Kejati Jatim Setujui 5 Perkara Diterapkan Keadilan Restorative Justice

Liputantimur.com | Surabaya - Kajati Jatim Dr. Mia Amiati, S.H., M.H., CMA., CSSL., memimpin Ekspose Mandiri 5 (lima) perkara yang diajukan untuk dihentikan Penuntutannya...

KP – GRD Mendesak Kapolri untuk mencopot Kapolda NTT, Diduga Menutupi kekerasan Aparat terhadap Masyrakat Poco Leok

Liputantimur.com | Manggarai - Aksi unjuk rasa masyarakat adat Poco Leok, Kabupaten Manggarai, Provinsi Nusa Tenggara Timur menolak proyek geotermal berujung ricuh di dugaan...

Ketua Aliansi Jurnalis Online Manggarai Timur (AJO MATIM) Mengutuk Tindakan Kriminal Terhadap Pemred Floresa dalam siaran Pers

  Liputantimur.com | Matim - Ketua Aliansi Jurnalis Online Manggarai Timur, Nardi Jaya mengutuk keras tindakan kriminal yang dialami Pemimpin Redaksi (Pemred) Floresa, yang diduga...

Seorang Paman di Gowa Diduga Cabuli Keponakannya yang Masih Berusia 2 Tahun

Liputantimur.com | Gowa - Seorang anak berusia 2 tahun 6 bulan di Kabupaten Gowa menjadi korban pelecehan seksual yang dilakukan oleh seorang pria berisial...

Diperayaan HUT 414Th Kota Makassar Ini Harapan PLT Gubernur Sulsel

Liputantimur.com | Makassar, Sulsel - Perayaan HUT Kota Makassar Ke 414 yang di laksanakan di Anjungan Pantai Losari Makassar. Sejumlah rangkaian disuguhkan sebagai bentuk...

Dinilai Keluarkan Surat tak Sesuai Fakta, Oknum Kades di Gowa diadukan ke Polisi

Liputantimur.com, Gowa - Seorang warga Desa Magempang Kecamatan Bungaya, Kabupaten Gowa bernama Muhammad Salim, melaporkan oknum Kepala Desa inisial MM ke pihak Kepolisian karena...

Heboh, Penemuan Mayat Tanpa Identitas, Lurah Lolu Utara Jelaskan Kronologinya 

Liputantimur.com, Palu - Berdasarkan laporan dari Bidang Kedaruratan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Palu, bahwa telah ditemukan mayat hanyut tanpa identitas. Penemuan mayat itu...

UU ITE Perlu Revisi

Liputantimur, Sinjai, Sulsel - Himpunan Mahasiswa prodi (Himaprodi) Hukum Pidana Islam (HPI) IAIM Sinjai, menggelar seminar nasional dalam rangka memperingati hari lahir (Harlah) Himaprodi HPI yang...

DanLanal Palu Beserta Ibu Hadiri Puncak HUT Kota Palu ke-44 

Liputantimur.com, Palu - Masih dalam memeriahkan HUT Ke-44 Kota Palu Sulawesi Tengah (Sulteng) Komandan Lanal (DanLanal) Palu Letkol laut (P) Muhammad Catur Soelistyono, S.H.,...

Tokoh Adat dan Masyarakat Riau Temui Fahd Arafiq 

Jakarta, Liputan Timur  - Silaturrahmi pertemuan Tokoh Adat dan Masyarakat Provinsi Riau dengan tokoh muda nasional  Fahd El Fouz Arafiq  Ketua Umum DPP Barisan...

Pantai Utara Matim NTT Diguncang Gempa, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Liputantimur.com, Kupang , NTT - Wilayah Pantai Utara Manggarai Timur (Matim) Nusa Tenggara Timur ( NTT) diguncang gempa berkekuatan Magnetudo 5,7 Skala Richter, terjadi...

Mahfud MD Sebut Korupsi di Indonesia Sudah Tidak Terkendali

Liputantimur, Jakarta - Menteri Koordinator Politik Hukum dan HAM, Prof. Mahfud MD mengatakan bahwa perilaku korupsi di Indonesia sudah tidak terkendali. Kata dia, perilaku korupsi...

Berikut Sosok Herman Nompo, Bacaleg Demokrat yang Siap Bertarung di Dapil Makassar V

Liputantimur.com, Makassar - Berikut sosok Herman Nompo yang biasa disapa pak Herman, ia merupakan aktivis hukum yang dikenal cukup idealis. Alumni Universitas Muslim Indonesia...