Beranda OPINI Sidewalk Di Makassar, Ada Apa Dengannya ?

Sidewalk Di Makassar, Ada Apa Dengannya ?

sidewalk adalah bahu jalan yang disediakan utuk pejalan kaki. Sering disebut ‘pedestarian’ (jalan khusus) untuk pejalan kaki.Beberapa pihak menyebutnya ‘trotoar’.

Penampilan fisiknya berupa lantai marmar, keramik. Tak sedikit fasilitas umum ini dibangun menggunakan paping block, bata dan seterusnya. Semua tergantung kondisi keuangan dari pemerintah setempat.

Karena tak semua anggota masyarakat memiliki kendaraan, juga tak semuanya bepergian harus menggunakan kendaraan, maka sidewalk dihadirkan pemerintah khusus untuk pejalan kaki.Sekali lagi, sidewalk khusus untuk pejalan kaki.

Terang saja sidwalk dibanguan oleh pemerintah dengan menggunakan uang seluruh rakyat Indonesia yang dipungut negara via pajak, restribusi, dll.

Karena itu, dari sisi hukum, sidewalk adalah hak bagi pejalan kaki (hak publik) yang kerap disebut fasilitas umum (fasum). Maka tidak boleh ada invidu mengklaim bahwa sepetak sidewalk miliknya.

Jadi, pencaplokan sidewalk atas nama pribadi atau kelompok sudah pasti dipandang sebagai tindakan pelanggaran hukum atau solim (perbuatan haram).

Meskipun demikian, aturan hukum membenarkan pejabat setempat memberikan ijin penggunaan sidewalk kepda UKM untuk digunakan berdagang. Ini konsekuensi dari uang rakyat untuk pembangunan sidewalk.

Bukankah pelaku UKM adalah rakyat pembayar pajak, dll ?

Tetapi pertimbangan utama pemberian ijin penggunaan sidewalk ialah menghidupkan UKM, menghidupkan pabrik, petani, nelayan, distributor, dll sebagai pemasok produk bahan jualan, yang pada akirnya meningkatkan pendapatan negara.

Syarat kondisi pemberian ijin ialah masih ada ruang bagi pejalan kaki pada sidewalk setelah ijin ke luar.

Misalnya lebar sidewalk 5 meter. Ijin yang diberikan harus 2 meter. Tidka boleh lebih. Sehingga masih ada ruang 3 meter bagi publik menggunakan sidewalk.

Aturan itu mengacu pada pasal.275 ayat (1) UU No.22 tahun 2009 tentang  Lalulintas dan Angkutan Jalan.

Juga ditemukan dalam Peraturan Menteri Pekerjaan Umum  dan Perumahan Rakyat (PUPR) Nomor 03/PRT/M/2014 tentang Pedoman Perencanaan, Penyediaan dan Pemanfaatan Prasarana dan Sarana Jaringan Pejalan Kaki di Kawasan Perkotaan.

Syarat lain, kehadiran UKM pemegang ijin penggunaan sidewalk tidak menyebabkan jalan raya menjadi macet, macet dan macet.

Terakhir kehadiran PK5 yang mendapat ijin tidak menurunkan kualitas keindahan lingkungan.

Penyimpangan

Menggunakan semua sayarat kondisi itu menilai penggunaan sidewalk di Makassar akan tampak jelas jamak pelanggaran.

Penulis merasa tak nyaman kalau menunjukkan kepada publik di sidewalk jalan raya mana saja yang tak pantas pemerintah setempat memberikan ijin jualan pada PK5.

Nanti tripikanya tersinggung. Lebiih aman saya keep saja. Biarkan publik (LSM) yang menunjukkan penyimpangan-penyimpangan yang mereka temukan sendiri.

Nah, di beberapa jalan yang saya temukan ruas sidewalk tidak ada yang sisa untuk pejalan kaki. Jalan raya macet pada jam-jam tertentu.

Sampah berserakan di mana-mana. Belum lagi ancaman perang antara kelompok dalam perebutan lahan parkir gegara lawan mencaplok sidewalk “miliknya”.

Pemerintah membuat aturan, tapi unsur pemerintah juga yang membiarkan aturan itu dilabrak PK5. Makassar sombere. Makassar gammara. Makassar kota dunia, haruskah selamanya menjadi mimpi?(*)

WARTAWAN LIPUTANTIMUR.COM DILENGKAPI DENGAN KARTU IDENTITAS DAN TIDAK MEMINTA ATAU MENERIMA PEMBERIAN DALAM BENTUK APAPUN

BERITA TERKAIT

Proses Selama 9 Tahun, JPU Hanya Menuntut Terdakwa 4 Bulan Penjara

Liputantimur.com | Bone - Pengadilan Negeri Watampone menggelar sidang lanjutan kasus Pemalsuan Cap Jempol dengan agenda pembacaan tuntutan oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kamis,...

Dituding Memeras, Arthur Mumu Laporkan Walikota Andrei Angouw ke Polda Sulut

Liputantimur.com | Manado -  Warga Oldy Arthur Mumu asal lingkungan VII, Kelurahan Paal II, Kota Manado resmi melaporkan Walikota Manado, Andrei Angouw, di Maskas...

Sekdes di Bone Jadi Terdakwa Kasus Penggelapan Sertifikat, PN Watampone Periksa Saksi

Liputantimur.com | Bone - Pengadilan Negeri (PN) Bone menggelar sidang kasus pemalsuan dokumen sertifikat milik H.Mappa yang diduga dilakukan oleh Sekretaris Desa Nagauleng (NL)...

Pengungkapan Kasus Penganiayaan oleh Tim Opsnal Polsek Mariso: Pelaku Menyerahkan Diri Setelah Pengejaran Dramatis

LIPUTANTIMUR.COM | Makassar - Hari Minggu tanggal 28 April 2024 akan diingat sebagai hari di mana keberanian dan ketangkasan Tim Opsnal Polsek Mariso berhasil...

Seorang Caleg Terpilih di Mamasa Kini Tersandung Kasus Dugaan Ijazah Palsu?

Liputantimur.com | Mamasa - Seorang calon legislatif (caleg) di Kabupaten Mamasa kini tersandung kasus dugaan ijazah palsu usai dilaporkan di Polda Sulbar bertempat di...

Banyak Pasukan Israel Angkat Kaki dari Gaza, Netanyahu Berupaya Cari Aman

Liputantimur.com | Palestina - Senin 8 April 2024, Israel menyisakan satu brigade di Jalur Gaza selatan setelah menarik banyak pasukannya dari daerah itu. Sementara Hamas...

Lebih dari 600 Ribu Anak di Rafah Kelaparan

Liputantimur.com| Palestina - Senin 8 April 2024, Juru bicara Dana Anak-anak PBB (UNICEF), James Elder, meningkatkan kewaspadaan atas situasi mengerikan yang dialami lebih dari...

“Polda Sulsel Periksa Rektor UNM Terkait Skandal Pungli CPNS: Siapa Pelakunya?”

LIPUTANTIMUR.COM |MAKASSAR – Penyidik Ditreskimsus Polda Sulawesi Selatan memeriksa Rektor Universitas Negeri Makassar (UNM) Prof Husain Syam terkait dugaan skandal pungutan liar rekrutmen CPNS...

Anak-anak Gaza Menghadapi Jalan Panjang Menuju Kesembuhan

Liputantimur.com | Palestina - Para ahli mengecam kerusakan psikologis akibat kurangnya pendidikan ditambah dengan pemboman, kelaparan, penyakit dan kehilangan, Jum'at 05 April 2024. Dimana delapan...

Rakyat Turki Turun ke Jalan, Tuntut Dihentikan Genosida di Gaza

Liputantimur.com | Turki - Kamis 04 April 2024 Demonstrasi besar-besaran digelar di ibu kota Turki, Ankara mendukung rakyat Palestina dan menuntut diakhirinya genosida yang...

Hampir 200 Pekerja Kemanusiaan di Palestina Gugur Sejak Oktober

Liputantimur.com | Palestina - Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengungkapkan, “sedikitnya 196 pekerja kemanusiaan terbunuh sejak Oktober” di Jalur Gaza, menyusul tragedi terjadinya pembunuhan pekerja bantuan...

Israel Diduga Sengaja Targetkan Relawan Kemanusiaan di Gaza

Liputantimur.com | Palestina - Rabu 3 April 2024, Lembaga pengawas dan cek fakta, Bellingcat dalam laporannya, Selasa (2/4), membenarkan serangan udara Israel di Gaza membuat...

Kantor Desa Gattareng Dibobol OTK, Komputer Utama Hilang

Liputantimur.com, Bone, Sulsel - Terjadi pencurian 1 buah komputer dan Printer dengan pengrusakan jendela kaca oleh orang tidak dikenal (OTK) di kantor Desa Gattareng,...

Israel Diduga Sengaja Targetkan Relawan Kemanusiaan di Gaza

Liputantimur.com | Palestina - Rabu 3 April 2024, Lembaga pengawas dan cek fakta, Bellingcat dalam laporannya, Selasa (2/4), membenarkan serangan udara Israel di Gaza membuat...

Hilang Saat Berada di Jakarta, Wartawan Online Babel diduga diculik OTK

Jakarta, Liputantimur.com - EDJ (36) wartawan PT. Jurnalis Nusantara Satu Kabiro Provinsi Babel yang juga anggota Forum Pers Independent Indonesia (FPII) Setwil Babel diduga...

Babinsa Koba Lakukan pemantauan vaksinasi di wilayah binaan

Kutai Kartanegara - Babinsa Koramil 0906-09/Kota Bangun Setu Yuwono melakukan pemantauan langsung serbuan vaksinasi di wilayah binaannya, yang di selenggarakan di gedung Bpu oleh...

Pembantaian Al-Shifa-Nusseirat 104 Warga Sipil Gaza Syahid

Liputantimur.com || Gaza - Kementerian Kesehatan Palestina di Gaza, tentara teroris Israel melakukan 10 pembantaian di Jakur Gaza selama 24 jam terakhir. Pembantaian tersebut...

Ini Pesan Habib Ali Saat Peluncuran Logo Muktamar XI Alkhairaat di Unisa

Liputantimur.com, Palu - Ketua Umum (Ketum) Pengurus Besar (PB) Alkhairaat, Habib Ali bin Muhammad Aljufri meluncurkan logo Muktamar Besar XI Alkhairaat, di Aula Fakultas...

Kabiro Sinjai Faktual Net Tiba-tiba Diberhentikan, Ada Apa!

Liputantimur.com, Sulsel - Ada apa, Kepala Biro (Kabiro) media Online faktual net Sinjai dinyatakan bukan lagi wartawan faktual.net. Dari informasi itu dikirim melalui grup Facebook...

Kecerdasan, Otak Orang Indonesia jarang Digunakan?

olahraga intensif sekalipun singkat dapat meningkatkan produksi protein khusus untuk melindungi otak dari penurunan kognitif yang berkaitan dengan usia. Oleh : Pettarani Sebuah studi terbaru menunjukkan...

Syarat dan Penuh Makna HUT GMBI Ke 20 Digelar Di Benteng Somba Opu

Liputantimur.com, Sulsel - Lembaga Swadaya Masyarakat Gerakan Masyarakat Bawah Indonesia (LSM GMBI) menggelar acara Bakti sosial yang di adakan di lokasi Benteng Somba Opu,...